4 Selebriti Hollywood yang Ketahuan Mencuri

Muchammad YaniMuchammad Yani - Jumat, 28 Februari 2020
4 Selebriti Hollywood yang Ketahuan Mencuri

Selebriti Hollywood yang pernah ketahuan mencuru (Foto: Instagram/@meganfox)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

KEBANYAKAN orang pastinya berpikiran bahwa kehidupan selebriti Hollywood memiliki gaya hidup yang glamor dan harta berlimpah. Bahkan, ada kalanya diantara Sahabat Merahputih pasti bermimpi untuk memiliki kehidupan seperti mereka.

Walaupun bergelimang harta, selebriti Hollywood tetaplah seorang manusia biasa yang pastinya memiliki kekurangan seperti manusia lainnya. Melansir laman TheRichest, terdapat beberapa selebriti Hollywood yang pernah ketahuan mencuri barang. Nilainya variatif, ada yang sangat mahal, ada juga yang murah.

Penasaran siapa saja selebriti Hollywood yang ketahuan mencuri? simak berikut ini!

Baca juga:

Terungkap! Ini Bocoran Girl Group Baru Besutan YG Entertainment

1. Megan Fox

Megan fox pernah ditangkap karena kasus pencurian (Foto: Instagram/@meganfox)
Megan fox pernah ditangkap karena kasus pencurian (Foto: Instagram/@meganfox)

Pastinya kamu sudah tidak asing lagi mendengar nama artis yang satu ini. Tak hanya kecantikannya saja yang membuat orang tepanah, kemampuan akting bintang film Transformer ini juga sangat memukau. Tapi siapa sangka Megan Fox ternyata pernah terlibat kasus pencurian di salah satu warung waralaba yang terkenal di Amerika Serikat.

Dalam kasus ini Megan Fox mencuri sebuah produk kecantikan, lipgloss. Saat ketahuan dalam melakukan aksinya, Megan tidak melakukan perlawanan apapun dan menyerahkan dirinya begitu saja. Hal ini membuat dirinya dilarang untuk masuk ke dalam gerai warung waralaba tersebut yang terletak dimanapun.

2. Britney Spears

Britney Spears pernah ketahuan mencuri dan merusak barang di toko (Foto: Instagram/@britneyspears)
Britney Spears pernah ketahuan mencuri dan merusak barang di toko (Foto: Instagram/@britneyspears)

Penyanyi asal Amerika Serikat ini juga pernah ketahuan mencuri sebuah korek api di pom bensin dan sepotong roti karena kelaparan. Tidak hanya itu, penyanyi yang mendapatkan julukan Princess of Pop ini pernah merusak rambut palsu di sebuah toko dan melarikan diri tanpa mengganti rugi. Hal ini dilakukan Britney Spears lantaran merasa kesal terhadap staf toko yang tak mengizinkannya untuk mencoba celana yang ingin dibelinya.

Baca juga:

Perawatan Kulit Sederhana Ala Julia Roberts ini Buat Awet Muda

3. Winona Ryder

Winona Ryder pernah ketahuan mencuri (Foto: Instagram/@winonaryderofficial)
Winona Ryder pernah ketahuan mencuri (Foto: Instagram/@winonaryderofficial)

Terkenal sebagai pemain film yang memiliki gaya hidup yang serba glamor, Winona Ryder pernah tertangkap CCTV sedang mencuri barang seharga ribuan dolar di sebuah butik mewah Baverly Hills, California. Setelah tertangkap basah, Winona dinyatakan bersalah oleh pengadilan dan mendapatkan hukuman percobaan penjara tiga tahun.

4. Lindsay Lohan

Lindsay Lohan selain sering membuat keributan, Lilo juga pernah ketangkap mencuri kalung di toko perhiasan designer (Foto: Instagram/@Lindsaylohan)
Lindsay Lohan selain sering membuat keributan, Lilo juga pernah ketangkap mencuri kalung di toko perhiasan designer (Foto: Instagram/@Lindsaylohan)

‘Pembuat onar’ mungkin sebutan itu masih melekat di diri Lindsay Lohan hingga saat ini. Artist yang akrab disapa Lilo ini dikenal sebagai ratu pesta yang suka membuat keributan dan pecandu alkohol. Selain itu, Lilo juga pernah ditangkap karena ketahuan mencuri kalung di toko perhiasan seharga Rp33 juta.

Baca juga:

Ini Tujuan Film Parasite Dirilis Kembali Dalam Versi Hitam Putih

#Hollywood
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Lifestyle
Tilly Norwood, Aktris AI Pertama yang Siap Gantikan Bintang Hollywood?
Kenali Tilly Norwood, aktris digital hasil Xicoia/Particle6. Bagaimana reaksi industri hiburan? Simak potensi, kritik, dan masa depan aktor AI
ImanK - Senin, 29 September 2025
Tilly Norwood, Aktris AI Pertama yang Siap Gantikan Bintang Hollywood?
ShowBiz
'Ratu Ketamin' dalam Kasus Overdosis Matthew Perry Ngaku Bersalah, Terancam Hukuman 65 Tahun Penjara
Sangha awalnya membantah tuduhan tersebut, tetapi sepakat untuk mengubah pengakuannya pada Agustus.
Dwi Astarini - Kamis, 04 September 2025
'Ratu Ketamin' dalam Kasus Overdosis Matthew Perry Ngaku Bersalah, Terancam Hukuman 65 Tahun Penjara
Lifestyle
Matthew Wood Isi Karakter Suara HERBIE di Film Fantastic Four: First Steps
HERBIE adalah “tangan kanan Reed". Di mana tugasnya di laboratorium, membantunya mengerjakan segala jenis eksperimen, dan selalu berada di sisinya, baik di New York City maupun di luar angkasa.
Alwan Ridha Ramdani - Kamis, 08 Mei 2025
Matthew Wood Isi Karakter Suara HERBIE di Film Fantastic Four: First Steps
ShowBiz
Dwayne Johnson Bikin Pangling, Berperan sebagai Mark Kerr di Film 'The Smashing Machine' Tanpa Bisa Dikenali
Dwayne Johnson tampil sangat berbeda dalam film biografi Mark Kerr, 'The Smashing Machine' garapan Benny Safdie dan A24.
Hendaru Tri Hanggoro - Selasa, 29 April 2025
Dwayne Johnson Bikin Pangling, Berperan sebagai Mark Kerr di Film 'The Smashing Machine' Tanpa Bisa Dikenali
ShowBiz
Bintang 'Mission Impossible' Tom Cruise Dapat Penghargaan BFI, Rekannya Bilang Dia Lebih dari Sekadar Superstar
Tom Cruise akan menerima BFI Fellowship. Kenneth Branagh menyebut Cruise sebagai aktor hebat yang masih sering diremehkan banyak orang.
Hendaru Tri Hanggoro - Senin, 28 April 2025
Bintang 'Mission Impossible' Tom Cruise Dapat Penghargaan BFI, Rekannya Bilang Dia Lebih dari Sekadar Superstar
ShowBiz
'The Accountant 2' Mulai Tayang di Bioskop Indonesia, Lebih Seru dari 'The Accountant 1'?
'The Accountant 2' hadir dengan formula baru: lebih banyak aksi dan bromance antara Ben Affleck dan Jon Bernthal. Simak preview lengkapnya!
Hendaru Tri Hanggoro - Jumat, 25 April 2025
'The Accountant 2' Mulai Tayang di Bioskop Indonesia, Lebih Seru dari 'The Accountant 1'?
Lifestyle
Update Terbaru Investigasi Kasus Kematian Liam Payne, Ada Gugatan yang Dicabut
Ada update terbaru dalam investigasi kasus kematian Liam Payne. Roger Nores mencabut gugatan pencemaran nama baik terhadap ayah Liam Payne, Geoff Payne.
Soffi Amira - Sabtu, 12 April 2025
Update Terbaru Investigasi Kasus Kematian Liam Payne, Ada Gugatan yang Dicabut
Lifestyle
Justin Bieber Ngamuk ke Paparazzi, Lontarkan Kata-kata Pedas
Justin Bieber kembali ngamuk ke paparazzi. Ia melontarkan kata-kata pedas ke paparazzi yang mengikuti dirinya saat pergi ke kedai kopi di Palm Springs.
Soffi Amira - Jumat, 11 April 2025
Justin Bieber Ngamuk ke Paparazzi, Lontarkan Kata-kata Pedas
ShowBiz
Mortal Kombat 2 Rilis Penampilan Baru Karakter Lamanya, Topeng dan Mata Shao Kahn Lebih Seram
Lihat bocoran gambar pertama Mortal Kombat 2!
Hendaru Tri Hanggoro - Selasa, 18 Maret 2025
Mortal Kombat 2 Rilis Penampilan Baru Karakter Lamanya, Topeng dan Mata Shao Kahn Lebih Seram
Lifestyle
Resmi Bertunangan, Tom Holland dan Zendaya Bikin Tato Inisial Nama
Tom Holland dan Zendaya bikin tato inisial nama, setelah mengumumkan pertunangannya.
Soffi Amira - Jumat, 10 Januari 2025
Resmi Bertunangan, Tom Holland dan Zendaya Bikin Tato Inisial Nama
Bagikan