Musik

Dua Personel The Adams Hengkang

Hendaru Tri HanggoroHendaru Tri Hanggoro - Rabu, 17 Januari 2024
Dua Personel The Adams Hengkang

Pandu dan Ghina putuskan hengkang dari band. (Foto: Dok. The Adams)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - The Adams, unit power pop, baru saja kehilangan personelnya, Pandu Fathoni dan Ghina Salsabila. Mereka memutuskan hengkang dari The Adams.

Pandu mengumumkan pengunduran dirinya melalui unggahan di akun Instagramnya,
@pandufuzztoni. Dia tampak mengangkat tangan ke atas di sekeliling gitar yang mengitari tubuhnya.

“Mulai sekarang saya 100 persen gitaris,” tulis Pandu dalam unggahan tersebut.

Kabar ini sebenarnya tercium beberapa saat sebelum Pandu mengunggah kiriman itu. Akun Instagram The Adams, @theadamsband, mengubah profile picture yang hanya menampilkan tiga personel di Instagramnya pada Selasa (16/1).

Baca juga:

Tampil Bersama The Adams, Weezer Bawakan Lagi Lagu 'Anak Sekolah'

Para penggemar The Adams sempat melontarkan banyak pertanyaan di kolom komentar di seluruh media sosial The Adams, mulai dari Instagram hingga X (dulu bernama Twitter).

Selang beberapa jam, The Adams akhirnya buka suara terkait gonjang-ganjing kabar tersebut mengunggah sebuah pengumuman.

“Menanggapi kabar yang beredar, kami menginformasikan bahwa Pandu Fathoni dan Ghina Salsabila memutuskan untuk mengundurkan diri dari The Adams,” tulisnya.

View this post on Instagram

A post shared by The Adams (@theadamsband)

The Adams menghormati keputusan dua personelnya.

“Kami menghormati keputusan Pandu serta Ghina dan senantiasa mendoakan kesuksesan dalam menempuh langkah selanjutnya. Kami pun mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas kolaborasi dan kontribusinya di The Adams,” ungkap The Adams.

Para penggemar The Adams menyatakan kesedihan menyusul kabar tersebut. Mereka memenuhi kolom komentar akun The Adams. Namun, The Adams membesarkan hati penggemarnya.

“Perubahan merupakan hal yang tak terelakkan dalam kehidupan dan The Adams akan terus fokus untuk berkarya. Sampai jumpa di gigs selanjutntya,” pungkas The Adams. (far)

Baca juga:

The Adams Berkolaborasi dengan Sejumlah Musisi di Supermusic Live 360 Virtual Concert

#Musik #Musik Indonesia
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
Zeke and The Popo akhirnya merilis single baru berjudul Ghost Circuit setelah lebih dari satu dekade. Jadi pembuka jelang album Crazy Life yang rilis Juni 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
ShowBiz
BLINGOUTKID Rilis Single Perdana 'SUPERFLY', Manifestasi Kepercayaan dan Cahaya Diri
BLINGOUTKID merilis single debut 'SUPERFLY', lagu penuh keberanian yang terinspirasi kebebasan berekspresi dan identitas diri tanpa batas.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
BLINGOUTKID Rilis Single Perdana 'SUPERFLY', Manifestasi Kepercayaan dan Cahaya Diri
ShowBiz
Marcell Siahaan Rilis Versi Baru Lagu 'Mulanya Disini', Duet Romantis Bareng Rima Melati Adams
Marcell Siahaan merilis versi baru lagu Mulanya Disini. Tak sendiri, ia menggandeng Rima Melati Adams di lagu tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 29 Januari 2026
Marcell Siahaan Rilis Versi Baru Lagu 'Mulanya Disini', Duet Romantis Bareng Rima Melati Adams
ShowBiz
Setelah 14 Tahun, Dee Lestari Nyanyikan Ulang 'Perahu Kertas' dengan Aransemen Baru
Setelah 14 tahun, Dee Lestari merilis versi terbaru lagu Perahu Kertas dengan aransemen baru. Dirilis 28 Januari 2026 dan jadi single album solonya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Setelah 14 Tahun, Dee Lestari Nyanyikan Ulang 'Perahu Kertas' dengan Aransemen Baru
ShowBiz
Lewat Album 'Heart String', Saphira Adya Ceritakan Cinta, Luka, dan Penerimaan
Saphira Adya merilis album terbaru 'Heart String' berisi 11 lagu yang diangkat dari diary pribadi dan perjalanan emosional sepanjang 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Lewat Album 'Heart String', Saphira Adya Ceritakan Cinta, Luka, dan Penerimaan
ShowBiz
Lirik dan Makna Lagu 'Kita Buat Menyenangkan' dari Bernadya, Menatap Era Baru di 2026
Lirik dan makna lagu Kita Buat Menyenangkan dari Bernadya penuh perubahan. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Kamis, 29 Januari 2026
Lirik dan Makna Lagu 'Kita Buat Menyenangkan' dari Bernadya, Menatap Era Baru di 2026
ShowBiz
BLACKPINK Tutup Tur DEADLINE di Hong Kong dengan Penuh Air Mata, Memunculkan Spekulasi akan Bubar
Meski keempat member telah memperpanjang kontrak grup mereka dengan YG Entertainment pada Desember 2023, mereka tidak memperpanjang kontrak individu.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
  BLACKPINK Tutup Tur DEADLINE di Hong Kong dengan Penuh Air Mata, Memunculkan Spekulasi akan Bubar
ShowBiz
Aurelia Syaharani Tuangkan Kisah Putus, Bangkit, hingga Bahagia dalam EP Baru
Aurelia debut pada 2025 dan terus konsisten menuturkan kisah personal lewat lagu-lagunya.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Aurelia Syaharani Tuangkan Kisah Putus, Bangkit, hingga Bahagia dalam EP Baru
ShowBiz
Alicia Keys Gandeng Brent Faiyaz dalam Single R&B/Soul 'Trillions', ini Lirik Lengkapnya
Dalam lagu ini, ia berkolaborasi dengan musisi ternama Hollywood, Brent Faiyaz, yang dikenal lewat karakter musiknya yang khas dan berbeda.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Alicia Keys Gandeng Brent Faiyaz dalam Single R&B/Soul 'Trillions', ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Samuel Cipta Rilis 'Pencuri Malam', Lagu Romantis dengan Metafora Keheningan Malam
Sesuai dengan judulnya, sosok 'pencuri' digambarkan hadir di saat sunyi, perlahan merebut dan mengambil hati seseorang dalam keheningan malam.
Dwi Astarini - Rabu, 28 Januari 2026
Samuel Cipta Rilis 'Pencuri Malam', Lagu Romantis dengan Metafora Keheningan Malam
Bagikan