Musik

Gitaris Orianthi Rilis Single Pertama Bertajuk 'First Time Blues'

Dwi AstariniDwi Astarini - Senin, 12 Februari 2024
Gitaris Orianthi Rilis Single Pertama Bertajuk 'First Time Blues'

Orianthi rilis debut lagu ciptaannya. (Foto: Dok/Orianthi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM – GITARIS asal Australia Orianthi merayakan karier bermusik profesionalnya yang menginjak usia ke-25 tahun dengan menciptakan sesuatu yang spesial. Musisi yang kini menetap di Los Angeles, Amerika Serikat, itu masuk ke studio Love Street Sound milik gitaris The Doors Robby Krieger dan melepas single First Time Blues yang akan rilis pada 23 Februari 2024.

Dalam studio tersebut, Orianthi menulis, memproduseri, dan merekam single tersebut untuk Woodwards Avenue Records. “Single First Time Blues adalah perasaan saat kamu pertama kali merasa sakit hati. Itu tidak berubah sepanjang hidup jika kamu benar-benar memiliki kekuatan untuk mencintai dan melakukan segalanya setiap saat,” ucap Orianthi seperti dikutip NME, Sabtu (10/2).

BACA JUGA:

Album Baru Rilis Maret, Ariana Grande tak Beri Single Pembuka

“Aku merasa bersalah atas hal itu, melemparkan diriku ke dalam api hanya untuk terbakar, menyembuhkan, lalu terbakar kembali. Atau tidak, kamu tak pernah tahu. cinta adalah pertaruhan,” sambungnya.

Orianthi memulai First Time Blues dengan suara vokalnya yang menggebu-gebu serta permainan gitar yang membara. Dalam lagu ini, Orianthi mengajak Justin Andres (bass dan vokal), Carey Frank (kibor), Nick Maybury (gitar), dan Elias Mallin (drum).

Untuk menambahkan solo gitar kedua dalam First Time Blues, ia mengundang seorang teman yang merupakan gitaris blues rock dengan tiga kali nominasi Grammy, Joe Bonamassa. Mereka telah mengenal dan bermain bersama berkali-kali, tapi lagu ini merupakan rekaman pertama mereka.(far)

BACA JUGA:

Ozzy Osbourne Tuding Kanye West Gunakan Lagu Black Sabbath Tanpa Izin

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
Madison Beer merilis album terbaru locket yang ditulis dan diproduseri sendiri. Album ini memuat hit 'make you mine' dan diiringi tur dunia.
Ananda Dimas Prasetya - 39 menit lalu
Album Baru Madison Beer 'locket' Resmi Dirilis, Diprediksi Jadi Sorotan 2026
ShowBiz
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
Jakarta menjadi ruang untuk menengok kembali proses tersebut sebagai sebuah gerak kolektif yang masih terus berlanjut.
Dwi Astarini - 56 menit lalu
Portura Akhiri Etape Empat Kota di Pos Bloc Jakarta, Merayakan Dialog Musik dan Kota
ShowBiz
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
Yellowcard berkolaborasi dengan Good Charlotte di single Bedroom Posters. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - 58 menit lalu
Yellowcard Kolaborasi Bareng Good Charlotte di Single 'Bedroom Posters', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
Serdadu Sam merilis album penuh Kronik, sebuah narasi musikal tentang kegelisahan, kehilangan, dan perjuangan hidup yang jujur dan personal.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 55 menit lalu
Serdadu Sam Rilis Album 'Kronik', Dokumentasi Batin yang Jujur dan Personal
ShowBiz
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
Mitski mengumumkan album kedelapan Nothing’s About to Happen to Me yang rilis Februari 2026, sekaligus melepas single 'Where’s My Phone?'.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 31 menit lalu
Mitski Umumkan Album 'Nothing’s About to Happen to Me', Hadirkan Single 'Where’s My Phone?'
ShowBiz
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
Cavetown merilis album terbaru Running With Scissors. Robin Skinner mengeksplor emosi, identitas, dan kedewasaan lewat musik dan visual 'Cryptid'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Album 'Running With Scissors': Fase Dewasa Cavetown yang Penuh Emosi dan Refleksi
ShowBiz
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
Boy group K-Pop LNGSHOT besutan MORE VISION dan Jay Park resmi debut pada 13 Januari 2026, dengan album Shot Callers dan title track Moonwalkin'.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
LNGSHOT Tandai Debut dengan Lagu 'Moonwalkin', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
Lagu ini menjadi penanda kembalinya Judika dengan tema romansa, tapi disajikan melalui eksplorasi musikal yang berbeda dari karya-karyanya terdahulu.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Judika Rilis 'Terpikat Pada Cinta', Hadirkan Perspektif Baru tentang Romansa, Simak Liriknya
ShowBiz
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
Menghadirkan warna musikal yang lebih berlapis, memadukan karakter khas Toton dengan kekuatan ekspresi para kolaboratornya.
Dwi Astarini - Selasa, 20 Januari 2026
Kolaborasi Musik, Toton Caribo Gandeng Rise One dan Hendri Talane dalam 'Lumba Lumba'
ShowBiz
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Lirik lagu Passion Fruit dari Jeff Satur mengisahkan tentang hubungan yang manis dan pahit. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Lirik Lagu Passion Fruit dari Jeff Satur, Ceritakan Hubungan Manis sekaligus Pahit
Bagikan