Otomotif

Toyota Supra Hadir dengan Versi 4 Silinder

P Suryo RP Suryo R - Selasa, 18 Februari 2020
Toyota Supra Hadir dengan Versi 4 Silinder

Toyota supra 2021 rilis bulan Juni tahun depan. (Foto: Business Insider)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PADA hari Kamis (13/2), Toyota mengumumkan peluncuran Supra 2021 dengan inovasi anyar ketimbang generasi sebelumnya, terutama pada bagian mesin.

Selain itu, Toyota juga menghadirkan Supra versi empat silinder dan dengan harga yang lebih terjangkau. Berikut merupakan beberapa tipe dari Toyota Supra yang akan dirilis bulan Juni tahun depan.

Baca Juga:

Mustang Kontroversi yang Jarang Diketahui Orang

1. Supra 3.0

Mobil Toyota Supra 3.0
Sasis dan mesin sama dengan BMW Z-4 M40i. (Foto: Toyota)

Supra 2021 3.0-liter turbocharged silinder 6 menaikkan daya mesinnya dari 335 tenaga kuda pada versi tahun 2019, menjadi 382 tenaga kuda. Bekerjasama dengan BMW, Toyota Supra 2021 menggunakan sasis dan mesin yang juga digunakan pada BMW Z4 M40i. Supra 3.0 juga menggunakan piston dan knalpot yang didesain lebih kuat untuk meningkatkan rasio kompresi mesin.

Pada Supra 3.0, akan ada banyak perbaharuan teknologi dan keselematan untuk meningkatkan kenyamanan dan keamanan pengguna mulai dari navigasi dnegan 3.0 premium trim, wireless Apple CarPlay, serta 12-speaker sound system, adaptive cruise control, blind-spot monitoring, parking sensors dan rear cross-traffic alert.

2. GR Supra 2.0

Mobil GR Supra 2.0
Memiliki bobor ringan. (Foto: Toyota)

Toyota juga memperkenalkan Supra versi empat silinder untuk pasar Amerika Serikat yang menawarkan bobot yang lebih ringan serta harga yang lebih murah daripada versi enam silinder. Mobil ini memiliki daya mesin sebesar 255 tenaga kuda dengan bobot 90 kg yang lebih ringan daripada Supra 3.0 dengan tetap mempertahankan rasio keseimbangan hampir 50-50.

3. Supra 3.0 A91 Edition

Mobil Supra 3.0 A91 Edition
Hanya ada 1000 unit. (Foto: Toyota)

Supra 3.0 A91 edisi terbatas yang dikeluarkan Toyota ini hanya berjumlah 1000 unit. Edisi A91 ini hadir dengan pilihan warna eksklusif yaitu "Refraction" dengan warna biru menyala yang terkesan futuristik serta roda berwarna hitam matte, tutup cermin berbahan serat karbon, dan grafis pilar-C. A91 juga memiliki tampilan spoiler belakang yang berbeda dengan Supra edisi lainnya. (shn)

Baca Juga:

Model Mobil Ford ini Hanya Ada di Australia

#Mobil #Mobil Sport #Toyota
Bagikan
Ditulis Oleh

P Suryo R

Stay stoned on your love

Berita Terkait

Indonesia
Menkeu Segera Alokasikan Dana Buat Produksi Mobil Maung Buatan Pindad
Pemerintah tahun ini telah menyiapkan anggaran untuk pengadaan kendaraan jenis jip tersebut, namun pelaksanaannya ditunda lantaran kapasitas PT Pindad sebagai produsen belum memadai.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 21 Oktober 2025
Menkeu Segera Alokasikan Dana Buat Produksi Mobil Maung Buatan Pindad
Indonesia
Mobil Mewah Para Menteri Cuma Boleh Keluar Kandang Saat Akhir Pekan, Kalau Hari Kerja Wajib Pakai Maung
Prabowo sendiri telah menggunakan Maung sejak dilantik menjadi presiden tahun lalu
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
Mobil Mewah Para Menteri Cuma Boleh Keluar Kandang Saat Akhir Pekan, Kalau Hari Kerja Wajib Pakai Maung
Indonesia
Prabowo Klaim Telah Memulai Langkah Awal Hadirkan Mobil Buatan Indonesia, Ditargetkan 3 Tahun Sudah Bisa Produksi
Prabowo mengungkapkan bahwa Indonesia telah berhasil memproduksi kendaraan jenis jip yang digunakan oleh para pejabat dan perwira TNI.
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 20 Oktober 2025
Prabowo Klaim Telah Memulai Langkah Awal Hadirkan Mobil Buatan Indonesia, Ditargetkan 3 Tahun Sudah Bisa Produksi
Lifestyle
Rajin Ganti Oli Mobil, Pengendara Dapat Paket Liburan Rp 70 Juta hingga Logam Mulia
Mobil Lubricants kembali menghadirkan program menarik. Kali ini, 15 orang mendapat hadiah paket liburan hingga logam mulia 5 gram.
Soffi Amira - Rabu, 08 Oktober 2025
Rajin Ganti Oli Mobil, Pengendara Dapat Paket Liburan Rp 70 Juta hingga Logam Mulia
Fun
Mengenal Konsep Jinba Ittai Mazda, Filosofi Asal Jepang Buat Pengendara Menyatu dengan Mobil
Mazda tidak hanya fokus pada performa teknis, tetapi juga pada aspek emosional yang dirasakan pengemudi.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Mengenal Konsep Jinba Ittai Mazda, Filosofi Asal Jepang Buat Pengendara Menyatu dengan Mobil
Indonesia
KPK Kembalikan Toyota Alphard Milik Immanuel Ebenezer, Ternyata Mobil Sewaan
KPK mengembalikan Toyota Alphard milik eks Wakil Menteri Ketenagakerjaan, Immanuel Ebenezer. Mobil tersebut ternyata disewa oleh kementerian.
Soffi Amira - Selasa, 07 Oktober 2025
KPK Kembalikan Toyota Alphard Milik Immanuel Ebenezer, Ternyata Mobil Sewaan
Lifestyle
BAIC BJ30 Unjuk Gigi di GIIAS Bandung 2025, Ada Harga Khusus Buat 500 Pembeli Pertama!
BAIC BJ30 tampil di GIIAS Bandung 2025. Kali ini, ada promo menarik bagi 500 pembeli pertama.
Soffi Amira - Rabu, 01 Oktober 2025
BAIC BJ30 Unjuk Gigi di GIIAS Bandung 2025, Ada Harga Khusus Buat 500 Pembeli Pertama!
Lifestyle
Paling Dipercaya Konsumen, Oli Buatan Lokal Dominasi Top Brand Award 2025
Federal Oil meraih penghargaan di Top Brand Award 2025. Penghargaan ini digelar berdasarkan survei terhadap lebih dari 14.000 responden di 15 kota besar Indonesia.
Soffi Amira - Jumat, 12 September 2025
Paling Dipercaya Konsumen, Oli Buatan Lokal Dominasi Top Brand Award 2025
Indonesia
Polisi Berhasil Tangkap 3 Pelaku yang Bawa Kabur Rp 10 Miliar Milik Bank Jateng Wonogiri
Polisi berhasil menangkap tiga pelaku yang membawa kabur Rp 10 miliar milik Bank Jateng cabang Wonogiri, Senin (8/9) lalu.
Soffi Amira - Selasa, 09 September 2025
Polisi Berhasil Tangkap 3 Pelaku yang Bawa Kabur Rp 10 Miliar Milik Bank Jateng Wonogiri
Lifestyle
Rutin Rawat Mobil, Bisa Berkesempatan Bawa Pulang Hadiah Liburan dan Emas
Mobil Lubricants kembali meluncurkan program baru sejak 17 Agustus 2025. Konsumen bisa liburan hingga mendapatkan emas jika rutin melakukan perawatan mobil.
Soffi Amira - Senin, 08 September 2025
Rutin Rawat Mobil, Bisa Berkesempatan Bawa Pulang Hadiah Liburan dan Emas
Bagikan