Banjir di Bekasi Melanda 20 Titik, Warga Mengungsi dan Ketinggian Air Mencapai 300 cm

Hendaru Tri HanggoroHendaru Tri Hanggoro - Selasa, 04 Maret 2025
Banjir di Bekasi Melanda 20 Titik, Warga Mengungsi dan Ketinggian Air Mencapai 300 cm

Ilustrasi banjir. (Foto: Pexels/Chris F)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Guyuran hujan lebat sejak kemarin sore mengakibatkan banjir di Kota Bekasi. BPBD melaporkan 20 titik banjir tersebar di 7 kecamatan.

Ketinggian air bervariasi, bahkan mencapai 300 cm di beberapa lokasi.

“Banjir melanda di 20 titik dari 7 Kecamatan di Kota Bekasi,” demikian data terkini BPBD Kota Bekasi pada Selasa (4/3).

Sejumlah warga terpaksa mengungsi, terutama di Bekasi Utara dan Bekasi Timur. Sebanyak 47 KK atau 360 jiwa telah mengungsi di Mushola Jumiatur Khoir, Kp. Lebak, Teluk Pucung, Bekasi Utara.

Sementara itu, 100 KK atau 400 jiwa lainnya mengungsi di rumah Bang Bray, Gg. Mawar, Bekasi Timur.

BPBD melaporkan banjir mulai melanda sejak Senin malam pukul 23.07 WIB dan hingga kini situasinya masih dalam pemantauan.

Pembaruan data mengenai ketinggian air di sejumlah lokasi terdampak dijadwalkan segera dilakukan.

Baca juga:

Kali Ciliwung Meluap, Rumah Warga Kebon Pala Banjir hingga 2 Meter

Berikut adalah rincian lokasi yang terdampak banjir:

  1. Kecamatan Bekasi Timur:

    • Gg. Mawar RT 8 RW 3 dengan TMA sekitar 150 cm, berdampak pada 100 KK atau 400 jiwa; air mulai masuk pukul 00.31 WIB. Sementara itu, data terbaru menunjukkan ketinggian air mencapai 300 cm pada pukul 07.00 WIB.
    • Gg. Semar RT 4 RW 4 dengan TMA 70 cm; air mulai masuk pukul 00.57 WIB.
    • Kp. Lengkak RT 04 RW 8 dengan TMA 80 cm; air mulai masuk pukul 02.27 WIB.
  2. Kecamatan Bekasi Utara:

    • Kp. Lebak, Kel. Teluk Pucung dengan TMA 110 cm, mengakibatkan 47 KK atau 360 jiwa harus mengungsi ke mushola terdekat. Pembaruan menunjukkan TMA mencapai 180 cm di permukaan atas, sedangkan bagian bawah sekitar 210 cm. Listrik dipadamkan demi keselamatan pada pukul 04.17 WIB.
  3. Kecamatan Bekasi Selatan:

    • Perumahan Bumi Satria Kencana dengan TMA 110 cm; air mulai masuk pukul 01.48 WIB.
    • Perumahan Jaka Kencana dengan TMA 50 cm; air mulai masuk pukul 04.03 WIB.
    • Perumahan Depnaker dengan TMA 150 cm; air mulai masuk pukul 04.10 WIB.
  4. Kecamatan Medan Satria:

    • RT 1, 8, dan 9 RW 03 Kelurahan Kali Baru dengan TMA 100 cm, berdampak pada 40 KK; air mulai masuk pukul 00.47 WIB.
  5. Kecamatan Jatiasih:

    • Bumi Nasio Indah dengan TMA 120 cm; air mulai masuk pukul 23.46 WIB.
    • Perum Jatiluhur dengan TMA 150 cm; air mulai masuk pukul 00.44 WIB.
    • Perum Graha Indah, Perum Buana, dan Perum Pondok Gede Permai juga terdampak, dengan tinggi air mencapai hingga 300 cm.
  6. Pondok Gede:

    • Perumahan Taman Bougenville Fajar dengan TMA 40 cm; air mulai masuk pukul 00.26 WIB.
    • Komplek Dosen IKIP dengan TMA 155 cm; air mulai masuk pukul 23.42 WIB.
  7. Rawalumbu:

    • Perumahan Taman Narogong Indah dengan TMA 40 cm; air mulai surut pukul 05.00 WIB.
    • Kemang Pratama dengan TMA 50 cm; air mulai masuk pukul 02.13 WIB.

BPBD Kota Bekasi telah melakukan berbagai langkah untuk menangani banjir ini, termasuk koordinasi dengan instansi terkait seperti PLN untuk memastikan pemadaman listrik demi kelancaran evakuasi, serta menyisir lokasi-lokasi yang terdampak banjir parah. (dru)

Baca juga:

Banjir di Jakarta Meluas, Ribuan Orang Mengungsi

#Banjir #Bekasi #Kota Bekasi
Bagikan
Ditulis Oleh

Hendaru Tri Hanggoro

Berkarier sebagai jurnalis sejak 2010 dan bertungkus-lumus dengan tema budaya populer, sejarah Indonesia, serta gaya hidup. Menekuni jurnalisme naratif, in-depth, dan feature. Menjadi narasumber di beberapa seminar kesejarahan dan pelatihan jurnalistik yang diselenggarakan lembaga pemerintah dan swasta.

Berita Terkait

Indonesia
Koridor 3 Kalideres Masih Banjir: Rute Utama TransJakarta Dialihkan, JAK 50 Tidak Beroperasi
Bus TransJakarta tidak melayani Halte Jembatan Gantung hingga Halte Pulo Nangka di kedua arah.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Koridor 3 Kalideres Masih Banjir: Rute Utama TransJakarta Dialihkan, JAK 50 Tidak Beroperasi
Indonesia
Kawasan Puncak Bogor Terus Diguyur Hujan, Bendung Katulampa Siaga 3
Petugas Bendung Katulampa terus melakukan pemantauan debit air Sungai Ciliwung seiring masih berlangsungnya hujan di wilayah hulu.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 24 Januari 2026
Kawasan Puncak Bogor Terus Diguyur Hujan, Bendung Katulampa Siaga 3
Indonesia
Pagi Ini 9 Ruas Jalan dan 90 RT di Jakarta Tergenang Banjir, Ketinggian Sampai 2,5 Meter
Ketinggian banjir di Kelurahan Cawang, Jakarta Selatan, saat ini mencapai 2,5 meter. Hal ini disebabkan meluapnya Sungai Ciliwung.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 24 Januari 2026
Pagi Ini 9 Ruas Jalan dan 90 RT di Jakarta Tergenang Banjir, Ketinggian Sampai 2,5 Meter
Indonesia
Banjir Masih Rendam Jakarta, 114 RT dan 15 Ruas Jalan Tergenang hingga Jumat (23/1) Malam
Sebanyak 114 RT dan 15 ruas jalan di Jakarta masih terendam banjir hingga Jumat (23/1) malam.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Banjir Masih Rendam Jakarta, 114 RT dan 15 Ruas Jalan Tergenang hingga Jumat (23/1) Malam
Berita Foto
Melihat Banjir Setinggi 50 Sentimeter Rendam Jalan Daan Mogot, Cengkareng, Jakarta Barat
Kendaraan truk nekat menerobos banjir setinggi 50 sentimeter yang menggenangi jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Melihat Banjir Setinggi 50 Sentimeter Rendam Jalan Daan Mogot, Cengkareng, Jakarta Barat
Berita Foto
Sederet Sepeda Motor Nekat Terobos Banjir di Jalan Daan Mogot, Rawa Buaya, Jakarta Barat
Pengendara sepeda motor menerobos banjir setinggi 50 sentimeter yang menggenangi jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Sederet Sepeda Motor Nekat Terobos Banjir di Jalan Daan Mogot, Rawa Buaya, Jakarta Barat
Berita Foto
Melihat Banjir Setinggi 50 Sentimeter Genangi Jalan Daan Mogot, Taman Kota, Jakarta Barat
Sejumlah kendaraan melintasi banjir banjir setinggi 50 sentimeter genangi Jalan Daan Mogot, Kawasan Taman Kota, Cengkareng, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Melihat Banjir Setinggi 50 Sentimeter Genangi Jalan Daan Mogot, Taman Kota, Jakarta Barat
Berita Foto
Banjir Setinggi 50 Sentimeter Genangi Kawasan Green Garden Kedoya Kebon Jeruk Jakbar
Sejumlah kendaraan melintasi banjir setinggi 30 sentimeter genangi di Jalan Panjang, Kawasan Green Garden, Kedoya, Jakarta Barat, Jum'at (23/1/2026).
Didik Setiawan - Jumat, 23 Januari 2026
Banjir Setinggi 50 Sentimeter Genangi Kawasan Green Garden Kedoya Kebon Jeruk Jakbar
Indonesia
Jakarta Dikepung Cuaca Ekstrem, ASN dan Karyawan Swasta Diizinkan WFH
Cuaca ekstrem melanda Jakarta. Pemprov DKI menerapkan WFH bagi ASN dan pegawai swasta hingga 28 Januari 2026. Ini aturan lengkapnya.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Jakarta Dikepung Cuaca Ekstrem, ASN dan Karyawan Swasta Diizinkan WFH
Indonesia
Pemprov DKI Andalkan Saringan TB Simatupang jadi Filter Raksasa Hadang Sampah Masuk Jakarta
SSTBS diposisikan sebagai garda terdepan untuk memastikan plastik, kayu, dan limbah padat lainnya tidak melenggang bebas ke saluran air Jakarta
Angga Yudha Pratama - Jumat, 23 Januari 2026
Pemprov DKI Andalkan Saringan TB Simatupang jadi Filter Raksasa Hadang Sampah Masuk Jakarta
Bagikan