[Video] Kemeriahan Acara Saint Loco Halloweencoustic
Saint Loco saat Halloween Coustic di Clique Bar, Tangerang, Minggu (1/11). (Foto: MerahPutih/Rizki Fitrianto)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
MerahPutih Musik - Menyambut Halloween beberapa waktu lalu, Clique Kitchen and Bar Gading Serpong menyelenggarakan acara Saint Loco Halloweencoustic dengan meriah, Sabtu (31/10).
Dalam acara Saint Loco Halloweencoustic tersebut, Brandnewstorm melakukan reuni. Band tersebut terdiri dari Badai 'Kerispatih' serta Henwill Salim.
Bintang utama dalam acara Saint Loco Halloweencoustic, yakni Saint Loco juga tidak ketinggalan mengguncang panggung.
Seperti apa kemeriahan acara Saint Loco Halloweencoustic? Simak videonya berikut ini.
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
ShowBiz
Mengenang 'Kedamaian', Karya Saint Loco yang Dirilis pada 2006, Simak Lirik Lengkapnya
'Kedamaian' dihadirkan sebagai salah satu trek pelengkap dalam album 'Vision 4 Transition'.
Dwi Astarini - Kamis, 08 Januari 2026
ShowBiz
Saint Loco Ajak Para Penggemar Lewat 'Akhir Setiap Mula'
Saint Loco semakin dekat dengan album terbaru.
Febrian Adi - Sabtu, 18 Februari 2023