Erick Thohir Yakin Timnas Siap Tempur di Babak Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

Zulfikar SyZulfikar Sy - Kamis, 19 Oktober 2023
Erick Thohir Yakin Timnas Siap Tempur di Babak Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia. (PSSI)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Timnas Indonesia berhasil melaju ke babak kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia setelah menang atas Brunei Darussalam dengan agregat 12-0.

Timnas Indonesia menang 6-0 atas Brunei Darussalam pada pertemuan pertama di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (12/10) lalu.

Kemudian, skuad Garuda menang 6-0 kembali atas Brunei Darussalam, pada pertemuan kedua di Stadion Nasional Hassanal Bolkiah, Bandar Seri Begawan, Selasa (17/10) malam WIB.

Baca Juga:

Kata Sandy Walsh Setelah Bawa Timnas ke Babak Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026

Dengan begitu, Timnas Indonesia tergabung di Grup F babak kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Indonesia bersaing dengan Irak, Vietnam, dan Filipina.

Ketua Umum (Ketum) PSSI Erick Thohir menyambut positif keberhasilan ini. Apalagi, Timnas Indonesia menang telak dua kali atas Brunei Darussalam.

Baca Juga:

Shin Tae-yong Puas Timnas Indonesia 2 Kali Bantai Brunei

"Kami respek dengan lawan yang sudah menanti di Grup F. Namun Indonesia dalam kondisi siap tempur melawan Irak, Vietnam, dan Filipina demi tiket ke putaran final kualifikasi," ujar Erick Thohir, seperti dikutip Bolaskor.com.

"Indonesia respek dengan setiap lawan yang akan dihadapi. Tapi kami juga yakin dengan kualitas Indonesia siap bertempur dengan lawan mana pun," tambahnya. (*/Bolaskor.com)

Baca Juga:

Timnas Asah Taktik Kurung Pertahanan Lawan Jelang Laga Vs Brunei Darussalam

#Timnas PSSI #Erick Thohir
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Indonesia
Timnas Indonesia Gagal Tembus Piala Dunia 2026, Respons Presiden Prabowo Setelah Erick Thohir Minta Maaf Bikin Semangat
Prabowo memberikan respons, seperti dijelaskan Erick, terhadap permintaan maaf yang disampaikannya menyusul kegagalan Timnas Indonesia menembus Piala Dunia 2026.
Frengky Aruan - Rabu, 05 November 2025
Timnas Indonesia Gagal Tembus Piala Dunia 2026, Respons Presiden Prabowo Setelah Erick Thohir Minta Maaf Bikin Semangat
Olahraga
Nova Arianto Bakal Naik Kelas, Erick Thohir Tawarkan Promosi Pegang Timnas U20
"Kalau ditanya sudahkah Coach Nova berhasil? Berhasil. Lalu Coach Nova ke mana? Naik kelas ke U20," kata Erick Thohir.
Wisnu Cipto - Sabtu, 25 Oktober 2025
Nova Arianto Bakal Naik Kelas, Erick Thohir Tawarkan Promosi Pegang Timnas U20
Olahraga
PSSI Pastikan Jordi Cruyff dan Dirtek Tidak Ikut Rombongan Pelatih Belanda yang Cabut
Erick menegaskan ketiga nama yang bertahan merupakan sosok penting dalam struktur teknis timnas Indonesia untuk masa depan.
Wisnu Cipto - Sabtu, 25 Oktober 2025
PSSI Pastikan Jordi Cruyff dan Dirtek Tidak Ikut Rombongan Pelatih Belanda yang Cabut
Olahraga
PSSI tak Buru-buru Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia, Fokus Masuk 100 Besar Ranking FIFA
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir mengatakan, pihaknya tak buru-buru mencari pelatih baru timnas Indonesia.
Soffi Amira - Jumat, 24 Oktober 2025
PSSI tak Buru-buru Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia, Fokus Masuk 100 Besar Ranking FIFA
Olahraga
Minta Move On dari Patrick Kluivert dan Shin Tae-yong, Erick Thohir Pastikan Rekrut Pelatih Baru untuk Timnas Indonesia
"Jadi kita harus moving forward, mencari pelatih baru, yang kita melihat kekurangan dan kelebihan STY maupun Patrick," kata Erick Thohir.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Minta Move On dari Patrick Kluivert dan Shin Tae-yong, Erick Thohir Pastikan Rekrut Pelatih Baru untuk Timnas Indonesia
Olahraga
Lepas Kontingen Indonesia ke AYG dan ISG 2025, Erick Thohir: Pahlawan yang Kita Kirim untuk Berperang
Menpora, Erick Thohir, melepas kontingen Indonesia ke AYG dan ISG 2025. Ia mengatakan, bahwa kontingen Indonesia layaknya pahlawan yang dikirim untuk berperang.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Lepas Kontingen Indonesia ke AYG dan ISG 2025, Erick Thohir: Pahlawan yang Kita Kirim untuk Berperang
Indonesia
Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-74 untuk Prabowo, Mahfud MD: Negara Akan Maju Jika Pemimpinnya Tambah Bugar
Mahfud MD hingga Erick Thohir beri ucapan selamat ulang tahun ke-74 untuk Presiden Prabowo.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 17 Oktober 2025
Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-74 untuk Prabowo, Mahfud MD: Negara Akan Maju Jika Pemimpinnya Tambah Bugar
Olahraga
Pemerintah Tambah Pendanaan untuk Asian Youth Games 2025 dan Islamic Solidarity Games 2025
Menurut Erick Thohir, dukungan dana ini tidak terlepas dari kepercayaan yang diberikan Presiden Prabowo Subianto serta hasil negosiasi dengan Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa.
Frengky Aruan - Jumat, 17 Oktober 2025
Pemerintah Tambah Pendanaan untuk Asian Youth Games 2025 dan Islamic Solidarity Games 2025
Olahraga
Calvin Verdonk Luangkan Waktu seperti Jay Idzes Tanggapi Komentar Negatif untuk Erick Thohir
Komentar negatif muncul menyusul kegagalan Timnas Indonesia menembus Piala Dunia 2026.
Frengky Aruan - Jumat, 17 Oktober 2025
Calvin Verdonk Luangkan Waktu seperti Jay Idzes Tanggapi Komentar Negatif untuk Erick Thohir
Olahraga
Anggaran untuk Keikutsertaan Indonesia di SEA Games 2025 Jadi Rp 60 Miliar
Tambahan anggaran ini membuat Indonesia bisa mengirim atlet jauh lebih banyak ke Thailand.
Frengky Aruan - Jumat, 17 Oktober 2025
Anggaran untuk Keikutsertaan Indonesia di SEA Games 2025 Jadi Rp 60 Miliar
Bagikan