Ini Alasan Kuat Geisha Hadirkan Kembali Lagu 'Kukatakan Dengan Indah'

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Jumat, 18 Desember 2020
Ini Alasan Kuat Geisha Hadirkan Kembali Lagu 'Kukatakan Dengan Indah'

Geisha hadirkan kembali lagu 'Kukatakan dengan Indah' yang dipopulerkan oleh Peterpan/NOAH (Foto: istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

DALAM rangka #RencanaHebat 17 tahun perjalanan bermusik, Gesiha tetap produktif untuk berkarya. Kali ini band yang digawangi oleh Regina Poetiray (vokal), Roby (gitar), Nard (bass), Dhan (keyboard) kembali membawakan sebuah lagu hits dari Peterpan yang berjudul 'Kukatan Dengan Indah'.

Grup band Peterpan yang sekarang dikenal sebagai NOAH, merupakan salah satu Band Indonesia yang menginspirasi Geisha dalam berkarya.

Baca Juga:

Lewat Lagu, Gabriel Mayo dan Dita Permatas Dukung Kampanye Antikekerasan Seksual

"Dalam berkesenian pasti kita semua punya sosok inspirasi bagi kami, mereka adalah sosok inspirasi bagi Geisha dalam bermusik" Ujar para Personel Geisha, seperti siaran pers yang diterima merahputih.com, Jumat (18/12).

Peterpan/NOAH merupakan salah satu inspirasi dari band Geisha (Foto: instagram @geishaindonesia)

Para personel Geisha ingat betul disaat nama band Geisha belum meroket, mereka sangat mengidolakan peterpan.

"Ingat sekali dahulu sewaktu kami masih menjadi band kompetisi. Sering kali kami membawakan lagu-lagu ciptaan mereka. Waktu demi waktu kami berikan kesempatan untuk berkolaborasi dengan mereka di beberapa acara, dan terbilang cukup sering, pernah waktu itu Nard berucap bahwa suatu saat nanti akan dalam satu naungan label yang sama dengan mereka (Musica Studios), dan akhirnya semua itu tercapai," tambah grup band Geisha.

Setelah nama Geisha mulai melambung dan sukses berada dalam satu naungan label dengan Peterpan yang sekarang bernama NOAH, Geisha ingin mengapresiasi eksistensi Peterpan yang kala itu menemani masa-masa perjuangan Geisha.

Baca Juga:

Ini Tiga Alasan Konser Luar Ruang Jazz Gunung Hybrid Concert 2020 Bisa Terlaksana

Hingga akhirnya Lagu Kukatakan Dengan Indah menjadi pilihan Geisha untuk dibawakan kembali. Hal itu tentu bukan tanpa alasan, karena lagu ini pernah membawa Geisha menjadi juara dalam sebuah kompetisi band di Pekanbaru.

Lagu 'Kukatakan Dengan Indah' versi Geisha dirilis dengan warna berbeda (Foto: instagram @geishaindonesia)

Lagu Kukatakan Dengan Indah versi Geisha, akan dirilis dengan warna yang berbeda. Tentunya ada sentuhan dari Lukman, salah satu personel asli dari Peterpan.

Lagu tersebut kabarnya akan dirilis pada tanggal 18 Desember 2020, di seluruh platform musik digital seperti Spotify, Apple Music, Joox, Langit Musik, Noice dan Resso.

Untuk official video klipnya bisa kamu saksikan di platform Vidio dan YouTube Musica Studios. Sementara video karaokenya bisa dinikmati bersama lewat channel YouTube Musica Karaoke. (Ryn)

Baca Juga:

Serenata Jiwa Lara, Single Anyar Kolaborasi Diskoria Bersama Dian Sastrowardoyo

#Musik #Geisha #Musisi Indonesia
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
ShowBiz
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
Apink resmi comeback pada 5 Januari 2026 dengan mini album ke-11 RE : LOVE untuk merayakan 15 tahun perjalanan karier mereka di K-pop.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Apink Kembali Setelah Lama Dinanti, Nostalgia 'Mr. Chu' Menggema
ShowBiz
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
Grup global XG mengumumkan perubahan makna nama dari Xtraordinary Girls menjadi Xtraordinary Genes, menandai fase baru identitas dan kreativitas mereka.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Bukan Sekadar Nama, XG Umumkan Evolusi Jadi 'Xtraordinary Genes'
ShowBiz
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
Giveon merilis lagu R&B berjudul “STRANGERS” pada 2025. Lagu ini menjadi bagian dari album terbarunya, Beloved, yang memuat 14 lagu.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Giveon Hadirkan Nuansa R&B Emosional Lewat Lagu 'STRANGERS', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
Nuansa jatuh cinta coba dituangkan Nabila Taqiyyah lewat single terbarunya yang bertajuk Cegil.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Nabila Taqiyyah Tuangkan Rasa Jatuh Cinta lewat Single 'Cegil'
ShowBiz
Sekuel, Pendatang Baru Indie Rock Bogor dengan Maxi Single 'Runaway Son'
Lewat lagu yang dirilis secara digital oleh Anoa Records, kehadiran Sekuel menjadi amunisi terbaru label asal Jakarta tersebut di ranah indie rock.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Sekuel, Pendatang Baru Indie Rock Bogor dengan Maxi Single 'Runaway Son'
ShowBiz
Jelang Comeback, BTS Rencanakan Sebuah Konser di Istana Gyeongbok, Seoul
Untuk sementara ini, acara itu diberi judul ‘K-heritage and K-pop fusion concert’.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Jelang Comeback, BTS Rencanakan Sebuah Konser di Istana Gyeongbok, Seoul
ShowBiz
Ariana Grande Abadikan Pengalaman di Hampstead lewat Sebuah Lagu, Berikut Lirik Lengkapnya
Nama Hampstead diabadikan Ariana Grande lewat lagu yang menjadi trek penutup dalam album 'Eternal Sunshine Deluxe: Brighter Days Ahead'.
Dwi Astarini - Senin, 19 Januari 2026
Ariana Grande Abadikan Pengalaman di Hampstead lewat Sebuah Lagu, Berikut Lirik Lengkapnya
Bagikan