Ge Pamungkas Bahagia bisa Lakukan Ini di Film "Mars Met Venus"

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Jumat, 14 Juli 2017
Ge Pamungkas Bahagia bisa Lakukan Ini di Film

Ge Pamungkas, Pamela Bowie, dan pemain film "Mars Met Venus" (Foto: MP/Ikhsan Digdo)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Ge Pamungkas baru-baru ini beradu akting dengan artis cantik Pamela Bowie. Kedua artis itu bermain sebagai sepasang kekasih dalam film "Mars Met Venus" produksi MNC pictures.

Pria kelahiran 1989 ini mengaku puas bermain dalam film yang memiliki dua bagian tersebut, yakni "Mars Met Venus (Part Cewe)" dan "Mars Met Venus (Part Cowo)". Bagaimana tidak, dalam film tersebut, Ge bisa melakukan hal yang selama ini diinginkannya.

Ge, yang dalam kehidupan sebenarnya berpacaran dengan Angie Ang, mengaku takut dengan sang pacar. Ia selalu tidak bernyali untuk mengatakan hal sebenarnya kepada pacarnya. Namun, dalam film ini, ia melakukan hal sebaliknya.

"Gue senang banget bisa mengemukakan omongan kayak gitu ke pacar gue dalam film (Pamela). Pokoknya bisa jujur ke dia meskipun dia sakit hati. Tapi akhirnya, dalam film gue tetap nikah sama dia," ungkap Ge kepada awak media di XXI Plaza Senayan, Jakarta Selatan, Kamis (13/7).

Dalam film tersebut memang terlihat adegan Kelvin (Ge Pamungkas) yang akhirnya bisa berkata jujur ke Mila (Pamela). Akan tetapi, ujung cerita yang bahagia tetap terlihat dalam film garapan sutradara Hadrah Daeng Ratu itu.

Pria jebolan "Stand Up Comedy" itu juga mengaku sang sutradara kerap membantunya dalam berakting. Dengan bantuan sutradara, Ge pun bisa mendalami peran Kelvin lebih maksimal. "Sutradaranya juga bantu gue banget buat ngedalemin karakter ini. Saat bantu gue, dia ngejelasin karakter ini lewat mantannya," tambah Ge yang disambut tawa para wartawan. (*)

Baca juga artikel "Mars Met Venus" Kisah Cinta Dalam Dua Perspektif.

#Film Indonesia #Film Indonesia Terbaru #Artis Indonesia #Pasangan Selebritis #Selebriti
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

ShowBiz
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Serial Luka, Makan, Cinta mengangkat drama bisnis keluarga dan konflik ibu-anak. Disutradarai Teddy Soeria Atmadja, dibintangi Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
ShowBiz
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Netflix menyiapkan film coming of age Surat untuk Masa Mudaku karya Sim F. Dibintangi Millo Taslim dan Fendy Chow, tayang 29 Januari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
ShowBiz
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Ringgo Agus Rahman membintangi film coming of age 'Aku Sebelum Aku', debut Gina S Noer di Netflix. Simak sinopsis dan fakta menariknya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Fun
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
Film Night Shift for Cuties sendiri dijadwalkan bakal tayang di platform streaming global Netflix tahun 2026 ini.
Wisnu Cipto - Rabu, 21 Januari 2026
Sinopsis Night Shift for Cuties, Debut Sutrada Monica Vanesa Tedja di Proyek Netflix
ShowBiz
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
Film terbaru Joko Anwar berjudul Ghost in Cell dibintangi sederet aktor kawakan Tanah Air. Intip daftar lengkap pemainnya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
ShowBiz
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
Joko Anwar merilis trailer Ghost in Cell, film komedi satir berlatar penjara yang akan debut di Berlin Film Festival dan tayang tahun ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
ShowBiz
Deretan Film Horor Lokal Siap Teror Bioskop Akhir Januari 2026, Catat Jadwalnya!
Sejumlah film horor Indonesia siap tayang di bioskop akhir Januari 2026. Dari Sengkolo hingga Kuyank, kisah mitos dan legenda kelam siap meneror penonton.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Deretan Film Horor Lokal Siap Teror Bioskop Akhir Januari 2026, Catat Jadwalnya!
ShowBiz
Film 'Sadali' Tampilkan Dilema Cinta Jarak Jauh, Adinia Wirasti Comeback ke Layar Lebar
Film Sadali mengangkat kisah cinta jarak jauh penuh dilema, dibintangi Adinia Wirasti dan Hanggini, tayang 5 Februari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Film 'Sadali' Tampilkan Dilema Cinta Jarak Jauh, Adinia Wirasti Comeback ke Layar Lebar
Fun
Monster Pabrik Rambut Tayang Perdana di Berlin Film Festival, Intip Sinopsisnya
Film Monster Pabrik Rambut lolos seleksi dan akan diputar perdana dalam program Berlinale Special Midnight di ajang Berlin International Film Festival ke-76.
Wisnu Cipto - Sabtu, 17 Januari 2026
Monster Pabrik Rambut Tayang Perdana di Berlin Film Festival, Intip Sinopsisnya
Fun
Joko Anwar Garap Film Fantasi Anak Perdana Bergenre Coming of Age
Sutradara kenamaan Indonesia, Joko Anwar, tengah menyiapkan film fantasi anak perdananya bertajuk Perkasa Seperti Air.
Wisnu Cipto - Senin, 05 Januari 2026
Joko Anwar Garap Film Fantasi Anak Perdana Bergenre Coming of Age
Bagikan