Banyak Jalan Kaki dan Naik Tangga Merangsang Denyut Jantung
Gejala serangan jantung bervariasi pada perermpuan dan laki-laki. (Foto: Unsplash/Robina Weermejier)
MerahPutih.com - Jalan kaki dan menaiki tangga saat ini tengah ramai diperbincangkan karena diadaptasi oleh para kreator konten frugal living. Frugal living adalah hidup bersahaja di media sosial, karena berdampak baik bagi kesehatan.
Guru besar Departemen Ilmu Penyakit Dalam Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Suhardjono mendukung anjuran untuk memperbanyak jalan kali atau naik tangga.
Baca juga:
Jantung Tien Linh Sudah Berdebar ketika Pikirkan Kumandang Lagu Kebangsaan Indonesia
Selain iti, mendukungan terhadap anjuran makan tidak boleh berlebihan. Sebaliknya, lebih dianjurkan membawa bekal makanan dan minuman yang disiapkan dari rumah ke kantor demi terhindar dari bermacam makanan/minuman ultra proses yang banyak dijajakan di sekitar.
Ia mengatakan, gaya hidup yang baik bisa mengurangi risiko penyakit bagi tubuh. Apalagi jika sudah memiliki riwayat hipertensi, diabetes, asam urat, dan penyakit-penyakit lain yang memberatkan fungsi ginjal.
Sebaiknya menghindari gaya hidup yang membuat fungsi ginjal semakin lama, semakin turun. Gemar berjalan kaki adalah salah satu yang dianjurkan dokter karena dapat merangsang denyut jantung dan pernapasan dengan pergerakan tubuh yang sederhana.
Suhardjono memaparkan, durasi kardio itu cukup 30 menit per hari dan lima kali dalam sepekan. Jangan langsung memaksakan untuk olahraga hingga 30 menit, tetapi lakukan perlahan saja.
Selang-seling diatur kecepatannya antara santai hingga cepat. Kemudian latihan beban, angkat barbel juga bisa jadi pilihan juga.
"Pada saat kerja bisa tuh, bukannya naik lift tapi naik tangga. Terus banyak jalan kalau naik kendaraan, jangan stop di depan rumah atau di depan pintu tapi agak jauh supaya bisa berolah raga," kata Suhardjono saat diskusi Deteksi dini penyakit ginjal dan bagaimana cara menjaga ginjal tetap sehat di Jakarta, Rabu (27/3). (*)
Baca juga:
Bagikan
Alwan Ridha Ramdani
Berita Terkait
Gamification dan Play-to-Earn Bukan Sekadar Fitur di DRX SPORTNET, Bawa Pengguna Merasakan Keseruan di Dunia Virtual
Timnas Cricket Indonesia Pecahkan 2 Rekor Dunia di Bali, Raih 8 Kemenangan Sempurna di Rising East Asia Triseries 2025
Turunkan 'Tim Lapis Kedua' di ISG Riyadh 2025, Indonesia Yakin Bisa Bikin Kejutan
David Beckham Resmi Dianugerahi Gelar Ksatria, Diakui atas Jasanya bagi Dunia Sepak Bola dan Masyarakat Inggris
Indonesia Amankan 3 Emas di Para Badminton International 2025, Siap Buru Gelar Juara Umum
Pramono: Belum Lengkap Jadi Warga Jakarta Kalau Belum Coba Padel, Khususnya Orang Jaksel
Masuk Rangking 5 Besar, Indonesia jadi Poros Pengembangan Woodball Asia dan Dunia
Voli Putri Indonesia Raih Perak di Asian Youth Games 2025, Tim Pelatih Sebut Gaya Permainan Beda Tipis sama Jepang
Fathih Cetak Sejarah, Atlet Balap Unta Pertama Indonesia Tampil di Multievent Internasional
Bintang Muda Taekwondo Indonesia Queenit Kisha Raih Perunggu di Asian Youth Games 2025, Fokus Capai Target Tampil di Youth Olympic Games