Weird Genius dan Winky Wiryawan Rayakan Era Keemasan EDM dalam Lagu 'Heal'

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Sabtu, 04 Oktober 2025
Weird Genius dan Winky Wiryawan Rayakan Era Keemasan EDM dalam Lagu 'Heal'

Weird Genius kolaborasi dengan Winky Wiryawan. (Foto: dok/Weird Genius)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Weird Genius dan Winky Wiryawan menghadirkan ajakan bagi para pendengar untuk kembali merasakan masa keemasan musik EDM lewat lagu Heal.

Lagu ini menjadi perayaan sekaligus pengingat akan energi positif dan kehangatan yang dulu mendefinisikan era dance pop klasik.

Lewat Heal, Weird Genius menghidupkan kembali warna orisinal EDM dengan formula khas mereka — melodi emosional, atmosferik, dan penuh energi.

Sentuhan gitar penuh jiwa dari Winky Wiryawan berpadu indah dengan vokal lembut dan menyentuh dari Venes, menghasilkan komposisi yang menenangkan sekaligus menyegarkan.

Di tengah arus tren musik elektronik yang kian beragam dan eksperimental, Heal terasa seperti jeda yang menyenangkan, seakan mengajak pendengar untuk bernapas, mengenang, dan menikmati musik dengan hati.

Weird Genius berhasil memadukan pads lembut, ambience yang melayang, serta harmoni gitar dan vokal menjadi satu kesatuan yang sarat emosi dan nostalgia.

Baca juga:

Saykoji Hadirkan Single 'Pengen Kurus', Tentang Keinginan Seseorang Tampil Sesuai Standar Estetika Modern

Danilla Hadirkan Single 'Ditinggal Begitu Saja', Ekspolrasi Mendalam tentang Rasa Kecewa

Rafi Muhammad Gandeng Andien di Single 'Untukmu', Dedikasi untuk Para Caretaker

Lirik Lagu Heal - Weird Genius & Winky Wiryawan

Have myself in peace of mind

Oh now I fly

I- soar the sky

To the mountain through the night

With moon with stars

This eyes no tears

I came back

And now I'm here

With a happy soul of mine

This pain now it’s disappeared

I see it crystal clear

This song for you to HEAL

Look at me now

Look at me now

My heart and my mind are feeling light

Hoping for you now

I pray for you now

Feels the same as the way I am

Thought our lifes was all completed

It turns out we just a bridge

For the next chapters of our lives

Look at me now

Look at me now

My heart and my mind are feeling light

Hoping for you now

I pray for you now

Feels the same as the way I am

This pain now it’s disappear

I see it crystal clear

This song for you to HEAL

(far)

#Musik #Musik Indonesia #Musisi Indonesia #Lirik Lagu
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
Melalui lirik yang jujur serta sarat emosi, Vadesta menggambarkan sudut pandang seseorang yang memilih bertahan bukan karena tak merasakan luka.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Vadesta Rilis 'Aku Tetep Bali', Kisah Keteguhan Hati untuk Bertahan demi Cinta
ShowBiz
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Silet Open Up kembali merilis single terbaru 'Taguling Guling' bersama Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel. Tentang pria yang terbuai pesona cinta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Kolaborasi Bareng Jacson Zeran, Ecko Show, dan Diva Aurel, Silet Open Up Hadirkan Single 'Taguling Guling'
Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
ShowBiz
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
Gilr band Indonesia No Na merilis single 'Sizzle' yang terpilih sebagai lagu resmi M7 World Championship Mobile Legends: Bang Bang.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
ShowBiz
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
Lirik berbahasa Jawa dalam Bocah Cilik-Cilik mengajak anak-anak untuk berpakaian rapi dan berperilaku baik.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
ShowBiz
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
Hilary Duff melanjutkan comeback pop lewat single “Roommates”, lagu reflektif tentang kehidupan dewasa jelang album luck… or something yang rilis 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
8 Tahun Vakum, A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
A$AP Rocky resmi comeback setelah delapan tahun vakum lewat album DON’T BE DUMB, menampilkan kolaborator bintang dan visual garapan Tim Burton.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
8 Tahun Vakum,  A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
ShowBiz
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
The Chasmala merilis single terbaru 'Cinta Tapi Terluka', lagu emosional yang mengangkat kisah toxic relationship dan cinta yang penuh luka.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
Acara ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu, 28 Februari 2026, bertempat di Co-op Live Arena, Manchester.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
ShowBiz
Usai Menang Dangdut Academy 7, Tasya Resmi Debut lewat Lagu 'Teman Jadi Nyaman'
Tasya resmi menjadi juara Dangdut Academy 7. Lagu 'Teman Jadi Nyaman' karya Adibal Sahrul menjadi lagu kemenangan sekaligus single perdananya.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Usai Menang Dangdut Academy 7, Tasya Resmi Debut lewat Lagu 'Teman Jadi Nyaman'
Bagikan