Merawat Ingat

Jakarta Custom Culture Kenalkan Budaya Kustom ke Indonesia

P Suryo RP Suryo R - Sabtu, 27 Agustus 2022
Jakarta Custom Culture Kenalkan Budaya Kustom ke Indonesia

Acara ini digagas oleh Jakarta Hot Rod and Classic American Community (JHCC). (Instagram@Jakarta_custom_culture)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MELAKUKAN modifikasi kendaraan, seringkali menjadikan kepuasaan bagi para pemiliknya. Modifikasi yang dilakukan untuk membuat performa kendaraan menjadi lebih baik, memberikan kenyamanan atau sekedar untuk estetika.

Budaya kustom kulture sudah populer sejakan tahun 1950 - 1960-an di Amerika Serikat, yang lahir dari budaya California Hot Rod. Budaya itu pun terus berkembang hingga saat ini, bahkan ke Indonesia.

Di Indonesia sendiri terdapat salah satu acara yang memang mewadahi karya-karya modifikasi kendaraan baik motor dan mobil karya anak bangsa yaitu, Jakarta Custom Culture (JCC). Dalam acara tersebut, akan terdapat pameran-pameran kendaraan yang telah dimodifikasi

Selain itu, bagi kamu yang suka melakukan modifikasi, bisa mendaftarkan kendaraanmu untuk mengikuti perlombaan yang diadakan, dan bagi para kolektor, terdapat juga pelelangan kendaraan-kendaraan antik.

Baca Juga:

Peringati 55 Tahun AMG, Mercedes Hadirkan Livery Spesial di Balapan F1 Pekan Ini

kostum
Salah satu pemang dalam acara JCC 2018 kategori Pick Award. (Instagram@Jakarta_custom_culture)

Event Jakarta Custom Culture, pertama kali diadakan pada 27 Agustus 2016 di Parkir Selatan Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Selatan. Acara ini digagas oleh Jakarta Hot Rod and Classic American Community (JHCC), sebuah komunitas yang mewadahi para pecinta mobil custom Amerika dan Australia atau yang dikenal dengan aliran American Custom.

Pada awal berdirinya acara ini JCC, hanya menyediakan sebanyak 48 booth dan dihadiri lebih dari 2.900 pengunjung. Antusiasme masyarakat dengan hadirnya acara ini, bukan hanya dari para kalangan pecinta modifikasi custom tetapi juga para pecinta seni.

Selain itu, hadirnya komunitas-komunitas pecinta modifikasi custom dari berbagai kota di luar kota serta kesuksesan pada acara sebelumnya membuat acara JCC selanjutnya berpindah ke Gambir Expo, Kemayoran, Jakarta Pusat. Untuk kapasitas yang lebih besar.

Pada JCC 2017 diramaikan oleh 172 booth dan dihadiri lebih dari 7.600 pengunjung, sedangkan pada tahun 2018 diramaikan oleh 190 both dengan target pengunjung sebanyak 15.000.

Di tahun 2018 merupakan acara terakhir dari Jakarta Custom Culture dengan mengusung tema Drive Ride and Rock n Roll. Untuk kamu para pecinta kustom harap bersabar hati karena hingga saat ini belum ada kabar pasti kapan acara JCC akan kembali diadakan. (nab)

Baca Juga:

Penggemar Bisa Mendesain Helm MotoGP di Snapchat

#Otomotif #Merawat Ingat
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Berita
Hadiah Pulsa dan Edukasi Pelumas Jadi Daya Tarik Program Konsumen Motor Matic
Program berhadiah pulsa Federal Oil akan berakhir pada 30 November 2025. Simak cara ikut serta dan varian pelumas matic terbaru yang ikut dalam promo ulang tahun ke-37 Federal Oil.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 12 November 2025
Hadiah Pulsa dan Edukasi Pelumas Jadi Daya Tarik Program Konsumen Motor Matic
Lifestyle
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Beli oli mobil kini bisa dapat liburan mewah hingga logam mulia. Kesempatan masih terbuka hingga 30 November 2025.
Soffi Amira - Senin, 10 November 2025
Beli Oli Mobil Bisa Dapat Liburan Mewah dan Logam Mulia, Kesempatan Masih Terbuka!
Olahraga
Lintasan Licin Sirkuit Hidzie Sukabumi Tak Halangi Dewa United Motorsport Menangi Kejurnas Sprint Rally 2025
Dewa United Motorsport menjuarai Kejurnas Sprint Rally 2025 di Sukabumi setelah tampil konsisten dan mendominasi di hampir semua kelas.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Lintasan Licin Sirkuit Hidzie Sukabumi Tak Halangi Dewa United Motorsport Menangi Kejurnas Sprint Rally 2025
Lifestyle
Chery J6 Tembus 5.555 Unit, Komunitas First EV Offroad Meriahkan J6 Fest Berhadiah Total Rp 150 Juta
A
Angga Yudha Pratama - Minggu, 09 November 2025
Chery J6 Tembus 5.555 Unit, Komunitas First EV Offroad Meriahkan J6 Fest Berhadiah Total Rp 150 Juta
Lifestyle
Chery J6T Resmi Meluncur dengan Menawarkan Pengalaman Off-Road yang Lebih Dewasa, Berapa Harganya?
Simak detail penyempurnaan desain, peningkatan ground clearance, dan kapan harga resminya akan diumumkan di GJAW 2025
Angga Yudha Pratama - Minggu, 09 November 2025
Chery J6T Resmi Meluncur dengan Menawarkan Pengalaman Off-Road yang Lebih Dewasa, Berapa Harganya?
Lifestyle
Buka Dealer Baru di Puri Indah, BAIC Bagi-bagi Hadiah hingga Layanan Servis Gratis!
Dealer BAIC Puri Indah resmi dibuka. Para konsumen bisa mendapatkan hadiah premium hingga menikmati layanan servis gratis.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
Buka Dealer Baru di Puri Indah, BAIC Bagi-bagi Hadiah hingga Layanan Servis Gratis!
Lifestyle
BAIC Tancap Gas Lagi, Buka Dealer Baru di Puri Indah dengan Segudang Fasilitas Modern
BAIC Indonesia kini kembali tancap gas. BAIC baru saja meresmikan dealer baru di Puri Indah, Jakarta Barat.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
BAIC Tancap Gas Lagi, Buka Dealer Baru di Puri Indah dengan Segudang Fasilitas Modern
ShowBiz
Gesrek Festival 2025, Kolaborasi Musik Multi-Genre dan Komunitas Motor Besar
Gesrek Festival 2025 hadir di Ancol 28–30 November. Slank, JKT48, hingga Sound Horeg siap meriahkan perayaan 10 tahun GSrek Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Gesrek Festival 2025, Kolaborasi Musik Multi-Genre dan Komunitas Motor Besar
Fun
GSrek Indonesia Gelar The Grand Tour 2, Touring sambil Mengabdi untuk Negeri
Komunitas GSrek Indonesia menggelar The Grand Tour 2 Adv Rally 2025 bertema “Rise, The Phoenix” dengan 64 riders membawa misi kemanusiaan dan sejarah dari Malang ke Jakarta.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
GSrek Indonesia Gelar The Grand Tour 2, Touring sambil Mengabdi untuk Negeri
Fun
Era Baru Audio Mobil: Nakamichi Hadirkan Inovasi Lewat Acara ‘All Things New’
Nakamichi hadirkan solusi audio dan teknologi kendaraan yang lebih pintar, terintegrasi, serta memberikan pengalaman mendalam bagi penggunanya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Era Baru Audio Mobil: Nakamichi Hadirkan Inovasi Lewat Acara ‘All Things New’
Bagikan