40 Pati TNI Naik Pangkat Jelang Peralihan Tongkat Komando Panglima TNI

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Rabu, 17 November 2021
40 Pati TNI Naik Pangkat Jelang Peralihan Tongkat Komando Panglima TNI

Arsip foto - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto. (ANTARA FOTO/Fikri Yusuf/aww/pri)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Gerbong Perwira Tinggi (Pati) TNI bergerak. Sejumlah rotasi dilakukan Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto sebelum secara resmi memberikan tongkat komando kepada Jenderal Andika Perkasa.

Tak tanggung-tanggung, 40 perwira tinggi TNI mendapat kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi dari pangkat sebelumnya. Prosesi kenaikkan pangkat sendiri berlangsung di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (17/11).

Baca Juga

Cuma Ngobrol Ringan, DPR Pastikan Sahkan Andika Jadi Panglima TNI

"Kenaikan pangkat ini berdasarkan Surat Perintah Panglima TNI Nomor Sprin/2492/XI/2021, tanggal 16 November 2021," ujar Kabidpenum Puspen TNI Kolonel Laut (KH) Edys Riyanto kepada wartawan, Rabu (17/11).

Adapun 40 perwira tinggi tersebut terdiri dari 17 Pati TNI AD, 11 Pati TNI AL dan 12 Pati TNI AU.

Berikut 40 perwira tinggi yang mendapat kenaikkan pangkat:

17 perwira tinggi TNI AD

1. Danpuspenerbad Mayjen TNI Bueng Wardadi

2. Kapusbekangad Mayjen TNI Helly Guntoro

3. Sahli Menhan Bid. Sosial Kemhan Mayjen TNI Kartiko Wardani

4. Kabainstrahan Kemhan Mayjen TNI Yudi Abrimantyo

5. Ir IV Itjen Kemhan Brigjen TNI Ketut Budiastawa

6. Kapoksahli Pangdam XVI/Ptm Brigjen TNI Adam Suwarno Pangeran

7. Kapusdiklat Bela Negara Badiklat Kemhan Brigjen TNI Ade Kurnianto

8. Bandep Ur. Sosial Budaya Setjen Wantannas Brigjen TNI Yudha Fitri

9. Kapus Infostrahan Bainstrahan Kemhan Brigjen TNI Robi Herbawan

10. Dir Jakstrahan Ditjen Strahan Kemhan Brigjen TNI Oktaheroe Ramsi

11. Dir Fasjas Ditjen Kuathan Kemhan Brigjen TNI Dedi Rusdianto

12. Pa Sahli Tk. II Kasad Bid. Wassus Brigjen TNI Kuwat Raharjo

13. Bandep Ur. Lingkungan Alam Setjen Wantannas Brigjen TNI A. Jaka Tandang

14. Pa Sahli Tk. II Bid. Banusia Panglima TNI Brigjen TNI Eko Ganento Utomo (P)

15. Dircab Pusbekangad Brigjen TNI Akhmad Muzamil

16. Karo Persidangan Sistem Informasi dan Pengawasan Internal Setjen Wantannas Brigjen TNI I Gusti Putu Wirejana

17. Pa Sahli Tk. II Kasad Bid. Banusia Brigjen TNI Ary Soebagijo

Baca Juga:

Agresivitas Tiongkok di Laut China Selatan Jadi Pekerjaan Rumah Andika Perkasa

11 perwira tinggi TNI AL

1. Pa Sahli Tk. III Bid. Jahpers Panglima TNI Laksda TNI Samsudin Safari Panjaitan

2. Deputi Bid. Informasi Hukum dan Kerjasama Bakamla Laksda TNI I Putu Arya Angga S

3. Pa Sahli Tk. III Bid. Banusia Sahli Panglima TNI Laksda TNI R Anang Dwi Kuncoro

4. Staf Ahli Bid. Kedaulatan Wilayah dan Kemaritiman Kemenko Polhukam Laksda TNI Antongan Simatupang

5. Kapok Sahli Koarmada III Laksma TNI Budi Jatmiko

6. Danguspurla Koarmada I Laksma TNI Hudiarto Krisno Utomo

7. Kapok Sahli Koarmada II Laksma TNI Eko Gajah Seno

8. Direktur Penelitian dan Pengembangan Kamla Deputi Bid. Kebijakan dan Strategi Bakamla Laksma TNI Oki Samudra

9. Dankodikmar Kodiklatal Brigjen TNI (Mar) Ili Dasili

10. Kapok Sahli Koarmada I Laksma TNI Tresna Kusumawati

11. Kaladokgi R.E. Martadinata Laksma TNI drg. Agus Gamal Putra

Baca Juga

Di Bawah Komando Jenderal Andika, TNI Diharap Jadi Garda Terdepan Pertahanan Negara

12 perwira tinggi TNI AU

1. Pa Sahli Tk. III Bid. Ekkudag Panglima TNI Marsda TNI Budi Prasetyono

2. Dankoharmatau Marsda TNI Eddy Supriyono

3. Asintel Kasau Marsda TNI I Wayan Sulaba

4. Deputi Bid. Pengembangan Setjen Wantannas Marsda TNI Maman Suherman

5. Tenaga Ahli Pengajar Bid. Hubungan Internasional Lemhannas Marsda TNI Arif Widianto

6. Direktur Sarana dan Prasarana BNPP Basarnas Marsma TNI Awang Kurniawan

7. Tenaga Ahli Pengkaji Madya Bid. Ideologi Lemhannas Marsma TNI Danang Setyabudi

8. Dir B Bais TNI Marsma TNI Ridha Hermawan

9. Ir Koharmatau Marsma TNI Didik Bangun Rahardjo

10. Pati Sahli Kasau Bid. Sumdanas Marsma TNI Wahyu Laksito

11. Pati Sahli Kasau Bid. Kersalem Marsma TNI Istiyanto

12. Pa Sahli Tk. II Jahpers Panglima TNI Marsma TNI Nelson Michiil Noak. (Knu)

Baca Juga:

Beseragam Marinir, KSAL Tegaskan Jajarannya Loyal ke Jenderal Andika

#Breaking #Panglima TNI #Panglima TNI Hadi Tjahjanto
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Raja Keraton Surakarta Pakubuwono XIII Wafat di Usia 77 Tahun
Kabar duka datang dari Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat. Pakubuwono XIII wafat pada usia 77 tahun di RS Indriati Solo Baru, Minggu (2/11) pagi.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Raja Keraton Surakarta Pakubuwono XIII Wafat di Usia 77 Tahun
Indonesia
Artis Onadio Leonardo Ditangkap Polda Metro Jaya Terkait Dugaan Penyalahgunaan Narkoba
Artis dan musisi Onadio Leonardo alias Onad ditangkap Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat atas dugaan penyalahgunaan narkoba. Polisi masih melakukan pemeriksaan intensif.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Artis Onadio Leonardo Ditangkap Polda Metro Jaya Terkait Dugaan Penyalahgunaan Narkoba
Indonesia
Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Bui di Kasus Pemerasan Bos Skincare, Bayar Denda Rp 1 M
Kasus ini mencuat setelah Nikita mengancam Reza Gladys untuk membayar Rp 4 miliar sebagai uang tutup mulut terkait produk skincare yang belum terdaftar di Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).
Wisnu Cipto - Selasa, 28 Oktober 2025
Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Bui di Kasus Pemerasan Bos Skincare, Bayar Denda Rp 1 M
Indonesia
Bengkel Kebakaran, TransJakarta Koridor 13 Mampang-Ciledug Cuma Sampai Halte JORR Petukangan
Gangguan layanan kembali terjadi di rute Bus Transjakarta Koridor 13 akibat adanya kebakaran bengkel di depan RS Murni Teguh, Ciledug, Tangerang.
Wisnu Cipto - Kamis, 16 Oktober 2025
Bengkel Kebakaran, TransJakarta Koridor 13 Mampang-Ciledug Cuma Sampai Halte JORR Petukangan
Olahraga
PSSI Resmi Akhiri Kontrak Patrick Kluivert Usai Gagal Bawa Indonesia ke Piala Dunia 2026
PSSI resmi pecat Patrick Kluivert dan jajaran tim kepelatihan di seluruh level Timnas Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 16 Oktober 2025
PSSI Resmi Akhiri Kontrak Patrick Kluivert Usai Gagal Bawa Indonesia ke Piala Dunia 2026
Indonesia
Ratusan Pewira Tinggi dan Menengah Dimutasi Panglima TNI, Ada Sesmilpres Kemensetneg dan Kadispenad
Pejabat TNI AD lain setingkat Mayjen dan Brigjen juga ada mendapatkan jabatan baru dan ada pula yang ditempatkan sebagai Pati Mabes AD karena dalam rangka pensiun.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 14 Oktober 2025
Ratusan Pewira Tinggi dan Menengah Dimutasi Panglima TNI, Ada Sesmilpres Kemensetneg dan Kadispenad
Indonesia
Calon Praja IPDN Meninggal Setelah Pingsan Saat Ikut Apel Malam
IPDN membenarkan adanya calon praja angkatan XXXVI bernama Maulana Izzat Nurhadi asal Maluku Utara yang meninggal dunia.
Wisnu Cipto - Jumat, 10 Oktober 2025
Calon Praja IPDN Meninggal Setelah Pingsan Saat Ikut Apel Malam
Indonesia
Mal Ciplaz Klender Kebakaran, Api Berawal dari Korsleting di Restoran Solaria
Kebakaran diduga akibat arus pendek listrik (korsleting) pada mesin pendingin (chiller) restoran.
Wisnu Cipto - Kamis, 09 Oktober 2025
Mal Ciplaz Klender Kebakaran, Api Berawal dari Korsleting di Restoran Solaria
Olahraga
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Diwarnai Kartu Merah, Timnas Indonesia Kalah 2-3 dari Arab Saudi
Dua gol Timnas Indonesia dicetak Kevin Diks dari titik putih namun tidak menghindarkan dari kekalahan melawan Arab Saudi.
Frengky Aruan - Kamis, 09 Oktober 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Diwarnai Kartu Merah, Timnas Indonesia Kalah 2-3 dari Arab Saudi
Olahraga
Timnas Arab Saudi Berbalik Unggul atas Indonesia di Babak Pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026
Timnas Indonesia unggul lebih dahulu lewat gol penalti Kevin Diks.
Frengky Aruan - Kamis, 09 Oktober 2025
Timnas Arab Saudi Berbalik Unggul atas Indonesia di Babak Pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026
Bagikan