Headline

Anies Gelar Sayembara Desain Baju Persija untuk PNS DKI

Eddy FloEddy Flo - Selasa, 02 Juli 2019
 Anies Gelar Sayembara Desain Baju Persija untuk PNS DKI

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan. Foto: MP/Asropih

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan akan mengadakan sayembara untuk desain kostum Persija bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) DKI Jakarta.

Hal itu juga pernah dilakukan sebelumnya saat Pemprov DKI membuat seragam baru Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) dan tenaga pengajar di DKI.

Rencananya, baju Persija itu akan dikenakan pegawai Pemprov DKI Jakarta saat tim Macan Kemayoran bertanding di lapangan hijau.

"Kami rencananya mau dibikin sayembara, disayembarakan seperti ingat ketika baju untuk kemarin satpol lalu kita siapin juga seragam itu sayembara untuk guru," kata Anies di Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, Selasa (2/7).

Anies Baswedan saat merayakan kemenangan Persija
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan (kiri) usai kemenangan Persija di Final Piala Presiden 2018, Sabtu (17/2). (MP/Rizki Fitrianto)

Namun mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu tak menjelaskan secara detail sayembara tersebut. Tapi Anies memastikan baju Persija itu harus dibuat formal sesuai dengan prinsip dasar seragam PNS Pemprov DKI.

BACA JUGA: Dua Kubu Pendukung Prabowo-Sandi Saling Bentrok, Polisi Lakukan Mediasi

Gerindra Pertanyakan Sumber Dana Anies untuk Beli Baju Persija Bagi PNS

Lebih lanjut, Anies menjelaskan seragam ini sebagai bentuk dukungan Pemprov DKI kepada klub Persija yang sedang berlaga.

"Maka itu desainnya sesuai dengan ketentuan dasar orang berkantor kan harus ada kerah. Dan seragam Persija itu macam-macam kalau seragam pemain sepakbolanya memang jersey yang oranye. Kalau ini, nanti kita sayembarakan tapi menunjukkan nuansa Persija," tutupnya.(Asp)

#Persija #Anies Baswedan #PNS DKI #Pemprov DKI
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Olahraga
Persija Tanpa 5 Pemain Penting Vs Madura United Termasuk Hanif yang Naik Meja Operasi, Mauricio Souza Tetap Tenang
Lima pemain penting bakal absen dalam partai Persija vs Madura United yang akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Jumat (23/1).
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Persija Tanpa 5 Pemain Penting Vs Madura United Termasuk Hanif yang Naik Meja Operasi, Mauricio Souza Tetap Tenang
Olahraga
Persija dan Gustavo Franca Sepakat Akhiri Kerja Sama
Gustavo Franca mencatatkan 13 kali penampilan dari 17 laga yang dilakoni Persija di putaran pertama Super League 2025/2026.
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Persija dan Gustavo Franca Sepakat Akhiri Kerja Sama
Olahraga
Persija Resmi Umumkan Bergabungnya Alaeddine Ajaraie, Bomber Asal Maroko, Berharap Akhiri Musim dengan Senyum Bahagia
Perekrutan Alaeddine Ajaraie untuk melengkapi skuad sekaligus menambah opsi ketajaman lini depan Persija.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Resmi Umumkan Bergabungnya Alaeddine Ajaraie, Bomber Asal Maroko, Berharap Akhiri Musim dengan Senyum Bahagia
Olahraga
Alasan Kuat Fajar Fathurrahman Pilih Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman akan melanjutkan karier bersama Macan Kemayoran setelah menerima kontrak berdurasi 3,5 musim.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Alasan Kuat Fajar Fathurrahman Pilih Gabung Persija Jakarta
Olahraga
Tidak Ingin Janji Muluk-muluk kepada Jakmania, Fajar Fathurrahman Hanya Pastikan Hal Ini Setelah Jadi Bagian Persija
Direktur Persija, Mohamad Prapanca mengatakan bahwa perekrutan Fajar Fathurrahman bentuk keseriusan mengejar target musim ini.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Tidak Ingin Janji Muluk-muluk kepada Jakmania, Fajar Fathurrahman Hanya Pastikan Hal Ini Setelah Jadi Bagian Persija
Indonesia
No Mercy untuk Bandar! Raperda P4GN Jadi Benteng Terakhir Lindungi Generasi Emas Jakarta dari Sabu Hingga Ekstasi
Secara sosiologis, meluasnya penyalahgunaan narkoba di Jakarta memerlukan kebijakan yang adaptif
Angga Yudha Pratama - Kamis, 15 Januari 2026
No Mercy untuk Bandar! Raperda P4GN Jadi Benteng Terakhir Lindungi Generasi Emas Jakarta dari Sabu Hingga Ekstasi
Indonesia
Bukan Sekadar Bongkar Tiang, Pemprov DKI Jakarta Bakal Melakukan Penataan Drainase di Jalan Rasuna Said
Proses pembongkaran berlangsung setiap malam mulai pukul 23.00 hingga 05.00 WIB guna menghindari kemacetan arus lalu lintas
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Bukan Sekadar Bongkar Tiang, Pemprov DKI Jakarta Bakal Melakukan Penataan Drainase di Jalan Rasuna Said
Indonesia
Tiang Mangkrak Rasuna Said, Pramono Anung Pastikan Pembongkaran Berjalan Humanis
Koordinasi ini bertujuan agar solusi yang diambil memberikan kenyamanan bagi semua pihak
Angga Yudha Pratama - Rabu, 14 Januari 2026
Tiang Mangkrak Rasuna Said, Pramono Anung Pastikan Pembongkaran Berjalan Humanis
Olahraga
Fokus Berbenah di Jeda Paruh Musim, Madura United Ingin Bangkit di Putaran Kedua Mulai dari Laga Vs Persija
Dalam 17 pertandingan di putaran pertama, Madura United hanya mencatatkan 4 kemenangan, dengan 5 laga berakhir seri, sementara 8 lainnya diakhiri dengan kekalahan.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Fokus Berbenah di Jeda Paruh Musim, Madura United Ingin Bangkit di Putaran Kedua Mulai dari Laga Vs Persija
Olahraga
Sempatkan Diri Nonton Persib Vs Persija, Pelatih Timnas John Herdman: Sangat Sengit, Penuh Gairah
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman menonton laga Persib Bandung versus (vs) Persija Jakarta lewat kayar kaca.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Sempatkan Diri Nonton Persib Vs Persija, Pelatih Timnas John Herdman: Sangat Sengit, Penuh Gairah
Bagikan