Deschamps Coret Mbappe dari Squad Prancis, Lewatkan Pertandingan Lawan Israel dan Italia

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Kamis, 07 November 2024
Deschamps Coret Mbappe dari Squad Prancis, Lewatkan Pertandingan Lawan Israel dan Italia

Kylian Mbappe. Foto: Real Madrid

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Manajer Prancis Didier Deschamps tidak memasukkan kapten Kylian Mbappe dalam skuadnya untuk pertandingan Nations League bulan ini. Pemain depan Real Madrid itu tidak dipilih untuk pertandingan mendatang melawan Israel dan Italia.

Sebelumnya, Mbappe juga tidak dimasukkan dalam skuad Prancis pada bulan Oktober untuk dua pertandingan Nations League sebagai tindakan pencegahan mengingat ia baru saja kembali dari cidera dan diperkirakan akan kembali melakukan seleksi bulan ini.

"Saya sudah berdiskusi dengannya, ini adalah keputusan yang saya ambil untuk pertandingan ini saja," kata Deschamps dalam konferensi pers pada Kamis (7/11), dikutip dari BBC.

Pemain depan tersebut, yang bergabung dengan Real Madrid dengan status bebas transfer musim panas lalu dari Paris St-Germain, telah mengalami kesulitan dalam menemukan performa terbaiknya sejak pindah ke Bernabeu.

Baca juga:

Mbappe Terseret Kasus Pemerkosaan, Kepolisian Swedia Selidiki Bank Hotel

Mbappe telah mencetak delapan gol dalam 15 penampilan untuk klub La Liga tersebut tetapi hanya mencetak satu gol dalam lima pertandingan terakhirnya.

Real, yang memenangkan Liga Champions dan La Liga musim lalu, dikalahkan 4-0 oleh rivalnya Barcelona bulan lalu dan tertinggal sembilan poin dari klub Catalan itu di liga. (ikh)

#Kylian Mbappe
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Olahraga
Hat-trick ke Gawang Kairat dalam Kemenangan 5-0 Real Madrid, Kylian Mbappe Samai Filippo Inzaghi
Kylian Mbappe menyamai catatan legenda AC Milan Filippo Inzaghi setelah mencetak hat-trick ke gawang Kairat Almaty dalam kemenangan 5-0 Real Madrid.
Frengky Aruan - Rabu, 01 Oktober 2025
Hat-trick ke Gawang Kairat dalam Kemenangan 5-0 Real Madrid, Kylian Mbappe Samai Filippo Inzaghi
Olahraga
Panggung Kylian Mbappé: Mental Juara Los Blancos yang Tak Pernah Padam
Penalti kedua yang menjadi penentu kemenangan didapat setelah Facundo Medina melakukan handball kontroversial
Angga Yudha Pratama - Rabu, 17 September 2025
Panggung Kylian Mbappé: Mental Juara Los Blancos yang Tak Pernah Padam
Olahraga
Diminati Real Madrid, Ibrahim Konate Sebut Kylian Mbappe Telepon Setiap 2 Jam
Ibrahim Konate diminati Real Madrid. Ia menyebutkan, bahwa Kylian Mbappe menghubunginya setiap dua jam sekali.
Soffi Amira - Senin, 08 September 2025
Diminati Real Madrid, Ibrahim Konate Sebut Kylian Mbappe Telepon Setiap 2 Jam
Olahraga
Kylian Mbappe Bakal Pakai Nomor Punggung 10 di Real Madrid, Sudah Diincar Sejak Awal
Kylian Mbappe akan mengenakan nomor punggung 10 di Real Madrid. Hal itu sudah ia rencanakan sejak awal bergabung dengan Los Blancos.
Soffi Amira - Rabu, 23 Juli 2025
Kylian Mbappe Bakal Pakai Nomor Punggung 10 di Real Madrid, Sudah Diincar Sejak Awal
Olahraga
Kylian Mbappe Kembali Kena Masalah, Diinvestigasi terkait Bonus Piala Dunia 2022
Kylian Mbappe kini kembali tersandung masalah. Ia akan diinvestigasi terkait bonus Piala Dunia 2022 yang diberikan kepada lima petugas polisi.
Soffi Amira - Kamis, 17 Juli 2025
Kylian Mbappe Kembali Kena Masalah, Diinvestigasi terkait Bonus Piala Dunia 2022
Olahraga
Bikin Heboh Media Sosial, Kylian Mbappe Unggah Foto yang Diedit Pakai Photoshop
Kylian Mbappe menunggah foto golnya ke gawang Borussia Dortmund. Namun, foto tersebut sudah diedit menggunakan Photoshop.
Soffi Amira - Senin, 07 Juli 2025
Bikin Heboh Media Sosial, Kylian Mbappe Unggah Foto yang Diedit Pakai Photoshop
Olahraga
Kylian Mbappe Berpeluang Main Lawan Juventus di Piala Dunia Antarklub
Kylian Mbappe berpeluang main lawan Juventus di Piala Dunia Antarklub. Ia baru saja sembuh dari gastroenteritis akut.
Soffi Amira - Selasa, 01 Juli 2025
Kylian Mbappe Berpeluang Main Lawan Juventus di Piala Dunia Antarklub
Olahraga
Makin Memanas, Kylian Mbappe Gugat PSG atas Dugaan Pelecehan Moral
Kylian Mbappe ajukan gugatan terhadap PSG atas dugaan pelecehan moral. Dua hakim investigasi telah ditugaskan dalam kasus ini.
Soffi Amira - Jumat, 27 Juni 2025
Makin Memanas, Kylian Mbappe Gugat PSG atas Dugaan Pelecehan Moral
Olahraga
Sudah Kembali Berlatih, Kylian Mbappe Terlihat Lebih Kurus usai Kena Gastroenteritis
Kylian Mbappe kehilangan berat badan setelah sakit gastroenteritis akut. Kabarnya, ia turun hingga lima kilogram.
Soffi Amira - Kamis, 26 Juni 2025
Sudah Kembali Berlatih, Kylian Mbappe Terlihat Lebih Kurus usai Kena Gastroenteritis
Olahraga
Belum Pulih, Kylian Mbappe Dipastikan Absen di Laga Terakhir Grup H Piala Dunia Antarklub
Kylian Mbappe dipastikan absen di laga terakhir Grup H Piala Dunia Antarklub. Ia masih belum pulih, meski sudah ikut berlatih bersama skuad Real Madrid.
Soffi Amira - Kamis, 26 Juni 2025
Belum Pulih, Kylian Mbappe Dipastikan Absen di Laga Terakhir Grup H Piala Dunia Antarklub
Bagikan