Banjir Jakarta

Pemprov DKI: Penyebab RSCM Terendam Banjir Karena Luapan Air Sungai

Eddy FloEddy Flo - Minggu, 23 Februari 2020
 Pemprov DKI: Penyebab RSCM Terendam Banjir Karena Luapan Air Sungai

Kepala Pusat Data dan Informasi BPBD, M Insaf (Foto: beritajakarta.go.id)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.Com - Hujan yang mengguyur wilayah Jakarta sejak Sabtu (22/3) kemarin menyebabkan sejumlah kawasan ibu kota terendam banjir tak terkecuali Rumah Sakit Cipto Mangoenkoesoemo (RSCM), Jakarta.

Pemprov DKI melalui Badan Pananggulangan Bencana Daerah (BPBD) membenarkan rumah sakit milik pemerintah itu turut tergenang air pagi tadi. Salah satu bangunan RSCM yang terendam air adalah Gedung A yang merupakan lokasi rawat inap terpadu.

Baca Juga:

Atasi Banjir Bang Ancah Saran Pemprov DKI Pantau Saluran dan Drainase Sampai Maret

Kepala Pusat Data dan Informasi BPBD, M Insaf menyampaikan, banjit tersebut berasal dari sungai di sekitar kawasan RSCM yang meluap.

Ruangan Radiologi RSCM kebanjiran
Ruangan radiologi RSCM kebanjiran pada Minggu (23/2) (Foto: antaranews)

Tapi Insaf belum menyebutkan kondisi para pasien di RSCM saat ini. Insaf juga menyebutkan sejumlah alat kesehatan turut terendam yang kemungkinan akan rusak.

"RSCM banjir di bagian Radiologi alat-alat yang kena antara lain Stationary xray ceiling, Fluoroscopy, Mammography, Stationary xray floor, Mobile xray, 2 unit ct scan," kata Insaf di Jakarta, Minggu (23/2).

Baca Juga:

Rel Kereta Terendam Banjir, KRL Terapkan Rekayasa Pola Operasi

Selain itu, lanjut Insaf, air juga merendam satu unit ultra sound ‘accuson’, seluruh PACS sistem di ruang baca diduga terendam, dan satu unit MRI siemens terendam.

"Termasuk bedah pusat lantai 1 (OK1), sebelah Urologi," tutup Insaf.(Asp)

Baca Juga:

Polda Metro: Ada 11 Titik Jalan di Jakarta yang Terendam Banjir

#Banjir Jakarta #RSCM #BPBD DKI Jakarta #Korban Banjir
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Indonesia
BPBD DKI Ungkap Kronologi dan Jumlah Korban Ledakan di SMAN 72 Jakarta Utara
BPBD DKI Jakarta melaporkan 39 orang menjadi korban ledakan di Masjid SMAN 72 Kelapa Gading, Jakarta Utara. Enam korban mengalami luka berat, 15 lainnya alami gangguan pendengaran.
Ananda Dimas Prasetya - 47 menit lalu
BPBD DKI Ungkap Kronologi dan Jumlah Korban Ledakan di SMAN 72 Jakarta Utara
Indonesia
Jakarta Bersiap Hadapi Cuaca Ekstrem, BPBD Siap Laksanakan OMC
BPBD DKI Jakarta bersama BMKG dan TNI AU kembali melaksanakan Operasi Modifikasi Cuaca guna mengurai curah hujan dan menekan risiko banjir akibat cuaca ekstrem.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 39 menit lalu
Jakarta Bersiap Hadapi Cuaca Ekstrem, BPBD Siap Laksanakan OMC
Indonesia
Modifikasi Cuaca Jabodetabek, BPBD DKI Tabur 2.400 Kg Garam di Langit Pandeglang
BPBD DKI menaburkan 2.400 kg garam di Pandeglang. Kegiatan ini merupakan modifikasi cuaca di Jabodetabek.
Soffi Amira - Jumat, 07 November 2025
Modifikasi Cuaca Jabodetabek, BPBD DKI Tabur 2.400 Kg Garam di Langit Pandeglang
Indonesia
Antisipasi Banjir Rob Lebih dari Setengah Meter, BPBD DKI Siapkan 257 Lokasi Pengungsian untuk Warga Jakarta Utara
Disiapkan 257 lokasi pengungsian (kapasitas 39.599 orang) dan 600 pompa, serta logistik untuk antisipasi genangan 50 cm di 11 kelurahan rawan.
Angga Yudha Pratama - Kamis, 06 November 2025
Antisipasi Banjir Rob Lebih dari Setengah Meter, BPBD DKI Siapkan 257 Lokasi Pengungsian untuk Warga Jakarta Utara
Indonesia
Rekor Tercepat 6 Jam, Target Pramono Semua Banjir di Jakarta Harus Surut Kurang dari Sehari
Gubernur mengungkapkan pengalaman terakhir penanganan banjir menunjukkan genangan bisa diatasi dengan rekor tercepat hanya dalam waktu sekitar enam jam.
Wisnu Cipto - Selasa, 04 November 2025
Rekor Tercepat 6 Jam, Target Pramono Semua Banjir di Jakarta Harus Surut Kurang dari Sehari
Indonesia
Siaga 'Banjir Akbar'! Selain Curah Hujan Lokal, Limpasan Air dari Puncak Hingga Fenomena Bulan Purnama Jadi Ancaman Serius Jakarta
Ancaman lain adalah fenomena banjir rob di kawasan pesisir utara Jakarta akibat pasang maksimum air laut yang bertepatan dengan fase bulan purnama dan perigee
Angga Yudha Pratama - Selasa, 04 November 2025
Siaga 'Banjir Akbar'! Selain Curah Hujan Lokal, Limpasan Air dari Puncak Hingga Fenomena Bulan Purnama Jadi Ancaman Serius Jakarta
Indonesia
Tim Pelangi, Garda Terdepan Andalan Jakarta Hadapi Cuaca Ekstrem
Tim Pelangi terdiri dari gabungan berbagai dinas di Jakarta, termasuk Dinas Sumber Daya Air, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Pertamanan, hingga Satpol PP.
Wisnu Cipto - Selasa, 04 November 2025
Tim Pelangi, Garda Terdepan Andalan Jakarta Hadapi Cuaca Ekstrem
Indonesia
Jakarta Siaga Banjir Akhir Tahun, Pramono Siapkan 5 Strategi
Posisi geografis Jakarta berada di dataran rendah dan dialiri 13 sungai membuatnya selalu berisiko mengalami banjir.
Wisnu Cipto - Selasa, 04 November 2025
 Jakarta Siaga Banjir Akhir Tahun, Pramono Siapkan 5 Strategi
Indonesia
Jakarta Diguyur Hujan Deras, 4 RT dan 3 Ruas Jalan Kebanjiran
Jakarta diguyur hujan deras pada Jumat (31/10). Sebanyak 4 RT dan 3 ruas jalan di Jakarta kebanjiran.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Jakarta Diguyur Hujan Deras, 4 RT dan 3 Ruas Jalan Kebanjiran
Indonesia
Jakarta Selatan Masih 'Terendam', Cek 33 RT yang Belum Kering dari Serangan Banjir 1,6 Meter
Kenaikan status ini menyebabkan genangan di berbagai wilayah DKI Jakarta
Angga Yudha Pratama - Jumat, 31 Oktober 2025
Jakarta Selatan Masih 'Terendam', Cek 33 RT yang Belum Kering dari Serangan Banjir 1,6 Meter
Bagikan