Jadi Jubir Presiden, Prasetyo Hadi: Kita Membantu PCO

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Jumat, 18 April 2025
Jadi Jubir Presiden, Prasetyo Hadi: Kita Membantu PCO

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi. (ANTARA/Andi Firdaus)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi membenarkan dirinya ditunjuk sebagai Juru Bicara (Jubir) Presiden Prabowo Subianto.

Ia menegaskan bahwa penunjukannya tersebut tidak perlu ada prosesi pelantikan.

Baca juga:

Tanpa Wakil Dari Kemenaker, Istana dan Dasco Gelar Pertemuan Dengan Serikat Buruh Bahas Mitigasi PHK

“Enggak perlu dilantik, kita semua diharapkan menjadi juru bicara terutama kalau saya posisi sebagai mensesneg diminta juga untuk ikut aktif,” kata Prasetyo kepada wartawan, dikutip Jumat (18/4).

Politikus Partai Gerindra itu menyebut bahwa tugas Jubir Presiden tidak jauh berbeda dengan Kantor Komunikasi Presiden (PCO) yang selama ini menjadi garda depan penyampaian pesan pemerintah.

Baca juga:

Prabowo-Raja Abdullah Gelar Pertemuan 'Tete-A-Tete' di Istana Yordania

Hanya saja, Prasetyo mengaku hanya membantu kerja-kerja PCO.

“Semua bareng, PCO tetap, nah kita tetap diminta untuk membantu,” ucap Prasetyo. (Pon)

#Mensesneg #Prasetyo Hadi #Presiden Prabowo #Presiden Prabowo Subianto
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Pencak Silat Prajurit TNI Unjuk Gigi di Hadapan Raja Abdullah II
Salah satu yang ditampilkan yakni aksi memecahkan tumpukan bata hebel oleh sejumlah prajurit.
Dwi Astarini - Sabtu, 15 November 2025
Pencak Silat Prajurit TNI Unjuk Gigi di Hadapan Raja Abdullah II
Indonesia
Pakai Jet Tempur, Presiden Prabowo Lepas Langsung Kepulangan Raja Yordania Abdullah II
Kunjungan kenegaraan Raja Yordania ini merupakan kunjungan balasan atas lawatan Prabowo ke Yordania beberapa waktu lalu.
Dwi Astarini - Sabtu, 15 November 2025
Pakai Jet Tempur, Presiden Prabowo Lepas Langsung Kepulangan Raja Yordania Abdullah II
Indonesia
Presiden Prabowo dan Raja Abdullah II Saksikan Demontrasi Drone TNI & AB Yordania
Demonstrasi drone dari Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Angkatan Bersenjata (AB) Yordania bertema ‘Kontraterorisme'.
Dwi Astarini - Sabtu, 15 November 2025
Presiden Prabowo dan Raja Abdullah II Saksikan Demontrasi Drone TNI & AB Yordania
Indonesia
Kisah Persaudaraan Raja Abdullah II dan Prabowo Terungkap di Istana Negara
Raja Abdullah II mengenang kedekatannya dengan Presiden Prabowo yang disebut sudah seperti saudara sejak dikenalkan kepada Raja Hussein puluhan tahun lalu.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 15 November 2025
Kisah Persaudaraan Raja Abdullah II dan Prabowo Terungkap di Istana Negara
Indonesia
Adik Presiden Prabowo Tegaskan tak Punya Akun Medsos, Sebut Ajakan untuk Investasi Menyesatkan
Tidak pernah memberikan kuasa kepada pihak mana pun untuk melakukan kegiatan promosi, pengumpulan dana, atau penawaran investasi atas nama Hashim.
Dwi Astarini - Jumat, 14 November 2025
Adik Presiden Prabowo Tegaskan tak Punya Akun Medsos, Sebut Ajakan untuk Investasi Menyesatkan
Indonesia
Prabowo Beri Rehabilitasi untuk 2 Guru Luwu Utara yang Dipecat karena Pungutan Rp 20 Ribu, Hak dan Martabat kembali Kaya Dulu
Penandatanganan surat dilakukan Prabowo di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, seusai dari kunjungan kerja ke Australia dini hari Kamis (13/11).
Dwi Astarini - Kamis, 13 November 2025
Prabowo Beri Rehabilitasi untuk 2 Guru Luwu Utara yang Dipecat karena Pungutan Rp 20 Ribu, Hak dan Martabat kembali Kaya Dulu
Indonesia
Merasa Jadi Korban selama Bertahun-tahun, 2 Guru dari Luwu Utara Terharu Usai Dapat Surat Rehabilitasi dari Prabowo
Guru asal Luwu Utara, Abdul Muis dan Rasnal, akhirnya menerima surat rehabilitasi dari Prabowo setelah berjuang mencari keadilan atas kasus iuran Rp20 ribu.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 13 November 2025
Merasa Jadi Korban selama Bertahun-tahun, 2 Guru dari Luwu Utara Terharu Usai Dapat Surat Rehabilitasi dari Prabowo
Indonesia
Prabowo Beri Hak Rehabilitasi bagi 2 Guru Luwu Utara, Mensesneg: Guru Harus Dilindungi, Bukan Dihukum
Prabowo berikan hak rehabilitasi kepada dua guru SMA 1 Luwu Utara, Abdul Muis dan Rasnal, yang sebelumnya dihukum karena membantu guru honorer belum digaji.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 13 November 2025
Prabowo Beri Hak Rehabilitasi bagi 2 Guru Luwu Utara, Mensesneg: Guru Harus Dilindungi, Bukan Dihukum
Indonesia
Indonesia - Australia Sepakati Penguatan Kerja Sama Pertahanan, Prabowo: Tetangga yang Baik Itu Penting
Presiden Prabowo Subianto mengapresiasi Pemerintah Australia atas sambutan hangat dan menegaskan penguatan kerja sama pertahanan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 13 November 2025
Indonesia - Australia Sepakati Penguatan Kerja Sama Pertahanan, Prabowo: Tetangga yang Baik Itu Penting
Indonesia
Presiden Prabowo Sebut Indonesia dan Australia Ditakdirkan Jadi Tetangga Baik dan Saling Tolong
Kedekatan geografis menjadikan kedua negara Indonesia-Australia memiliki tanggung jawab moral untuk menjaga hubungan harmonis. menghormati, dan saling membantu.
Dwi Astarini - Rabu, 12 November 2025
Presiden Prabowo Sebut Indonesia dan Australia Ditakdirkan Jadi Tetangga Baik dan Saling Tolong
Bagikan