Endah N Rhesa Rilis Piringan Hitam untuk Album Live Session

Febrian AdiFebrian Adi - Minggu, 18 Desember 2022
Endah N Rhesa Rilis Piringan Hitam untuk Album Live Session

Endah N Rhesa rilis album format piringan hitam. (Foto: Instagram/@endahnrhesa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PASANGAN suami-istri yang tergabung dalam unit indie pop Endah N Rhesa, mengejutkan para penggemar dengan mengumumkan perilisan album versi live yang dihadirkan dalam format piringan hitam pada Jumat (16/12).

Pengumuman ini kali pertama diunggah dalam akun Instagram dari Piringan Hitam Records (PHR), toko retail hobi untuk piringan hitam.

“Dari lubuk hati yang terdalam, kami sangat senang untuk mengumumkan bahwa kami (PHR) mencetak mahakarya Endah N Rhesa dalam format piringan hitam setelah melalui proses panjang selama pandemi,” tulis akun Instagram @phrsenayan, Jumat (16/12).

Baca juga:

Diskoria Rilis Piringan Hitam untuk 'Serenata Jiwa Lara'

Album ini berisikan Live Session Earnight 2019 yang direkam secara langsung saat konser berlangsung. Sebuah daftar istimewa yang telah disusun hanya untuk para penggemar setianya, ini sekaligus menjadi kado penutup tahun yang manis dari pasangan Endah Widiastuti dan Rhesa Aditya.

Ini bukan kali pertama mereka merilis karya dalam format piringan hitam. Sebelumnya pada 2015 silam, Endah N Rhesa sempat merilis mini album ini dalam jumlah terbatas sebagai penghubung trilogi dari album-album sebelumnya.

“Mini album itu akan kami rilis dalam jumlah terbatas dan dalam bentuk vinyl, CD, dan kaset. Album kami yang trilogi dari Nowhere To Go, Look What We’ve Found dan Nowhere To Go sudah selesai. Itu artinya Lord of The Ring sudah selesai, sekarang akan jadi Hobbit 1, 2, 3,” ucap Resha seperti dikutip dari Kompas.

Baca juga:

Mocca Rilis Album 'My Diary' dalam Piringan Hitam

Sementara itu, perilisan album live session dalam format piringan hitam ini sudah sejak Sabtu (18/12) dan masih dirilis dalam jumlah terbatas. Album berisikan dua keeping piringan hitam in hadir dalam dua warna berbeda, yaitu hitam dan putih. Berikut daftar trek dalam album Endah N Rhesa Live Session Album:

1. I Don’t Remember

2. Liburan Indie

3. Gift and Curse

4. Kou Kou the Fisherman

5. For A Minute

6. Wish You Were Here

7. Summertime (I’m Missing You)

8. Before You Sleep

9. When You Love Someone

10. The King

11. Young Again

12. Don Anyway

13. We.

(far)

Baca juga:

Hari Radio, Mengenal Perjuangan RRI dari Piringan Hitam hingga Era Digital

#Musik #Musik Indonesia #Musisi Indonesia #Endah N’ Rhesa
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Lirik Lagu 'Close to You/Jauh' dari Reality Club, Punya Makna Mendalam soal Rasa Gelisah
Lirik lagu Close to You/Jauh dari Reality Club mengisahkan soal rasa gelisah hingga jarak. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Lirik Lagu 'Close to You/Jauh' dari Reality Club, Punya Makna Mendalam soal Rasa Gelisah
ShowBiz
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
Ameena, putri Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, merilis lagu anak 'Cipak Cipuk' bersama BaLiTa. Lagu ini juga menandai debut Azura.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Ameena Hadirkan Lagu Baru 'Cipak Cipuk', Gandeng BaLiTa dan Tampilkan Azura
ShowBiz
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
Lagu 'Hatimu Milik Dia' dari Arvian Dwi, menghadirkan kisah cinta tak terbalas dengan nuansa melankolis.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Arvian Dwi Tuangkan Kisah Cinta Tak Terbalas lewat 'Hatimu Milik Dia', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
Febinda Tito resmi meluncurkan album terbaru Terbentur, Terbentur, Terbentur. Sebuah karya emosional tentang kegagalan, bertahan, dan berdamai.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Febinda Tito Rilis Album 'Terbentur, Terbentur, Terbentur', Kisah Bertahan dari Kegagalan
ShowBiz
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
Musisi pendatang baru PYC resmi meluncurkan album debut taste, sebuah karya yang memaknai cinta sebagai pengalaman emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Lewat Album 'taste', PYC Hadirkan Perjalanan tentang Cinta dan Ketergantungan Emosi
ShowBiz
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
no na membuka awal tahun dengan merilis single 'work' di bawah 88rising. Lagu ini menonjolkan hentakan drum, ritme terinspirasi gamelan, dan koreografi intens.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Single Baru no na 'work' Padukan Energi Pop Global dan Ritme Indonesia
Fun
Lirik "Big Girls Don’t Cry” dari Fergie, Lagu Kritik Sosial Dibalut Kisah Patah Hati
Tak hanya berbicara tentang patah hati, lagu Big Girls Don’t Cry menyuarakan kritik terhadap stereotip gender.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Lirik
ShowBiz
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
Primitive Monkey Noose mengawali 2026 dengan merilis single 'Panen Raya', lagu yang menyoroti kehidupan agraris dan maritim Indonesia dalam balutan punk rock.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
Primitive Monkey Noose Hadirkan Single 'Panen Raya', Suarakan Identitas Agraris dan Maritim Indonesia
ShowBiz
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
Melalui lirik yang jujur serta sarat emosi, Vadesta menggambarkan sudut pandang seseorang yang memilih bertahan bukan karena tak merasakan luka.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
ShowBiz
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Silet Open Up kembali merilis single terbaru 'Taguling Guling' bersama Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel. Tentang pria yang terbuai pesona cinta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Bagikan