Musik

Full Of Hell Siap Gempur Jakarta di Blackandje Fest 2024

Dwi AstariniDwi Astarini - Selasa, 14 Mei 2024
Full Of Hell Siap Gempur Jakarta di Blackandje Fest 2024

Full of Hell siapkan konser di Indonesia. (foto: dok/Blackandje)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM – SETELAH sukses dengan gelaran Blackandje Fest 2023 yang menghadirkan puluhan band cadas lokal, Blackandje kembali menghadirkan festival tersebut dengan penampil istimewa dari unit grindcore Full Of Hell. Mereka siap membakar Jakarta pada 31 Agustus 2024 di Creative Culture Space, Ampera, Jakarta.

“Saat mendapatkan tawaran dari Slamman Booking Asia, agen representasi mereka untuk regional Asia, untuk mendatangkan Full Of Hell ke Jakarta dalam rangkaian Asia Tour 2024 mereka, tentu saja kami tertarik,” cerita pemilik Blackandje Mitra dalam keterangan resmi yang diterima Merahputih.com, Senin (13/5).

Nama Full Of Hell saat ini juga sudah jauh berkembang lebih besar apabila dibandingkan dengan saat mereka pertama kali main di Jakarta pada 2015.

Baca juga:

Hiatus Tiga Tahun, 'Blackandje Fest 2023' kembali Digelar

Blackandje Fest sudah digelar sejak 2019. Dari edisi perdana tersebut hingga 2023 yang lalu, Blackandje Fest selalu digelar di Bulungan, Jakarta Selatan. Sederet nama paling cadas dari ranah musik keras Tanah Air macam Darksovls, Komunal, Vlaar, Revenge The Fate, Dead Vertical, Djin, dan Modern Guns pernah tampil memeriahkan gelaran mereka.

Sementra itu, di Blackandje Fest 2024 ‘Eternal Chaos’ nanti, Full Of Hell didapuk menjadi penampil utama. Sejumlah band muda potensial tengah disiapkan Blackandje sebagai pembuka.(far)

Baca juga:

Vlaar Tabuh Genderang 'Blekmetal' di Blackandje Fest 2023

#Musik Rock
Bagikan
Ditulis Oleh

Dwi Astarini

Love to read, enjoy writing, and so in to music.

Berita Terkait

ShowBiz
Five Finger Death Punch Gandeng BABYMETAL di 'Album 20 Years – Best Of Volume 2'
Album ini memuat 16 lagu ikonis yang direkam ulang, dilengkapi tiga materi live eksklusif yakni Wash It All Away, Wrong Side Of Heaven, dan Jekyll And Hyde.
Dwi Astarini - Sabtu, 03 Januari 2026
Five Finger Death Punch Gandeng BABYMETAL di 'Album 20 Years – Best Of Volume 2'
ShowBiz
Lima Lagu, Tiga Sutradara, The Jansen Sajikan Antologi Visual untuk 'Banal semakin Binal'
Mereka justru kembali menyentuh arsip lama: Banal Semakin Binal, album yang pernah membuka fase penting bagi punk-rock Indonesia.
Dwi Astarini - Minggu, 16 November 2025
Lima Lagu, Tiga Sutradara, The Jansen Sajikan Antologi Visual untuk 'Banal semakin Binal'
ShowBiz
Gorillaz Keluar Kandang di Konser 25 Tahun, tak lagi Sembunyi di Balik Animasi
Gorillaz kini memilih untuk tampil live.
Dwi Astarini - Rabu, 03 September 2025
 Gorillaz Keluar Kandang di Konser 25 Tahun, tak lagi Sembunyi di Balik Animasi
ShowBiz
Mayhem dan Sukatani Tampil di Jang Rock in Solo 2025, Menggempur Metalhead selama 2 Hari
Rock in Solo bakal hadir kembali tahun ini di Benteng Vastenburg Solo pada 22-23 November.
Dwi Astarini - Rabu, 20 Agustus 2025
Mayhem dan Sukatani Tampil di Jang Rock in Solo 2025, Menggempur Metalhead selama 2 Hari
ShowBiz
The Starting Line Siap Rilis 'Eternal Youth', Album Pertama setelah 18 Tahun
Album bertajuk Eternal Youth dari The Starting Line dijadwalkan rilis pada 26 September 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 09 Agustus 2025
The Starting Line Siap Rilis 'Eternal Youth', Album Pertama setelah 18 Tahun
ShowBiz
Good Charlotte Kasi Semangat untuk Bangkit lewat ‘Stepper’
Lagu ini menjadi pengingat tentang pentingnya untuk terus hadir dalam hidup baik itu untuk diri sendiri dan juga untuk orang-orang yang kita cintai.
Dwi Astarini - Selasa, 29 Juli 2025
Good Charlotte Kasi Semangat untuk Bangkit lewat ‘Stepper’
ShowBiz
THE HU Guncang Dunia dengan EP ‘Echoes of Thunder’, Hadirkan Kolaborasi bersama Bintang Internasional
THE HU kembali menyapa penggemar dengan EP 'ECHOES OF THUNDER'.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 03 Juli 2025
THE HU Guncang Dunia dengan EP ‘Echoes of Thunder’, Hadirkan Kolaborasi bersama Bintang Internasional
Lifestyle
Queens of the Stone Age Akhirnya Gelar Konser Bersejarah di Catacombs of Paris
Queens of the Stone Age menggelar konser bersejarah di Catacombs of Paris. Konser ini mewujudkan impian mereka lewat karya sinematik.
Soffi Amira - Sabtu, 07 Juni 2025
Queens of the Stone Age Akhirnya Gelar Konser Bersejarah di Catacombs of Paris
ShowBiz
Yellowcard Siapkan Album Terbaru Pascareuni, Gandeng Travis Barker di Kursi Produser
Album baru Yellowcard dijadwalkan rilis pada Oktober 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 31 Mei 2025
Yellowcard Siapkan Album Terbaru Pascareuni, Gandeng Travis Barker di Kursi Produser
ShowBiz
Slot Machine Siap Tur Asia di 2025
Menyulap suasana festival menjadi pesta musik yang membara.
Dwi Astarini - Jumat, 30 Mei 2025
Slot Machine Siap Tur Asia di 2025
Bagikan