Indonesia Darurat Korupsi

Kamis, 05 Maret 2015 - Yohannes Abimanyu

Massa yang tergabung dalam Koalisi Masyarakat Sipil Anti Korupsi Yogyakarta menggelar aksi di depan Gedung Agung, Yogyakarta, Senin (16/2). Dalam aksinya mereka menyerukan bahwa Indonesia sekarang ini dalam keadaan darurat korupsi dan mendesak agar Presiden Jokowi mengambil langkah tegas untuk menghentikan upaya kriminalisasi dan pelemahan KPK. 

Bagikan

Baca Original Artikel

Berita Terkait

Bagikan