Film

Ini 3 Pelajaran Berharga dari 'Alice in A Borderland'

annehsannehs - Selasa, 05 Januari 2021
Ini 3 Pelajaran Berharga dari 'Alice in A Borderland'

Alice in Borderland. (Foto Whats on Netflix)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

ANXIOUS, menegangkan, dan penasaran menjadi ketiga perasaan yang dirasakan Penulis ketika menghabiskan serial Netflix Originals Alice in Borderland dalam waktu satu hari saja. Kedelapan episode yang langsung ditayangkan pada 10 Desember 2020 ini pun rasanya enggak mengandung adegan yang membosankan.

Walau bisa dibilang sangat gore (mengandung banyak darah yang disebabkan oleh kekerasan) dan mengandung konten yang eksplisit, Alice in Borderland menyampaikan pesan yang tidak kalah penting dan bermanfaat untuk kita. Berikut merupakan ketiga pelajaran berharga yang bisa diambil dari Alice in Borderland versi MerahPutih.com

Baca juga:

Intip Trailer Songbird, Film Garapan Michael Bay Terinspirasi COVID-19

1. Hargai orang-orang yang ada di sampingmu

Bayangkan jika semua orang menghilang. (Foto Netflix)
Bayangkan jika semua orang menghilang. (Foto Netflix)

'Sesuatu atau seseorang akan terasa lebih berharga ketika sudah menghilang', walau menyakitkan, tetapi kalimat tersebut memang benar adanya.

Bayangkan jika tiba-tiba semua orang menghilang seperti di Alice in Borderland, termasuk keluarga dan teman terdekat kamu. Mungkin kamu akan merasa menyesal karena tidak sempat menghabiskan waktu lebih lama atau memperlakukan mereka lebih baik selagi mereka masih ada.

Karena kita tidak akan pernah tahu kapan diri kita atau orang disekeliling kita akan pergi, usahakan untuk selalu memperlakukan orang-orang terdekatmu sebaik mungkin dan cintai mereka setiap hari.

Baca juga:

Iklanin Usaha Lewat Online Dating, Mengapa Tidak?

2. Waktu adalah hal yang sangat penting

Alice in Borderland. (Foto Youtube/Netflix)
Alice in Borderland. (Foto Youtube/Netflix)

Semua orang harus memenangkan permainan yang mempertaruhkan hidup dan mati setiap kali ingin memperpanjang visa harian alias masa hidup mereka di serial Alice in Borderland. Selain itu, semua permainan juga melibatkan waktu yang akurat sehingga tiap detik terasa sangat berharga.

Serial TV adaptasi manga karya Haro Aso ini pun membuat kita untuk bisa memandang waktu jadi lebih berharga. Sadarlah bahwa waktu adalah hal yang tidak akan bisa diputar kembali atau ditukarkan dengan segala harta, benda, dan kekuasaan yang kamu miliki.

3. Apapun rintangannya, tetap berusaha untuk bangkit

Alice in Borderland.  (Foto: YouTube/Netflix)
Alice in Borderland. (Foto: YouTube/Netflix)

Ingatkah kamu ketika Ry?hei Arisu kehilangan gairah untuk hidup saat kedua teman baiknya meninggal? Ya, ia hanya ingin mati saja, bertemu dengan teman-temannya dan memohon maaf. Padahal, teman-temannya rela mati demi kehidupannya seorang.

Apapun masalah yang kamu hadapi, menyerah bukanlah jawaban. Hargai hidupmu dan terus berusaha untuk bangkit dari keterpurukan. (SHN)

Baca juga:

Suka Film Bergenre Crime? Yuk Tonton 3 Film Netflix Ini

#Film
Bagikan
Ditulis Oleh

annehs

Berita Terkait

ShowBiz
Film Box Office 'A Minecraft Movie' Dapat Sekuel, Siap Guncang Bioskop 2027
Warner Bros resmi menggarap sekuel 'A Minecraft Movie 2' yang akan tayang 23 Juli 2027. Jared Hess kembali jadi sutradara, Legendary sebagai produser, dan Jason Momoa siap tampil lagi.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Film Box Office 'A Minecraft Movie' Dapat Sekuel, Siap Guncang Bioskop 2027
ShowBiz
Sosok Chairil Anwar Diangkat ke Layar Lebar lewat Film Biografi, Siap Tayang 2026
Falcon Pictures resmi umumkan produksi film biografi tentang Chairil Anwar. Tayang 2026 di seluruh bioskop Indonesia, warganet ramai menebak siapa pemeran utamanya.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Sosok Chairil Anwar Diangkat ke Layar Lebar lewat Film Biografi, Siap Tayang 2026
ShowBiz
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
Sebelum sekuel berdurasi penuh dirilis, film pendek mungkin akan tayang lebih dulu.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Resmi nih, ‘KPop Demon Hunters’ akan Dibuatkan Sekuel, Disebut Rilis 2029
ShowBiz
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
Film drama komedi ini mempertemukan sutradara dan penulis naskah ternama Ernest Prakasa dengan aktor Vino G Bastian.
Dwi Astarini - Jumat, 07 November 2025
Perdana, Ernest Prakasa dan Vino G Bastian ‘Lupa Daratan’ di Netflix, Tayang 11 Desember?
ShowBiz
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Jennifer Lopez tampil memukau di film musikal Kiss of the Spider Woman yang tayang 7 November 2025, bersama Diego Luna dan Tonatiuh.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Jennifer Lopez Bersinar di Film Kiss of the Spider Woman, Tayang November 2025
Lifestyle
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
Simak deretan film zombie terbaru rilis November–Desember 2025. Dari Abadi Nan Jaya hingga Return of The Living Dead, siap bikin akhir tahun tegang!
ImanK - Rabu, 05 November 2025
Daftar Film Zombie November - Desember 2025: Dari Indonesia, Asia, hingga Eropa
ShowBiz
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
Shakira kembali jadi Gazelle di Zootopia 2 dan rilis lagu 'Zoo' bersama Ed Sheeran dan Blake Slatkin. Film tayang 26 November 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Shakira Hadirkan Single 'Zoo' untuk Soundtrack Film 'Zootopia 2', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
Tiga film horor psikologis di Disney+ siap mengguncang emosi. Simak sinopsis Hold Your Breath, Control Freak, dan The Hand That Rocks the Cradle.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Dari 'Hold Your Breath' hingga 'Control Freak', 3 Film Horor Psikologis Siap Tayang di Disney+ November 2025
ShowBiz
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' milik Nadin Amizah resmi jadi soundtrack film Pangku, debut penyutradaraan Reza Rahadian yang tayang 6 November.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Lagu 'Rayuan Perempuan Gila' Nadin Amizah Jadi Soundtrack 'Pangku', Film Debut Reza Rahadian
ShowBiz
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Forka Films umumkan pemeran film 'Empat Musim Pertiwi' karya Kamila Andini. Dibintangi Putri Marino, Arya Saloka, Hana Malasan, Christine Hakim.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Putri Marino hingga Christine Hakim Bintangi 'Empat Musim Pertiwi', Film Baru Garapan Kamila Andini
Bagikan