DLC 'Tales of Arise: Beyond the Dawn' akan Hadir di Konsol dan PC

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Minggu, 24 September 2023
DLC 'Tales of Arise: Beyond the Dawn' akan Hadir di Konsol dan PC

Ekspansi untuk pemain yang ingin mengetahui kelanjutan plot Tales of Arise. (Foto: Bandai Namco)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

GAME Tales of Arise akan meluncurkan DLC terbaru yang siap rilis pada 2023 dengan tajuk Beyond the Dawn. Game tersebut dikabarkan memiliki playtime yang lebih panjang, bahkan developernya mengklaim memiliki kepuasan yang lebih untuk dimainkan sebagai sebuah ekspansi.

Mengutip laman Siliconera, garansi kepuasan terkait Beyond the Dawn diumumkan oleh kreator Yusuke Tomizawa di blog resmi Tales, dimana bukan hanya mendapatkan skenario terbaru namun pemain bisa mendapatkan item eksklusif untuk menunjang kelanjutan permainan.

Baca juga:

'Spawn' akan Hadir di 'Call of Duty Season 6'

Bila belum menyelesaikan game tersebut, pemain bisa mendapatkan konten digital yang jauh lebih banyak untuk menunjang permainan menuju fase endgame di Tales of Arise. Namun bila menamatkan game tersebut lebih awal, pemain tetap bisa mendapatkan konten item endgame yang lebih kuat, yakni 800 SP, 20.000 Gald, serta 30 CP untuk menaikkan level dan kemampuan karakter yang belum tamat, serta senjata endgame bila kamu sudah tamat.

Demi mendapatkan konten tersebut, pemain butuh save data terkait Tales of Arise untuk mendapatkan konten tersebut yang bisa kamu klaim secara langsung di email. Setiap gamer Tales of Arise yang membeli DLC terbaru ini tetap mendapatkan konten yang serupa, sesuai dengan progres yang sudah mereka tempuh dalam game.

Baca juga:

Monster Hunter Rise Sunbreak Jadi Game of the Year versi Japan Game Awards 2023

Beyond the Dawn adalah DLC Tales of Arise yang mendadak rilis oleh Tomizawa, dimana pada perilisan pertamanya 2021, sang kreator masih belum ada rencana terkait penggarapan DLC untuk Tales of Arise bahkan tidak ada kelanjutan untuk pascapermainan.

Sehingga bila membeli DLC terbaru ini, pemain wajib untuk membuka ulang save data secara local agar dapat terhitung progresnya sebagaimana game tersebut tidak dapat mendeteksi save data secara cloud.

Tomizawa menyarankan gamer untuk menamatkan Tales of Arise dahulu sebelum membeli DLC ini, dikarenakan banyak plot yang wajib diketahui sebelum kamu menikmati konten yang ada di Beyond the Dawn. DLC ekspansi cerita ini akan menjadi epilog dari Tales of Arise, dengan cerita terbaru yang bisa kamu akses pada 9 November 2023.

DLC Tales of Arise 'Beyond the Dawn' bisa diakses di PlayStation 5, PlayStation 4, Xbox Series X/S, Xbox One, dan PC via Steam pada 9 November 2023. (dnz)

Baca juga:

Tintin Reporter: Cigars of the Pharaoh Rilis November 2023 di Konsol dan PC

#Game
Bagikan
Ditulis Oleh

Aldonov Danoza

The love we take is equal to the love we make

Berita Terkait

Tekno
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
RedMagic 11 Air versi global tidak akan memangkas spesifikasi dari versi aslinya
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
Fun
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Panduan TheoTown pemula untuk membangun kota stabil dan cepat berkembang, mulai dari jalan, listrik, pajak, hingga dense zone.
ImanK - Minggu, 11 Januari 2026
10 Tips Penting Game TheoTown agar Kota Cepat Maju, 100 Persen Efektif!
Indonesia
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
BNPT mencatat sepanjang tahun 2025 terdapat sekitar 112 anak di 26 provinsi yang teridentifikasi terpapar paham radikalisme melalui ruang digital, baik melalui media sosial maupun gim daring.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Januari 2026
Interaksi Sosial di Platform Gim Daring Jadi Wadah Sebarkan Paham Radikalisme
ShowBiz
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Simu Liu resmi membintangi film adaptasi game 'Sleeping Dogs' yang disutradarai Timo Tjahjanto. Kisah polisi undercover lawan Triad siap ke layar lebar.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Indonesia
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Pemilik platform permainan daring dituntut untuk memberikan verifikasi dan keamanan terhadap siapa yang mengakses.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
BNPT Pantau Roblox, Takut Jadi Media Penyebaran Radikalisasi Pada Anak
Lifestyle
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Gim ini menarik karena adegan pertarungan tangan kosong dan juga senjata apinya.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Fun
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
Film Live-Action terbaru “Street Fighter” akan tayang di bioskop pada 16 Oktober 2026
Wisnu Cipto - Minggu, 14 Desember 2025
Trailer Film Live-Action 'Street Fighter' Rilis, Ini Deretan Aktor-Aktris Pemeran Ryu Dkk
ShowBiz
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Trailer perdana film Street Fighter dirilis di The Game Awards, menampilkan aksi Ryu dan Ken menuju Turnamen World Warrior. Tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 13 Desember 2025
Trailer Perdana Film Live-Action 'Street Fighter' Dirilis, Siap Suguhkan Aksi Laga Intens
Lifestyle
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Ajang IESF WEC 2025 ini dinilai sangat strategis untuk mematangkan tim
Angga Yudha Pratama - Senin, 08 Desember 2025
Timnas MLBB Indonesia Ukir Sejarah Peringkat 4 Dunia IESF WEC 2025, Langsung Fokus SEA Games Thailand
Lifestyle
Indonesia Genggam Dunia Esports: MLBB Putri Pertahankan Tahta IESF WEC 2025, Win Rate 100 Persen Cuy
Timnas MLBB putri memulai turnamen IESF WEC 2025 dengan hasil meyakinkan
Angga Yudha Pratama - Minggu, 07 Desember 2025
Indonesia Genggam Dunia Esports: MLBB Putri Pertahankan Tahta IESF WEC 2025, Win Rate 100 Persen Cuy
Bagikan