Disney akan Garap Live Action 'Alice in Wonderland', Johnny Depp Kembali?

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Senin, 16 Desember 2024
Disney akan Garap Live Action 'Alice in Wonderland', Johnny Depp Kembali?

Johnny Depp. (Foto: IMDB)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Disney siap untuk menghidupkan kembali waralaba film yang pernah menampilkan Johnny Depp kurang dari satu dekade setelah perilisan terakhirnya. Kali ini, Disney kabarnya berencana untuk menghidupkan kembali waralaba Alice in Wonderland versi live-action, tapi tanpa Johnny Depp.

Dilansir The Direct, Senin (16/12), kabarnya, sutradara/penulis Stargirl Julia Hart akan menyutradarai dan menulis cerita asal Queen of Hearts untuk Disney ini, yang berpusat pada penjahat Alice in Wonderland.

Saat ini belum jelas apakah proyek ini dimaksudkan untuk menjadi film Disney+, serial Disney+, atau perilisan teater Disney. Kabarnya juga tidak akan ada hubungannya dengan film Alice in Wonderland yang diperankan Johnny Depp .

Ini terjadi lebih dari delapan tahun setelah perilisan film Disney Alice Through the Looking Glass, terakhir kalinya Depp memerankan Mad Hatter, yang tayang di bioskop pada tanggal 27 Mei 2016.

Baca juga:

Bukan Sekuel 'Edward Scissorhands', Tim Burton Bakal Ajak Johnny Depp dalam Projek Baru

Meskipun waralaba Alice in Wonderland kini di-reboot tanpa Johnny Depp, ada kemungkinan penggemar akan segera melihatnya kembali di layar lebar. Sebagai catatan, meskipun Depp memiliki beberapa peran dalam beberapa tahun terakhir, ia belum pernah muncul dalam waralaba besar mana pun sejak dipecat dari perannya dalam saga Fantastic Beasts.

Sebuah laporan mengindikasikan Disney ingin Depp kembali memerankan Kapten Jack Sparrow untuk film keenam Pirates of the Caribbean. Ini akan menjadi film Pirates pertama sejak 2017, dan naskahnya dilaporkan sedang digarap di balik layar. (ikh)

#Film #Johnny Depp
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Fun
Sinner Pecahkan Rekor Oscar, Michael B Jordan Tantang DiCaprio di Kategori Best Actor
Michael B. Jordan bersaing dengan Timothée Chalamet (Marty Supreme), Leonardo DiCaprio (One Battle After Another), Ethan Hawke (Blue Moon), dan Wagner Moura (The Secret Agent).
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Sinner Pecahkan Rekor Oscar, Michael B Jordan Tantang DiCaprio di Kategori Best Actor
ShowBiz
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
Netflix menyiapkan Enola Holmes 3 dengan cerita lebih gelap dan menegangkan. Millie Bobby Brown kembali, berlatar Malta, diprediksi tayang 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Netflix Siapkan 'Enola Holmes 3', Suguhkan Petualangan Lebih Gelap dan Menegangkan
ShowBiz
Daftar Lengkap Nomine Oscar 2026: 'Sinners' Mendominasi dengan 16 Nominasi
Daftar lengkap nomine Oscar ke-98 resmi diumumkan. Film Sinners mendominasi dengan 16 nominasi dan memecahkan rekor sepanjang sejarah.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Daftar Lengkap Nomine Oscar 2026: 'Sinners' Mendominasi dengan 16 Nominasi
ShowBiz
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
Film animasi keluarga Swapped siap tayang di Netflix. Kisah lucu tukar tubuh satwa hutan garapan Skydance Animation, cocok untuk quality time bersama keluarga.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Film Animasi Keluarga 'Swapped' Siap Tayang di Netflix, Suguhkan Petualangan Lucu Penuh Makna
ShowBiz
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
Maudy Ayunda merilis single 'Aku yang Engkau Cari' sebagai original soundtrack film Para Perasuk garapan Wregas Bhanuteja.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Aku yang Engkau Cari', Lagu Maudy Ayunda yang Lahir dari Dunia 'Para Perasuk'
ShowBiz
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
Serial Luka, Makan, Cinta mengangkat drama bisnis keluarga dan konflik ibu-anak. Disutradarai Teddy Soeria Atmadja, dibintangi Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Mawar Eva de Jongh dan Deva Mahenra Beradu Emosi di Series 'Luka, Makan, Cinta'
ShowBiz
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
Netflix menyiapkan film coming of age Surat untuk Masa Mudaku karya Sim F. Dibintangi Millo Taslim dan Fendy Chow, tayang 29 Januari 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Netflix Rilis Film Coming of Age 'Surat untuk Masa Mudaku', Tayang 29 Januari 2026
ShowBiz
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
Ringgo Agus Rahman membintangi film coming of age 'Aku Sebelum Aku', debut Gina S Noer di Netflix. Simak sinopsis dan fakta menariknya.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 21 Januari 2026
Film 'Aku Sebelum Aku' Siap Tayang di Netflix, Kolaborasi Gina S Noer dan Ringgo Agus Rahman
ShowBiz
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
Film terbaru Joko Anwar berjudul Ghost in Cell dibintangi sederet aktor kawakan Tanah Air. Intip daftar lengkap pemainnya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Intip Sederet Aktor Kawakan yang Turut Memeriahkan Film Terbaru Joko Anwar 'Ghost in Cell'
ShowBiz
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
Joko Anwar merilis trailer Ghost in Cell, film komedi satir berlatar penjara yang akan debut di Berlin Film Festival dan tayang tahun ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 20 Januari 2026
Joko Anwar Hadirkan Trailer Film 'Ghost in Cell', Satir Penjara Berbalut Horor-Komedi
Bagikan