Tuliskan Sejarah! Kiper Lille Gagalkan 3 Penalti Beruntun AS Roma

Soffi AmiraSoffi Amira - Jumat, 03 Oktober 2025
Tuliskan Sejarah! Kiper Lille Gagalkan 3 Penalti Beruntun AS Roma

Kiper Lille, Berke Ozer, gagalkan tiga penalti AS Roma. Foto: Instagram/losclive

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - AS Roma gagal mengeksekusi tiga tendangan penalti berturut-turut di penghujung pertandingan, ketika Lille berhasil menang 1-0 di Liga Europa, Kamis (2/10) malam WIB.

Pada pertandingan tersebut, Roma mendapatkan tiga kesempatan untuk menyamakan kedudukan dari titik penalti, setelah dua tendangan pertama Artem Dovbyk berhasil ditepis oleh kiper Lille, Berke Ozer.

Namun, wasit tetap memerintahkan penalti diulang karena adanya pelanggaran.

Baca juga:

Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk Starter, Lille Sikat AS Roma 1-0 di Stadion Olimpico

AS Roma Ganti Eksekutor Penalti dan Masih Bisa Ditepis Berke Ozer

Berke Ozer selamatkan Lille dari kekalahan atas AS Roma
Berke Ozer selamatkan Lille dari kekalahan atas AS Roma. Foto: Instagram/losclive

Kemudian, Roma mengganti eksekutor penalti dengan Matias Soule, tetapi Ozer juga berhasil menyelamatkannya.

Bola menukik ke arah kanan dan meninju bola menjauh pada menit ke-85, atau hampir empat menit setelah Dovbyk melakukan percobaan pertamanya.

"Penalti? Rasanya tak berujung. Berke melakukan tiga penyelamatan hebat. Kami berutang budi padanya untuk itu," kata gelandang Lille, Nabil Bentaleb.

Pelatih Lille, Bruno Genesio mengatakan, bahwa pertandingan itu sangat menegangkan. Ia baru pertama kali melihat tiga penalti dalam satu pertandingan berhasil digagalkan.

"Banyak emosi dan hadiah yang luar biasa bagi para pemain setelah kekalahan melawan Lens dan Lyon. Kami menang, tetapi kami belum mencapai apa pun," ujar Genesio.

Baca juga:

Christian Pulisic Putuskan Masa Depannya di AC Milan, Bakal Teken Kontrak Baru?

Lille Bakal Hadapi PSG di Ligue 1

Lille segera hadapi PSG di Ligue 1
Lille segera hadapi PSG di Ligue 1. Foto: Instagram/losclive

Hakon Arnar Haraldsson membawa Lille unggul lewat tendangan menyudut pada menit keenam di Stadio Olimpico. Gol terseut cukup bagi klub Prancis untuk meraih kemenangan kedua dalam dua pertandingan Liga Europa.

"Saya belum pernah melihat tiga penalti yang gagal dieksekusi dalam pertandingan yang sama," kata pelatih Roma, Gian Piero Gasperini.

Lille berharap meraih lebih banyak kemenangan saat menjamu juara bertahan Liga Champions, Paris Saint-Germain (PSG) di Ligue 1. (sof)

#Lille #Liga Europa #AS Roma #Sepak Bola
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Olahraga
Preview PSG vs Lille: Peluang Les Parisiens Kembali ke Puncak Ligue 1
Preview PSG vs Lille di Ligue 1. Statistik terkini, kabar tim, susunan pemain, dan prediksi skor jelang laga di Parc des Princes.
ImanK - Jumat, 16 Januari 2026
Preview PSG vs Lille: Peluang Les Parisiens Kembali ke Puncak Ligue 1
Olahraga
Prediksi Susunan Pemain Racing Santander vs Barcelona, Hansi Flick Lakukan Rotasi?
Prediksi susunan pemain Racing Santander vs Barcelona kemungkinan ada rotasi. Barca akan memainkan pemain lapis duanya dalam laga tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Prediksi Susunan Pemain Racing Santander vs Barcelona, Hansi Flick Lakukan Rotasi?
Olahraga
Tersingkir dari Copa del Rey, Pemain Real Madrid Bakal Dapat Peringatan Keras
Real Madrid tetap percaya dengan Alvaro Arbeloa, meskipun tersingkir dari Copa del Rey. Namun, pemain Madrid akan mendapat peringatan.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Tersingkir dari Copa del Rey, Pemain Real Madrid Bakal Dapat Peringatan Keras
Olahraga
Manchester United tak Belanja Pemain di Bursa Transfer Januari, Andalkan Skuad yang Ada
Manchester United tidak akan belanja pemain di bursa transfer Januari. MU tetap mengandalkan skuad yang ada hingga akhir musim.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Manchester United tak Belanja Pemain di Bursa Transfer Januari, Andalkan Skuad yang Ada
Olahraga
Real Madrid dan Bayern Munich Berebut Scott McTominay, Napoli Ogah Lepas
Real Madrid dan Bayern Munich berebut Scott McTominay. Namun, Napoli kemungkinan enggan melepasnya begitu saja.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Real Madrid dan Bayern Munich Berebut Scott McTominay, Napoli Ogah Lepas
Olahraga
Jurgen Klopp Mulai Pertimbangkan Tawaran Real Madrid, Sudah Siap Tinggalkan Red Bull?
Jurgen Klopp serius mempertimbangkan tawaran Real Madrid. Ia sepertinya sudah siap kembali ke dunia kepelatihan.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Jurgen Klopp Mulai Pertimbangkan Tawaran Real Madrid, Sudah Siap Tinggalkan Red Bull?
Olahraga
Bikin Blunder Fatal Lawan Arsenal, Fans Chelsea Murka Minta Robert Sanchez Dijual
Kiper Chelsea, Robert Sanchez, membuat blunder saat melawan Arsenal. Fans Chelsea pun murka dan memintanya segera dijual.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Bikin Blunder Fatal Lawan Arsenal, Fans Chelsea Murka Minta Robert Sanchez Dijual
Olahraga
Baru Juara Piala Super Spanyol, Toni Kroos Ragukan Barcelona Juara Liga Champions Musim ini
Toni Kroos meragukan Barcelona bisa juara Liga Champions musim ini. Sebab, mereka harus melawan tim-tim papan atas lainnya.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Baru Juara Piala Super Spanyol, Toni Kroos Ragukan Barcelona Juara Liga Champions Musim ini
Olahraga
Inter Milan Berencana Datangkan Harry Maguire, Harus Bersaing dengan Napoli hingga Fiorentina
Inter Milan dilaporkan tertarik mendatangkan Harry Maguire. Ia dinilai memiliki gaya bermain yang cocok dengan Inter.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Inter Milan Berencana Datangkan Harry Maguire, Harus Bersaing dengan Napoli hingga Fiorentina
Olahraga
Chelsea Tumbang dari Arsenal, Liam Rosenior Minta Fans tak Salahkan Robert Sanchez
Chelsea kalah dari Arsenal di leg pertama Piala Carabao. Robert Sanchez membuat dua kesalahan dalam laga tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Chelsea Tumbang dari Arsenal, Liam Rosenior Minta Fans tak Salahkan Robert Sanchez
Bagikan