Fashion Brokat Elegan ala Kate Middleton

Ana AmaliaAna Amalia - Kamis, 22 Oktober 2015
Fashion Brokat Elegan ala Kate Middleton

(Foto: dailyMail)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Fashion - Kate Middleton memang dikenal sebagai salah satu putri dunia yang sangat fashionable, gaya fashion Kate dianggap begitu elegan tapi tetap sederhana dan disukai banyak orang.

Saat mendamping sang suami, Pangeran William bertemu dengan Presiden Tiongkok Xi Jinping beserta ibu negara Peng Liyuan, Kate tampil sangat elegan tapi tidak berlebihan.

Ibu dua anak ini mengenakan busana brukat merah marun dengan lengan panjang karya rancangan Dolce & Gabbana. Gaun yang menutupi tubuh kate hingga lutut itu memang khusus dibuat merek asal Italia tersebut untuk busana musim gugur, dan tentu saja Kate sangat pantas dan cocok mengenakannya.

Kate yang saat itu membiarkan rambut panjangnya tergerang terlihat sangat natural dengan make-up ringan khasnya. Kate juga mengenakan sepatu hak tinggi berwarna senada dengan gaunnya dengan dompet tangan kecil yang juga cocok ia kenakan.

Tak ada aksesoris mencolok yang Kate kenakan, ia bahkan hanya mengenakan cincin pernikahan yang selalu melingkar di jari manisnya.

Baca Juga:

  1. 5 Cara Tepat Merawat Tas Kulit
  2. Cara Mudah Hilangkan Goresan di Kacamata
  3. Tren Baru Kuku Super Ekstrem Berbentuk Lipstick
  4. Tampil Anti Mainstream dengan High Heels 30 cm Seperti Lady Gaga
  5. Tips Fashion untuk Wanita Gemuk Agar Terlihat Kurus
#Fashion #Kate Middleton
Bagikan
Ditulis Oleh

Ana Amalia

Happy life happy me

Berita Terkait

Fashion
Ekspresi Duka Laut dalam Koleksi ‘Larung’ dari Sejauh Mata Memandang di Jakarta Fashion Week 2026
SMM mengajak kita semua untuk melarung kedukaan atas kerusakan laut sekaligus menumbuhkan harapan agar semakin banyak yang sadar dan berupaya memperbaikinya.
Dwi Astarini - Kamis, 30 Oktober 2025
Ekspresi Duka Laut dalam Koleksi ‘Larung’ dari Sejauh Mata Memandang di Jakarta Fashion Week 2026
Fashion
Jakarta Fashion Week 2026: Merayakan Warisan Gaya dan Regenerasi Desainer Tanah Air
JFW 2026 menampilkan lebih dari 100 desainer dan label terkemuka tanah air.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Jakarta Fashion Week 2026: Merayakan Warisan Gaya dan Regenerasi Desainer Tanah Air
ShowBiz
Dari Musik ke Mode: Silampukau Hadirkan Kolaborasi Artistik dengan Kasatmata
Berkolaborasi dengan Kasatmata, Silampukau hadirkan album Stambul Arkipelagia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 29 Oktober 2025
Dari Musik ke Mode: Silampukau Hadirkan Kolaborasi Artistik dengan Kasatmata
Fashion
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Kain indah memesona tersebut menjadi representasi batik tulis asal Maluku Tengah nan berkarakter dan memikat.
Dwi Astarini - Minggu, 26 Oktober 2025
Kisah Nenek Moyang Maluku dalam Kain Batik Tulis Maluku Tengah di Trade Expo Indonesia
Fashion
Semangat Segar di Tahun Baru, Converse Sambut Komunitas Converse All Star Class of ’26 dan Katalis Musim ini, Harra.
Converse All Star adalah platform komunitas global yang didedikasikan untuk mendukung dan memberdayakan para kreator muda yang sedang berkembang.
Dwi Astarini - Jumat, 24 Oktober 2025
 Semangat Segar di Tahun Baru, Converse Sambut Komunitas Converse All Star Class of ’26 dan Katalis Musim ini, Harra.
Fashion
Converse Sambut Musim Liburan Akhir Tahun dengan Koleksi Terbaru, Gaya Maksimal di Segala Perayaan
Converse mengundang setiap orang untuk mendefinisikan musim liburan mereka sendiri, didukung gaya alas kaki yang serbaguna.
Dwi Astarini - Kamis, 23 Oktober 2025
Converse Sambut Musim Liburan Akhir Tahun dengan Koleksi Terbaru, Gaya Maksimal di Segala Perayaan
Fashion
Gaya Sporty Luxe ala Justin Hubner: Maskulin, Melek Mode, dan Anti Ribet
Lewat akun Instagram pribadinya @justinhubner5, Justin kerap membagikan gaya berpakaian yang memadukan nuansa sporty dan kemewahan, yang dikenal sebagai tren sporty luxe.
Wisnu Cipto - Minggu, 12 Oktober 2025
Gaya Sporty Luxe ala Justin Hubner: Maskulin, Melek Mode, dan Anti Ribet
Fashion
Terus Merugi, Sepatu BATA Resmi Hapus Bisnis Produksi Alas Kaki
Keputusan diambil dalam Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) BATA yang digelar pada 25 September 2025.
Wisnu Cipto - Jumat, 10 Oktober 2025
 Terus Merugi, Sepatu BATA Resmi Hapus Bisnis Produksi Alas Kaki
ShowBiz
Lebih dari Sekadar Festival, JakCloth Kini Jadi Simbol Ekspresi Lokal
JakCloth telah bertransformasi jadi sebuah movement anak muda.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 01 Oktober 2025
Lebih dari Sekadar Festival, JakCloth Kini Jadi Simbol Ekspresi Lokal
Fashion
Energi Baru ESMOD Jakarta Meriahkan Senayan City Fashion Nation 2025
ESMOD Jakarta Runway Syndicate menjadi salah satu sorotan di panggung Senayan City Fashion Nation 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 24 September 2025
Energi Baru ESMOD Jakarta Meriahkan Senayan City Fashion Nation 2025
Bagikan