Gala Premiere AADC 2 Bertabur Bintang
Senin, 25 April 2016 -
Gala Premiere film AADC 2 telah dilangsungkan di Empire XXI Cinema Yogyakarta pada Sabtu, (23/4) kemarin, dan tentu saja gala premiere kali ini dihiasi oleh bintang-bintang fenomenal AADC seperti Dian Sastrowardoyo bersama Nicholas Saputra.