Kabar Buruk Buat Real Madrid, Kylian Mbappe Harus Absen di Piala Super Spanyol

Soffi AmiraSoffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Kabar Buruk Buat Real Madrid, Kylian Mbappe Harus Absen di Piala Super Spanyol

Kylian Mbappe absen di Piala Super Spanyol. Foto: Dok. Real Madrid

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Kylian Mbappe dipastikan tidak akan bermain di Piala Super Spanyol. Bintang Prancis itu tidak masuk dalam skuad Xabi Alonso untuk perebutan gelar pertama tahun ini.

Meskipun ada spekulasi bahwa ia mungkin akan mendapat kesempatan bermain jika Madrid mencapai final, tetapi Mbappe akhirnya harus absen karena cedera keseleo lutut kiri.

Namun, Madrid belum sepenuhnya mengesampingkan kemungkinan Mbappe tampil di final. Semuanya akan bergantung pada perkembangan cedera lutut kirinya.

Baca juga:

Nekat Banget! Chelsea Siap Bayar Rp 3,1 Triliun ke Real Madrid demi Datangkan Vinicius Junior

Kylian Mbappe Bergabung dalam Daftar Pemain Real Madrid yang Cedera

Kylian Mbappe masih berpeluang main di Piala Super Spanyol
Kylian Mbappe masih berpeluang main di Piala Super Spanyol. Foto: Dok. Real Madrid

Mbappe bergabung dengan Eder Militao dalam daftar pemain cedera. Salah satu pemain yang masuk dalam daftar adalah Trent, yang baru saja pulih dari cedera dan telah dipanggil ke dalam skuad.

Ia akan berangkat ke Arab Saudi untuk melanjutkan pemulihannya, kemudian diperkirakan tidak ikut serta dalam turnamen tersebut.

Sementara itu, Dean Huijsen, yang absen dalam pertandingan melawan Real Betis karena kelelahan otot, telah dipanggil untuk Piala Super Spanyol. Ia kemungkinan sudah bisa bermain.

Xabi Alonso juga memasukkan pemain akademi Madrid, yakni Fran Gonzalez (kiper), David Jimenez (bek), dan Thiago (gelandang). (sof)

Baca juga:

3 Pemain yang Kemungkinan Bisa Gabung Barcelona, Tuntutan Gaji Masih Jadi Pertimbangan

#Kylian Mbappe #Sepak Bola #Real Madrid #Piala Super Spanyol
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Olahraga
Manchester United Imbang 2-2 Lawan Burnley, Benjamin Sesko Akhirnya Cetak Gol Lagi
Manchester United imbang 2-2 lawan Burnley. Dua gol Manchester United dicetak oleh Benjamin Sesko.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Manchester United Imbang 2-2 Lawan Burnley, Benjamin Sesko Akhirnya Cetak Gol Lagi
Olahraga
Barcelona Sikat Athletic Bilbao 5-0, Blaugrana Melangkah Mulus ke Final Piala Super Spanyol
Barcelona bantai Athletic Bilbao dengan skor 5-0. Kelima gol itu berasal dari Ferran Torres, Fermin Lopez, Roony Bardghji, dan Raphinha.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Barcelona Sikat Athletic Bilbao 5-0, Blaugrana Melangkah Mulus ke Final Piala Super Spanyol
Olahraga
Link Live Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, 8 Januari 2026
Link live streaming Barcelona vs Athletic Bilbao akan tersaji di sini. Barcelona datang dengan modal bagus, tetapi Athletic Bilbao masih kurang stabil.
Soffi Amira - Kamis, 08 Januari 2026
Link Live Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, 8 Januari 2026
Olahraga
Sebentar Lagi Mulai, Ini Link Streaming Semifinal Piala Super Spanyol Barcelona Vs Athletic Bilbao
Athletic Bilbao tengah berjuang menemukan konsistensi
Angga Yudha Pratama - Kamis, 08 Januari 2026
Sebentar Lagi Mulai, Ini Link Streaming Semifinal Piala Super Spanyol Barcelona Vs Athletic Bilbao
Olahraga
Dimulai dengan Hadapi Bilbao, Barcelona Anggap Penting Juarai Piala Super Spanyol
Barcelona akan menghadapi Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2026 di Stadion King Abdullah Sports City, Kamis (8/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Rabu, 07 Januari 2026
Dimulai dengan Hadapi Bilbao, Barcelona Anggap Penting Juarai Piala Super Spanyol
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Semifinal Piala Super Spanyol Barcelona Vs Athletic Bilbao
Barcelona akan menghadapi Athletic Bilbao di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026.
Frengky Aruan - Rabu, 07 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Semifinal Piala Super Spanyol Barcelona Vs Athletic Bilbao
Olahraga
Prediksi Barcelona vs Athletic Bilbao, Jaga Asa Menuju Final Piala Super Spanyol 2025/2026
Prediksi Barcelona vs Athletic Bilbao sangat dinantikan. Keduanya bertemu di semifinal Piala Super Spanyol 2025/2026.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi Barcelona vs Athletic Bilbao, Jaga Asa Menuju Final Piala Super Spanyol 2025/2026
Olahraga
Rafael Leao Bakal Jadi Pemain dengan Gaji Tertinggi di Serie A, AC Milan Sudah Siapkan Kontrak Menggiurkan
Rafael Leao akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi di Serie A. AC Milan siap menawarkan kontrak menggiurkan untuk bintang Portugal tersebut.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Rafael Leao Bakal Jadi Pemain dengan Gaji Tertinggi di Serie A, AC Milan Sudah Siapkan Kontrak Menggiurkan
Olahraga
Barcelona Cemas! Lamine Yamal Terancam Absen di Semifinal Piala Super Spanyol
Lamine Yamal terancam absen di semifinal Piala Super Spanyol. Barcelona akan menghadapi Athletic Bilbao, Kamis (8/1) dini hari WIB.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Barcelona Cemas! Lamine Yamal Terancam Absen di Semifinal Piala Super Spanyol
Olahraga
Nasib Anggota 'Bomb Squad' Manchester United Tetap Berakhir, meski Ruben Amorim Sudah Dipecat
Nasib anggota Bomb Squad Manchester United tetap berakhir, meskipun Ruben Amorim sudah dipecat.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Nasib Anggota 'Bomb Squad' Manchester United Tetap Berakhir, meski Ruben Amorim Sudah Dipecat
Bagikan