"Hidup Pak Gubernur" Terdengar di Kongres PSSI, Sindiran atau Dukungan?

Zulfikar SyZulfikar Sy - Sabtu, 13 Januari 2018

Kongres PSSI. (BolaSkor.com/Frengky Aruan)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Kongres PSSI resmi digelar di Indonesia Convention Exhibition (ICE) di BSD, Sabtu (13/1). Kongres resmi dibuka sekitar pukul 12.00 WIB.

Dibukanya Kongres PSSI ditandai dengan pemukulan gong oleh Ketua Umum PSSI Edy Rahmayadi. Pemukulan gong dilakukan dengan didamping perwakilan KONI Pusat dan Kemenpora.

Sebelum itu, Edy Rahmayadi memberikan kata sambutan. Yang menarik ketika naik dan turun panggung, suara "hidup Pak Gubernur" terdengar. Demikian seperti dilansir bolaskor.com.

Suara itu tentu tak lepas dari langkah Ketua Umum PSSI yang maju menjadi Gubernur Sumatera Utara. Tak diketahui ini berupa dukungan atau sindiran.

Edy Rahmayadi dalam sambutan salah satunya menjelaskan terkait grand design untuk 2045.

"Kami punya grand design dan tujuh bulan lalu otak-atik, kita ingin capai di 100 tahun dan 1 abad Indonesia. Kami menurunkan 2034, di mana mau menyelesaikan sebagai tuan rumah Piala Dunia."

"Pada 2024, kami juga bercita-cita lolos Olimpiade. Sementara 2020 ingin mulai menjawab tindak lanjut Asian Games 2018. Sehingga harus kami siapkan dari sekarang," sambung Edy Rahmayadi. (*)

#Edy Rahmayadi
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Indonesia
Gugat ke MK, Eks Gubernur Sumut Minta Bobby Didiskualifikasi dan Pilkada Ulang
Kubu Edy-Hasan meminta MK memerintahkan PSU di seluruh kabupaten/kota di Sumut atau setidak-tidaknya di empat kabupaten/kota yang terdampak banjir.
Wisnu Cipto - Rabu, 11 Desember 2024
Gugat ke MK, Eks Gubernur Sumut Minta Bobby Didiskualifikasi dan Pilkada Ulang
Indonesia
Survei Indikator Ungkap PDIP Tak Solid Dukung Edy Rahmayadi-Hasan Basri
Sebagian pendukung Bobby dan itu partai besar dan relatif terkonsolidasi
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 09 November 2024
Survei Indikator Ungkap PDIP Tak Solid Dukung Edy Rahmayadi-Hasan Basri
Indonesia
Elektabilitas Cagub Sumut Jomplang, Bobby Nasution Berpotensi Menang Satu Putaran
Elektabilitas cagub Sumut jomplang, Bobby Nasution berpotensi menang satu putaran.
Soffi Amira - Jumat, 08 November 2024
Elektabilitas Cagub Sumut Jomplang, Bobby Nasution Berpotensi Menang Satu Putaran
Indonesia
Muka Cagub Edy Rahmayadi Dilempar Botol Usai Debat Kedua, Tim Lapor Polisi
Petahana Calon Gubernur Sumatera Utara (Cagub Sumut) Edy Rahmayadi menjadi korban aksi pelemparan usai mengikuti debat publik kedua Pilkada Sumut
Wisnu Cipto - Jumat, 08 November 2024
Muka Cagub Edy Rahmayadi Dilempar Botol Usai Debat Kedua, Tim Lapor Polisi
Indonesia
Bobby Nasution Siap Adu Gagasan dengan Ahok dan Edy Rahmayadi di Pilkada Sumut
Bobby Nasution menyambut positif jika Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan eks Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Edy Rahmayadi maju di Pilkada Sumut 2024.
Frengky Aruan - Rabu, 19 Juni 2024
Bobby Nasution Siap Adu Gagasan dengan Ahok dan Edy Rahmayadi di Pilkada Sumut
Indonesia
NasDem Belum Tentu Usung Bobby Nasution pada Pilkada Sumut 2024
Masih fifty-fifty
Angga Yudha Pratama - Selasa, 28 Mei 2024
NasDem Belum Tentu Usung Bobby Nasution pada Pilkada Sumut 2024
Indonesia
Edy Rahmayadi hingga Rachmat Gobel Diumumkan jadi Timnas AMIN di Daerah
"Nama-nama inilah adalah utusan dari tiap-tiap parpol yang pada tiap daerah memperoleh kursi paling banyak," kata Co-Kapten Timnas AMIN, Sudirman Said, di Jakarta Pusat, Selasa (21/11).
Andika Pratama - Selasa, 21 November 2023
Edy Rahmayadi hingga Rachmat Gobel Diumumkan jadi Timnas AMIN di Daerah
Indonesia
Persiapan PON 2024 di Sumut Capai 44 Persen
Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi mengatakan persiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI di Sumatera Utara sudah mencapai 44 persen, baik fisik maupun non-fisik.
Mula Akmal - Kamis, 06 Juli 2023
Persiapan PON 2024 di Sumut Capai 44 Persen
Bagikan