Ultah, Taylor Swift Banjir Ucapan Lewat #HappyBirthdayTaylor

Widi HatmokoWidi Hatmoko - Minggu, 13 Desember 2015
Ultah, Taylor Swift Banjir Ucapan Lewat #HappyBirthdayTaylor

Taylor Swift. (twitter)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Hollywood - Kabar gembira datang dari pelantun Shake It Off, Taylor Swift. Pasalnya, tepat hari ini, 13 Desember, Taylor Swift berulang tahun.

Di ulang tahunnya yang ke-26 ini, Taylor Swift mendapat banyak ucapan ulang tahun. Bahkan netizen meramaikan Twitter dengan menggunakan #HappyBirthdayTaylor.

Netizen berbondong-bondong mengantar doa untuk idolanya ini. Beberapa diantara netizen juga berharap Taylor Swift bisa mengunjungi negara mereka.

"Happybirthday princess,may you always healthy and have a great day further!!love you to the moon and back :*#happybirthdaytaylor"

"HAPPY 26th BIRTHDAY @taylorswift13 PLEASE VISIT THE PHILIPPINES SOOOOOOOON!!! #HappyBirthdayTaylor"

"Happy Birthday @taylorswift13 More blessings, my forever. I love you so much! ???????????????????? #HappyBirthdayTaylor"

"#HappyBirthdayTaylor @taylorswift13 I LOVE YOU MORE THAN FOREVER. STAY BEAUTIFUL AND FEARLESS"

Penyanyi sekaligus penulis lagu dan aktris asal Amerika Serikat ini dibesarkan di Wyomissing, Pennsylvania. Tyalor Swift pindah ke Nashville, Tennessee, pada usia 14 untuk mengejar karier di musik country.

BACA JUGA:

  1. Album “25” Adele Gusur Rekor Album Taylor Swift
  2. Disebut Plagiat, Taylor Swift Dituntut Rp570 M
  3. Taylor Swift Jadi Korban Pelecehan Seksual
  4. Hasilkan Rp13.5 Miliar per Hari, Taylor Swift Jadi Musisi Terkaya
#Ulang Tahun Artis #Taylor Swift
Bagikan
Ditulis Oleh

Widi Hatmoko

Menjadi “sesuatu” itu tidak pernah ditentukan dari apa yang Kita sandang saat ini, tetapi diputuskan oleh seberapa banyak Kita berbuat untuk diri Kita dan orang-orang di sekitar Kita.

Berita Terkait

Lifestyle
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
Lirik lagu Right Where You Left Me dari Taylor Swift berbicara soal luka perpisahan. Lagu ini dikenal lewat liriknya yang perih dan menyorot realitas.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
ShowBiz
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift menyuguhkan narasi duka dan konflik batin terinspirasi dari tokoh Ophelia dalam Hamlet karya William Shakespeare.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
ShowBiz
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
Lagu 'Wood' milik Taylor Swift ramai dibicarakan sepanjang 2025. Liriknya masuk peringkat keempat paling banyak diakses versi Genius.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
ShowBiz
'Suburban Legends (Taylor’s Version)', Nostalgia Cinta Lama yang Tetap Membekas
Lagu ini menuturkan kisah cinta di masa lalu yang terasa begitu kuat dan membekas.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
'Suburban Legends (Taylor’s Version)', Nostalgia Cinta Lama yang Tetap Membekas
ShowBiz
'Begin Again', Kisah Bangkit dan Memulai Cinta kembali setelah Luka dari Taylor Swift
'Begin Again' menggambarkan proses bangkit dan memulai kembali dengan perasaan yang lebih damai, setelah melewati kekecewaan dan luka akibat cinta di masa lalu.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
'Begin Again', Kisah Bangkit dan Memulai Cinta kembali setelah Luka dari Taylor Swift
ShowBiz
'Better Man', Lagu Patah Hati Taylor Swift yang kembali Viral di TikTok
Better Man menjadi pengingat pahit bahwa cinta sejati kadang berarti memilih pergi demi menemukan kedamaian.
Dwi Astarini - Minggu, 16 November 2025
'Better Man', Lagu Patah Hati Taylor Swift yang kembali Viral di TikTok
ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Elizabeth Taylor' dari Taylor Swift, Gambarkan Kehidupan yang Penuh Kemewahan
Lirik lagu Elizabeth Taylor dari Taylor Swift menggambarkan kehidupan yang penuh kemewahan. Berikut adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
Lirik Lengkap Lagu 'Elizabeth Taylor' dari Taylor Swift, Gambarkan Kehidupan yang Penuh Kemewahan
ShowBiz
Robbie Williams Tunda Rilis Album Baru, Ogah Saingan Sama Taylor Swift
Ngaku enggak sanggup bersaing sama Taylor Swift.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
  Robbie Williams Tunda Rilis Album Baru, Ogah Saingan Sama Taylor Swift
ShowBiz
Taylor Swift Bicara Fenomena Cancel Culture di Lagu 'CANCELLED!', Simak Lirik Lengkapnya
Lirik lagu CANCELLED! mencerminkan keresahan dan tekanan yang sering dihadapi oleh figur publik.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 10 Oktober 2025
Taylor Swift Bicara Fenomena Cancel Culture di Lagu 'CANCELLED!', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Taylor Swift Ceritakan Perjalanan Panjang Pencarian Cinta Sejati di Lagu 'Opalite', Simak Lirik Lengkapnya
Lagu Opalite Taylor Swift menggambarkan pasangan yang tepat setelah melalui berbagai rintangan, luka, dan pengalaman pahit dalam hidupnya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 09 Oktober 2025
Taylor Swift Ceritakan Perjalanan Panjang Pencarian Cinta Sejati di Lagu 'Opalite', Simak Lirik Lengkapnya
Bagikan