Usai Menikah, Song Joong Ki Siap Gebrak Kembali Drama Korea

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Senin, 12 Maret 2018
Usai Menikah, Song Joong Ki Siap Gebrak Kembali Drama Korea

Song Joong Ki (foto: instagram)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

USAI kabar pernikahannya dengan Song Hye Kyo sempat menghebohkan publik, kini Song Joong Ki dikabarkan akan kembali menggebrak serial drama Korea.

Seperti yang dilansir dari Soompi, Senin (12/3), aktor berusia 32 tahun tersebut tengah melakukan pembicaraan soal rencana kembalinya ke serial drama.

Rencananya aktor kelahiran 19 September 1985 itu tengah mempertimbangkan untuk membintangi sebuah drama kolosal bertajuk Asadal.

Song Joong Ki (foto: Instagram)

Kendati demikian, pihak agensi Blossom Entertainment belum dapat memastikan jika artisnya membintangi drama kolosal tersebut atau tidak.

Sedikit informasi, drama kolosa berjudul Asadal itu ditulis oleh Kim Young Hyun dan juga Park Sang Yeon, yang notabene merupakan penulis beberapa serial drama sukses di Korea yaitu Tree with Deep Roots, The Great Queen Seon Deok, dan Six Flying Dragons.

Drama itu sendiri merupakan sebuah karya besutan sutradara Kim Jin Won yang juga menyutradarai drama "The Innocet man", dimana merupakan drama pertama dari Song Joong ki sebagai seorang pemeran utama.

Lantas akankah Song Joong Ki akan membintangi Asadal? Biarlah waktu yang menjawabnya. (ryn)

Baca juga yuk artikel menarik yang lainnya Penampakan "Makhluk" Misterius di Foto Hanung dan Zaskia Bikin Warganet Merinding

#Song Joong Ki #Drama Korea #Artis Korea
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

ShowBiz
Pihak Kim Soo-hyun Siapkan Tuntutan Hukum, Sebut Keluarga Kim Sae-ron Ajukan Bukti Baru yang Dimanipulasi
Mereka memperingatkan bahwa penyebaran ulang bukti palsu akan diperlakukan sebagai pelanggaran hukum serius.
Dwi Astarini - Rabu, 12 November 2025
 Pihak Kim Soo-hyun Siapkan Tuntutan Hukum, Sebut Keluarga Kim Sae-ron Ajukan Bukti Baru yang Dimanipulasi
ShowBiz
Aktor ‘Squid Game’ Oh Young-soo Bebas dari Tuduhan Pelecehan Seksual, Menang di Sidang Banding
Putusan banding itu menyatakan Young-soo tidak bersalah atas dakwaan melakukan tindakan tidak senonoh secara paksa terhadap seorang rekan junior di teater.
Dwi Astarini - Rabu, 12 November 2025
 Aktor ‘Squid Game’ Oh Young-soo Bebas dari Tuduhan Pelecehan Seksual, Menang di Sidang Banding
ShowBiz
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
Junho dilaporkan akan bergabung dalam film ketiga dari seri Veteran sebagai salah satu tokoh protagonis utama.
Dwi Astarini - Selasa, 11 November 2025
Sudah Konfirmasi Proyek Baru, Lee Junho akan Jadi Bintang Utama ’Veteran 3’
ShowBiz
Adik Cha Eun-woo Debut Jadi Ahli AI yang Gantengnya Maksimal, Bikin Tool buat Bantu Karier sang Kakak
Sayangnya, enggak punya rencana debut di dunia hiburan.
Dwi Astarini - Selasa, 11 November 2025
  Adik Cha Eun-woo Debut Jadi Ahli AI yang Gantengnya Maksimal, Bikin Tool buat Bantu Karier sang Kakak
Lifestyle
Sinopsis The Manipulated, Drama Korea Terbaru Ji Chang Wook Penuh Aksi dan Intrik
Drama Korea The Manipulated (2025) menampilkan Ji Chang Wook dan Doh Kyung Soo dalam kisah penuh manipulasi dan balas dendam. Tonton setiap Rabu di Disney+ Hotstar.
ImanK - Sabtu, 08 November 2025
Sinopsis The Manipulated, Drama Korea Terbaru Ji Chang Wook Penuh Aksi dan Intrik
ShowBiz
Proses Investigasi Lamban, Pengacara Kim Soo-hyun Kritik Kerja Polisi
Belum ada perkembangan berarti dalam delapan bulan.
Dwi Astarini - Rabu, 05 November 2025
 Proses Investigasi Lamban, Pengacara Kim Soo-hyun Kritik Kerja Polisi
ShowBiz
Mantan Polisi Pembocor Detail Investigasi Mendiang Lee Sun-kyun Diancam Hukuman 3 Tahun Penjara
Didakwa atas tuduhan membocorkan rahasia resmi dan pelanggaran terkait lainnya.
Dwi Astarini - Selasa, 04 November 2025
Mantan Polisi Pembocor Detail Investigasi Mendiang Lee Sun-kyun Diancam Hukuman 3 Tahun Penjara
ShowBiz
Lagi Wamil, Cha Eun-woo Tampil Spesial Jadi Pembawa Acara Jamuan Makan Malam APEC
Panitia persiapan KTT dilaporkan meminta izin kepada kementerian agar ia dapat berpartisipasi.
Dwi Astarini - Jumat, 31 Oktober 2025
Lagi Wamil, Cha Eun-woo Tampil Spesial Jadi Pembawa Acara Jamuan Makan Malam APEC
ShowBiz
Sutradara ‘The Murky Stream’ Ungkap Sengaja Memilih Rowoon demi Menghilangkan Ketampanannya
Dalam drama itu, Rowoon memerankan Jang Si-yul, seorang pria yang kehilangan semangat hidup di tengah kekacauan era Joseon (1392–1910).
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
 Sutradara ‘The Murky Stream’ Ungkap Sengaja Memilih Rowoon demi Menghilangkan Ketampanannya
ShowBiz
Hwang Minhyun Disebut akan Kembali Bintangi Sekuel 'Study Group', Lagi Negosiasi Nih
PLEDIS Entertainment menyebut sang artis memang sedang dalam pembicaraan untuk terlibat dalam proyek yang kembali disutradarai Lee Jang-hoon.
Dwi Astarini - Rabu, 29 Oktober 2025
Hwang Minhyun Disebut akan Kembali Bintangi Sekuel 'Study Group', Lagi Negosiasi Nih
Bagikan