Timnas Indonesia Sabet Medali Emas dari Mixed MTB Cross Country

Mula AkmalMula Akmal - Minggu, 07 Mei 2023
Timnas Indonesia Sabet Medali Emas dari Mixed MTB Cross Country

Indonesia Raih Medali Emas dari Mixed MTB Cross Country. (NOC Indonesia)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Tim Indonesia kembali meraih medali emas dari cabang olahraga sepeda mountain bike. Kepingan emas diperoleh dari nomor Mixed MTB Cross Country Relay yang berlangsung di Kulen Mountains, Siem Reap, Minggu (7/5) pagi.

Tim Indonesia terdiri dari Feri Yudoyono, Zaenal Fanani, Dara Latifah, dan Sayu Bella Sukma Dewi. Indonesia bersaing dengan tim Thailand, Malaysia, Filipina, Kamboja, dan Vietnam.

Baca Juga:

Indonesia Kembali Raih 2 Medali Perunggu dari Duathlon

Indonesia finis terdepan Indonesia dengan catatan waktu 50 menit 11 detik. Diikuti tim Thailand yang berhak atas medali perak usai menyelesaikan perlombaan dengan catatan 51 menit 44 detik.

Selesai di urutan ketiga yakni Filipina yang sekaligus mendapat medali perunggu usai mencatatkan 52 menit 25 detik. Tim sepeda mountain bike total sudah mempersembahkan tiga medali emas dan satu medali perak.

Tim sepeda mountain bike Indonesia sebelumnya mendominasi nomor MTB Cross Country Olympic (XCO). Di kategori putra, medali emas dan perak bisa diraih lewat Feri Yudoyono dan Zaenal Fanani. Adapun di kategori putri, Sayu Bella Sukma Dewi mengamankan medali emas. (*/Bolaskor.com)

Baca Juga:

Indonesia Berpeluang Pertahankan Posisi ke-2 SEA Games 2023

#Emas #SEA Games 2023
Bagikan
Ditulis Oleh

Mula Akmal

Jurnalis dan profesional komunikasi dengan pengalaman memimpin redaksi, menggarap strategi konten, dan menjembatani informasi publik lintas sektor. Saat ini menjabat sebagai Managing Editor di Merah Putih Media, dengan rekam jejak kontribusi di The Straits Times, Indozone, dan Koran Sindo, serta pengalaman strategis di Yayasan Konservasi Alam Nusantara dan DPRD DKI Jakarta. Bagi saya, setiap berita adalah peluang untuk menghadirkan akurasi, relevansi, dan dampak nyata bagi pembaca.

Berita Terkait

Indonesia
Perbandingan Harga Emas Hari Ini, 27 Oktober 2025: Galeri24 dan UBS Mengalami Stagnasi Harga, Mana Paling Murah?
Emas UBS dan Galeri24 stabil tanpa perubahan, masing-masing di level Rp2.452.000 dan Rp2.443.000 per gram
Angga Yudha Pratama - Senin, 27 Oktober 2025
Perbandingan Harga Emas Hari Ini, 27 Oktober 2025: Galeri24 dan UBS Mengalami Stagnasi Harga, Mana Paling Murah?
Indonesia
Perbandingan Harga Emas Hari Ini, 24 Oktober 2025: Galeri24 dan UBS Kompak Turun, Mana Paling Murah?
Harga jual emas UBS turun ke angka Rp2.423.000 dari sebelumnya Rp2.438.000 per gram
Angga Yudha Pratama - Jumat, 24 Oktober 2025
Perbandingan Harga Emas Hari Ini, 24 Oktober 2025: Galeri24 dan UBS Kompak Turun, Mana Paling Murah?
Indonesia
Update Harga Emas Hari Ini, 21 Oktober 2025: Antam Turun Tipis, UBS dan Galeri24 Kompak Stabil
Harga jual emas Antam kini turun menjadi Rp2.657.000 dari awalnya di angka Rp2.671.000 per gram
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
Update Harga Emas Hari Ini, 21 Oktober 2025: Antam Turun Tipis, UBS dan Galeri24 Kompak Stabil
Indonesia
Update Harga Emas Hari Ini, 19 Oktober 2025: Antam, UBS & Galeri24 Kompak Turun
Emas Galeri24 tersedia dalam berbagai kuantitas
Angga Yudha Pratama - Minggu, 19 Oktober 2025
Update Harga Emas Hari Ini, 19 Oktober 2025: Antam, UBS & Galeri24 Kompak Turun
Indonesia
Update Harga Emas Hari Ini, 12 Oktober 2025: Antam, UBS & Galeri24 Kompak Meroket Naik
Sama halnya dengan Antam dan Galeri24
Angga Yudha Pratama - Minggu, 12 Oktober 2025
Update Harga Emas Hari Ini, 12 Oktober 2025: Antam, UBS & Galeri24 Kompak Meroket Naik
Indonesia
PAM Jaya Apresiasi 500 Pelanggan Baru, Bagikan 500 Keping Emas
PAM Jaya mengapresiasi 500 pelanggan baru. Apresiasi itu dilakukan dengan membagikan 500 keping emas.
Soffi Amira - Sabtu, 11 Oktober 2025
PAM Jaya Apresiasi 500 Pelanggan Baru, Bagikan 500 Keping Emas
Berita Foto
Harga Emas Perhiasan Gerai Galeri 24 Pegadaian Alami Penurunan Hari Ini
Pengunjung memilih perhiasan emas di Gerai Galeri 24 PT Pegadaian, Kawasan Jalan Salemba Raya, Kenari, Jakarta Pusat, Jumat (10/10/2025).
Didik Setiawan - Jumat, 10 Oktober 2025
Harga Emas Perhiasan Gerai Galeri 24 Pegadaian Alami Penurunan Hari Ini
Indonesia
Tren Positif Berlanjut, Hari Ini 8 Oktober Harga Emas Pegadaian Nyaris Tembus 1 Gram Rp 2,4 Juta
Dikutip dari laman resmi Sahabat Pegadaian, harga jual tertinggi dicetak produk emas Antam nyaris menyentuh segram Rp 2,4 juta.
Wisnu Cipto - Rabu, 08 Oktober 2025
Tren Positif Berlanjut, Hari Ini 8 Oktober Harga Emas Pegadaian Nyaris Tembus 1 Gram Rp 2,4 Juta
Indonesia
Harga Emas Hari Ini 6 Oktober 2025 Stabil Bertahan di Atas Rp 2,2 Juta per Gram
Khusus harga emas produk Antam tercatat mampu menyentuh di angka Rp 2.340.000 per gram.
Wisnu Cipto - Senin, 06 Oktober 2025
Harga Emas Hari Ini 6 Oktober 2025 Stabil Bertahan di Atas Rp 2,2 Juta per Gram
Indonesia
DPR Siap Fasilitasi Antam Kelola Ribuan Hektar Tambang Emas Garut, Asal Jangan Dikorupsi
Tambang emas di Garut memiliki besar, terutama di wilayah Kecamatan Cimanggu, Cibaliung, dan Arinem.
Wisnu Cipto - Senin, 29 September 2025
DPR Siap Fasilitasi Antam Kelola Ribuan Hektar Tambang Emas Garut, Asal Jangan Dikorupsi
Bagikan