Usai Pertandingan, Persib Dievakuasi dengan Baraccuda
Baraccuda yang berada di kawasan Stadion Manahan saat pertandingan Persija melawan Persib (Foto: MerahPutih/Win)
MerahPutrih Sepakbola - Janji pihak keamanan Kota Solo untuk memberikan pengamanan ekstra, di pertandingan Persija Jakarta melawan Persib Bandung, di Stadion Manahan Solo, Sabtu (5/11) malam kemarin akhirnya ricuh.
Dimana setelah pertandingan 90 menit berlangsung, seluruh pemain Persib langsung dievakuasi dan dibawa menggunakan baraccuda, menuju ke hotel penginapan. Hal ini dilakukan, sesuai dengan skenario yang dilakukan oleh pihak keamanan.
Kapolresta Solo Kombes Pol Achmad Lutfi menerangkan, guna mengantisipasi hal yang tak diinginkan seluruh pemain dan ofisialtim berjuluk Maung Bandung langsung diamankan.
"Ada sebanyak enam baraccuda yang kita gunakan untuk mengangkut semua pemain. Tentunya, dengan pengawalan ketat dari pihak keamanan," jelasnya.
Bahkan, tim tamu tak sempat menghadiri sesi jumpa pers usai pertandingan. Dalam pertandingan big match yang berakhir dengan skor 0-0 ini dihadiri tak kurang dari 20.000 suporter Persija atau yang sering dikenal dengan The Jakmania. (Win)
BACA JUGA:
Bagikan
Berita Terkait
Persija dan Gustavo Franca Sepakat Akhiri Kerja Sama
Persija Resmi Umumkan Bergabungnya Alaeddine Ajaraie, Bomber Asal Maroko, Berharap Akhiri Musim dengan Senyum Bahagia
Alasan Kuat Fajar Fathurrahman Pilih Gabung Persija Jakarta
Tidak Ingin Janji Muluk-muluk kepada Jakmania, Fajar Fathurrahman Hanya Pastikan Hal Ini Setelah Jadi Bagian Persija
Fokus Berbenah di Jeda Paruh Musim, Madura United Ingin Bangkit di Putaran Kedua Mulai dari Laga Vs Persija
Sempatkan Diri Nonton Persib Vs Persija, Pelatih Timnas John Herdman: Sangat Sengit, Penuh Gairah
Kekalahan dari Persib Menyakitkan, Jordi Amat dan Maxwell Souza Sepakat Tim Persija Akan Lebih Kuat
Ketertarikan Persija pada Ricky Kambuaya dan Jaja, Presiden Dewa United Banten: Kabar Simpang Siur
Putaran Kedua Super League 2025/2026 Dimulai 23 Januari, Berikut Jadwal Lengkap Pekan 18: Persija Jamu Madura United, Persib Vs PSBS Biak
Soal Rumor Fajar Faturahman, Ricky Kambuaya, Ivar Jenner ke Persija, Mauricio Souza: Ada Beberapa Hal Akan Terjadi