Hadapi Timnas Indonesia U-23, Irak Siap Maksimalkan Kesempatan Terakhir

Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 30 April 2024
Hadapi Timnas Indonesia U-23, Irak Siap Maksimalkan Kesempatan Terakhir

Pelatih Timnas Irak U-23, Radhi Shenaishil. (IFA)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pelatih Timnas Irak U-23, Radhi Shenaishil mengatakan bahwa laga melawan Indonesia tidak akan mudah. Irak akan berhadapan dengan Indonesia di perebutan tempat ketiga setelah sama-sama kalah di semifinal.

Timnas Irak U-23 kalah 0-2 dari Jepang melalui gol yang dicetak Mao Hosoya (28’) dan Ryotaro Araki (42’). Kekalahan dengan skor serupa diperoleh Indonesia dalam laga kontra Uzbekistan.

Baca juga:

Jokowi Puji Semangat Timnas U-23, Yakin Lolos Olimpiade Paris 2024

Kekalahan ini membuat kedua tim masih harus berjuang untuk meraih tiket Olimpiade 2024. Berbeda dengan Jepang dan Uzbekistan yang memastikan tiket setelah lolos ke final.

Kedua tim harus menang di laga perebutan tempat ketiga untuk memastikan satu tiket tersisa. Jika kalah, maka harus menjalani play-off melawan wakil Afrika Guinea.

"Masih ada harapan untuk merebut salah satu tiket kualifikasi ke Olimpiade Paris. Saya sangat percaya dengan kemampuan para pemain untuk memberi perlawanan kepada Indonesia,” kata Radhi Shenaishil dikutip dari Almaalomah.

Radhi Shenaishil fokus untuk mengembalikan kondisi pemainnya. Ia berharap skuad asuhan dalam kondisi yang baik menjalani laga melawan Indonesia yang akan digelar di Stadion Abdullah Bin Khalifa, Doha, pada 2 Mei.

“Para pemain harus kembali normal agar bisa tampil terbaik melawan tim Indonesia demi merebut tiket kualifikasi Olimpiade Paris. Meski bukan laga mudah, karena semua tim yang lolos ke Olimpiade kuat.”

Baca juga:

Timnas Indonesia U-23 Diharapkan Terus Bersinar dan Melaju ke Olimpiade 2024

Adapun soal cedera yang dialami Karrar Mohammed, ia tidak terlalu khawatir.

“Cedera tersebut tidak perlu dikhawatirkan dan peluang kami masih sama. Laga melawan Indonesia adalah kesempatan terakhir dan harus kami mempersiapkan untuk mewujudkan impian jutaan pemain ke Olimpiade.”

#Olimpiade #Timnas Irak #Timnas Indonesia U-23 #Piala Asia U-23
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Berita
Presiden PSSI-nya Irak Pede Kalahkan UEA di Putaran Kelima Kualifikasi Piala Dunia, Singgung Pertemuan dengan Timnas Indonesia
Irak akan menghadapi UEA pada 13 dan 18 November, jika menang lolos ke playoff antarkonfederasi.
Frengky Aruan - Senin, 10 November 2025
Presiden PSSI-nya Irak Pede Kalahkan UEA di Putaran Kelima Kualifikasi Piala Dunia, Singgung Pertemuan dengan Timnas Indonesia
Olahraga
Kepingin Saksikan Timnas Indonesia U-23 Asuhan Indra Sjafri Melawan Mali, Simak Harga Tiket Laga di Stadion Pakansari
Timnas Indonesia U-23 asuhan Indra Sjafri akan menjalani dua laga uji coba melawan Mali pada 15 dan 18 November.
Frengky Aruan - Senin, 10 November 2025
Kepingin Saksikan Timnas Indonesia U-23 Asuhan Indra Sjafri Melawan Mali, Simak Harga Tiket Laga di Stadion Pakansari
Indonesia
Indra Sjafri Panggil 30 Pemain untuk TC dan Uji Coba Timnas Indonesia U-23 Vs Mali, Termasuk Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Para pemain yang dipanggil akan dijajal melawan Mali dalam uji coba yang diagendakan 15 dan 18 November.
Frengky Aruan - Jumat, 07 November 2025
Indra Sjafri Panggil 30 Pemain untuk TC dan Uji Coba Timnas Indonesia U-23 Vs Mali, Termasuk Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Olahraga
Timnas Indonesia U-23 Akan Dua Kali Beruji Coba Melawan Mali Jelang SEA Games 2025
Uji coba akan digelar pada 15 dan 18 November di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor.
Frengky Aruan - Jumat, 07 November 2025
Timnas Indonesia U-23 Akan Dua Kali Beruji Coba Melawan Mali Jelang SEA Games 2025
Olahraga
Timnas Irak Gagal Lolos Piala Dunia 2026 dari Putaran Keempat, Isu Campur Tangan hingga Pengunduran Diri Menyeruak
Timnas Irak masih punya peluang ke Piala Dunia 2026 setelah menyelesaikan putaran keempat sebagai runner-up grup.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Timnas Irak Gagal Lolos Piala Dunia 2026 dari Putaran Keempat, Isu Campur Tangan hingga Pengunduran Diri Menyeruak
Olahraga
Patrick Kluivert Jadi Buah Bibir Netizen Irak Setelah Dipecat dari Timnas Indonesia, Ada Harapan Tangani Singa Mesopotamia
Mantan analis teknis Timnas Irak, Ali Al-Naimi angkat bicara setelah netizen Irak mengharapkan Patrick Kluivert menjadi pelatih.
Frengky Aruan - Jumat, 17 Oktober 2025
Patrick Kluivert Jadi Buah Bibir Netizen Irak Setelah Dipecat dari Timnas Indonesia, Ada Harapan Tangani Singa Mesopotamia
Olahraga
Pembobol Sekaligus Pemberi Kepastian bagi Timnas Indonesia Kecewa Belum Dapat Tiket Piala Dunia, Ingatkan Pendukung Peluang Irak Masih Terbuka
“Kami masih berjuang untuk kualifikasi Piala Dunia, dan kami tidak akan berhenti memberikan 100 persen upaya kami hingga akhir," kata gelandang Timnas Irak Zidane Iqbal.
Frengky Aruan - Kamis, 16 Oktober 2025
Pembobol Sekaligus Pemberi Kepastian bagi Timnas Indonesia Kecewa Belum Dapat Tiket Piala Dunia, Ingatkan Pendukung Peluang Irak Masih Terbuka
Olahraga
Graham Arnold Pastikan Timnas Irak Berjuang Sampai Akhir demi Tiket Piala Dunia 2026
Timnas Irak harus menjalani putaran kelima kualifikasi zona Asia lebih dahulu melawan Uni Emirat Arab (UEA).
Frengky Aruan - Rabu, 15 Oktober 2025
Graham Arnold Pastikan Timnas Irak Berjuang Sampai Akhir demi Tiket Piala Dunia 2026
Olahraga
Masih Punya Peluang ke Piala Dunia 2026, Timnas UEA dan Irak Bertarung 13 dan 18 November Sebelum Playoff Antarkonfederasi
Timnas UEA dan Irak masih berpeluang tampil di Piala Dunia 2026 setelah menyelesaikan kualifikasi putaran keempat zona Asia sebagai runner-up grup.
Frengky Aruan - Rabu, 15 Oktober 2025
Masih Punya Peluang ke Piala Dunia 2026, Timnas UEA dan Irak Bertarung 13 dan 18 November Sebelum Playoff Antarkonfederasi
Olahraga
Striker Timnas Irak Ayman Hussein: Kualifikasi Piala Dunia Putaran 4 Tidak Adil
Hal ini disampaikan menyusul kegagalan Irak menembus Piala Dunia 2026 dari kualifikasi putaran keempat.
Frengky Aruan - Rabu, 15 Oktober 2025
Striker Timnas Irak Ayman Hussein: Kualifikasi Piala Dunia Putaran 4 Tidak Adil
Bagikan