Musik

Edwin Cokelat Ungkap Alasan Pilih Astrid Jadi Vokalis Sementara

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Kamis, 13 Januari 2022
Edwin Cokelat Ungkap Alasan Pilih Astrid Jadi Vokalis Sementara

Astrid jadi vokalis sementara Cokelat. (Foto: Instagram/edwin.cokelat)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

VOKALIS Cokelat Aiu Ratna memutuskan untuk cuti sementara karena sedang hamil dan melahirkan. Demi mendukung kesehatan Aiu dan janin dalam kandungannya, Cokelat pun memilih Astrid sebagai vokalis sementara.

“Buat musik gua, di zaman sekarang ini enggak gampang untuk cari penyanyi yang mengerti rock alternatif, pop rock, dan referensi 90-an dan 2000-an. Dan menurut gua musisi yang cocok itu, ya ada pada Astrid,” kata Edwin, gitaris Cokelat saat ditemui Merahputih.com, Senin (10/1).

Astrid yang memiliki suara lembut, lanjut Edwin, mampu menyanyikan lagu-lagu Cokelat yang bernuansa Rock. Menurutnya, salah satu nilai kolaborasi yang harus dicapai adalah bagaimana musik berperan sehingga vokalis bisa bernyanyi dengan baik, mulai dari karakter hingga nada-nada.

Baca juga:

Jackline Mundur dari Cokelat, ini Alasannya

Edwin ‘Cokelat’ Ungkap Alasan Gandeng Astrid Jadi Vokalis Sementara
Aiu Ratna sedang cutil hamil dan melahirkan. (Foto: Instagram/aiu_rp)

“Nah disitulah harus terjadi adaptasi. Buat gua sekarang, berkolaborasi dengan siapa saja itu terbuka. Yang penting bagaimana karakter vokalis itu bisa muncul. Makanya seperti di lagu Jauh, kontennya gua bikin akustikan dan dia lakukan secara maksimal,” ungkap Edwin.

Astrid yang dikenal luas lewat lagu Jadikan Aku yang Kedua juga menyambut baik pinangan untuk berkolaborasi tersebut. Bahkan, ada masa ketika Astrid mendengarkan lagu-lagu Cokelat, sampai hafal dan kerap menyaksikan konsernya.

Selain membawakan lagu-lagu Cokelat, band ini juuga melahirkan single berjudul Wajar dan vokalisnya adalah Astrid. “Lagu ini memang dibuat untuk Astrid, bukan lagu lama. Setelah bergabung dengan Astrid, kita bikin lagu baru saja buat Astrid,” pungkas Edwin.

Baca juga:

Astrid Akan Gantikan Posisi Aiu di Band Cokelat

Edwin mengaku bahwa di 2022 ini, Cokelat akan mengerjakan banyak projek. Ketika proyek yang dikerjakan sudah selesai, setiap personel wajib tidak hanya fokus pada band saja, tetapi bagaimana bisa mempromosikannya secara berkelanjutan.

“Mengeluarkan karya itu pasti. Bagaiamana caranya gua harus mengeluarkan karya, apa pun hasilnya. Dan panggung, itu pasti harus gua kejar. Lalu kejutan-kejutan juga lagi digarap sama manajemen, termasuk konten. Konten itu jadi media promosi paling tepat, mulai dari suara, lighting, kamera, dan masih banyak lagi. Kalau lihat Youtube kan, orang liat visualnya,” tutupnya. (and)

Baca juga:

AIU Eks Garasi Bakal Resmi Jadi Vokalis Baru Grup Band Cokelat?

#Astrid #Musik Indonesia #Musik #Musisi Indonesia #Band Cokelat
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

ShowBiz
Olivia Dean Ceritakan Momen Ketika Cinta Hadir Secara Alami di Lagu So Easy (To Fall In Love), Simak Lirik Lengkapnya
Olivia menghadirkan pesan bahwa ketika dua hati sama-sama terbuka, jatuh cinta bisa terasa begitu mudah, layaknya bernapas.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Olivia Dean Ceritakan Momen Ketika Cinta Hadir Secara Alami di Lagu So Easy (To Fall In Love), Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lagu 'Ngga Dulu' Akbar Chalay Featuring Ciloqcliq dan Zynakal Viral di TikTok, Simak Lirik Uniknya
Popularitas lagu Ngga Dulu melonjak pesat di media sosial berkat potongan liriknya yang catchy.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Lagu 'Ngga Dulu' Akbar Chalay Featuring Ciloqcliq dan Zynakal Viral di TikTok, Simak Lirik Uniknya
ShowBiz
Danilla Selami Renungan Filosofis Cinta di Lagu 'Konyol', Simak Lirik Lengkapnya
Lagu Konyol hadir sebagai semacam surat cinta Danilla terhadap absurditas dan keanehan cinta.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Danilla Selami Renungan Filosofis Cinta di Lagu 'Konyol', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Konser ‘Twilite Chorus 30th Anniversary’ Berlangsung Megah dan Emosional, Perayaaan Tiga Dekade Paduan Suara Legendaris Pimpinan Addie MS
Twilite Chorus 30th Anniversary Concert pada Sabtu malam itu merupakan kali pertama menempatkan paduan suara pimpinan Addie MS itu dalam sorotan utama.
Dwi Astarini - Senin, 10 November 2025
Konser ‘Twilite Chorus 30th Anniversary’ Berlangsung Megah dan Emosional, Perayaaan Tiga Dekade Paduan Suara Legendaris Pimpinan Addie MS
ShowBiz
'Bertemu 5000 Detik' Kolaborasi Hangat Titi DJ dan Thomas Djorghi Penuh Warna dan Tawa
Menggambarkan kisah persahabatan yang tulus, sederhana, dan sarat makna.
Dwi Astarini - Senin, 10 November 2025
'Bertemu 5000 Detik' Kolaborasi Hangat Titi DJ dan Thomas Djorghi Penuh Warna dan Tawa
ShowBiz
Dari Cinta hingga Kehidupan Sehari-hari, Manjakani Tampilkan Album Self Titled nan Bermakna
Album self-titled ini merekam dengan jujur dan hangat dinamika rumah tangga mereka.
Dwi Astarini - Senin, 10 November 2025
Dari Cinta hingga Kehidupan Sehari-hari, Manjakani Tampilkan Album Self Titled nan Bermakna
ShowBiz
Gandeng Nosstress, Mahalini Hadirkan Warna Musik Berbeda di Lagu 'Rindu Ku Rindu'
Lagu Rindu Ku Rindu menggabungkan karakter vokal Mahalini yang lembut dengan sentuhan akustik khas Nosstress.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Gandeng Nosstress, Mahalini Hadirkan Warna Musik Berbeda di Lagu 'Rindu Ku Rindu'
ShowBiz
Daftar Nominasi Grammy Awards 2026 Resmi Diumumkan, Hadirkan 95 Kategori dari Beragam Genre
Grammy Awards 2026 resmi mengumumkan daftar lengkap 95 kategori nominasi dari berbagai genre musik. Malam puncak akan digelar pada 1 Februari 2026 di Crypto.com Arena, Los Angeles.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 10 November 2025
Daftar Nominasi Grammy Awards 2026 Resmi Diumumkan, Hadirkan 95 Kategori dari Beragam Genre
ShowBiz
Ninety Horsepower Rilis Single “Gusar”, Memaknai Takdir Nggak Akan Tertukar
Ninety Horsepower, melalui lagu ini ingin menyampaikan berhenti bukan selalu berarti gagal, melainkan langkah dewasa untuk berdamai dengan kenyataan.
Wisnu Cipto - Senin, 10 November 2025
Ninety Horsepower Rilis Single “Gusar”, Memaknai Takdir Nggak Akan Tertukar
Fun
Lagu 'Apa Salahnya' dari Rara Sudirman, Liriknya Ceritakan Kisah Rambut Keriting di Masa Kecil
Lagu “Apa Salahnya” dari Rara Sudirman menyuarakan pesan penerimaan diri, terinspirasi dari pengalaman masa kecilnya dengan rambut keriting.
Wisnu Cipto - Minggu, 09 November 2025
Lagu 'Apa Salahnya' dari Rara Sudirman, Liriknya Ceritakan Kisah Rambut Keriting di Masa Kecil
Bagikan