The Big 6, Boyband dengan Kearifan Metal

Febrian AdiFebrian Adi - Rabu, 28 Desember 2022
The Big 6, Boyband dengan Kearifan Metal

The Big Six hadirkan vokalis metal dalam satu grup. (Foto: Instagram/@thebigsixofficial)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

JIKA mendengar kata boyband deskripsi yang timbul dalam pikiran pasti sekumpulan pria tampan bersuara merdu lengkap dengan keahlian mereka melakukan koreografi. Walaupun tampan itu relatif, tapi apa yang akan kamu temukan di bawah ini mungkin sedikit mengagetkan.

Bagaimana tidak, enam pria vokalis dari band deathcore seperti Lorna Shore, Infant Annihilator, hingga Fi For An Autopsy memutuskan untuk membentuk sebuah boyband yang bernama The Big Six. Dan tentu saja, suara 'merdu' yang mereka nyanyikan adalah teknik growl dan scream sebagaimana band metal pada umumnya.

Baca juga:

Sofi Tukker Cover Lagu Klasik Milik Snow Patrol

Ide itu datang di penghujung 2022, The Big Six baru saja mengungkapkan keberadaan mereka sekitar minggu lalu dengan menguggah unggahan di akun Instagram-nya, Kamis (22/12). Dilanjutkan dengan apa yang tampaknya menjadi sampul untuk mini album mereka yang belum diberi judul.

Sebuah montase seperti poster film dari enam vokalis di tengah pertunjukkan, foto tersebut mengonfirmasikan susunan dari The Big Six di antaranya Will Ramos (Lorna Shore), Tyler Shelton (Traitors), Chris ‘Fronz’ Fronzak (Attila), Joe Badolato (Fit For An Autopsy), Taylor Barber (Left To Suffer), dan Dickie Allen (Infant Annihilator).

Baca juga:

Morrissey Persiapkan Album Baru di 2023

Pada unggahan lainnya The Big Six menggambarkan diri sebagai ‘the newest heavyweight metal boyband supergroup of the ages’ dengan baris penjualan yang berbunyi ‘enam titans metal yang bergabung membawamu pada The Big Six: monolith logam, dengan enam suara dan gaya individual yang bila disatukan, menciptakan ciri khas sonik yang berbeda’.

Sepertinya pengumuman itu belum cukup membuat para penggemar terkesima. Di momen Natal 2022, The Big Six membuat gebrakan pertama, sebuah cover lagu dari Mariah Carey berjudul All I Want For Christmas Is You menjadi kado manis dari The Big Six, diikuti dengan teaser untuk mini album mereka mendatang.

The Big Six terbentuk di tengah tahun yang sibuk dari para anggotanya, Fit For An Autopsy yang baru saja membagikan album keenam Oh What The Future Holds di Januari 2022. Sementara Lorna Shore merilis album Pain Remains pada Oktober 2022, dan Left To Suffer merilis mini album And Dying Forever di Juli 2022. (far)

Baca juga:

Snakehips Ajak BIA dan Lucky Daye dalam Single 'Solitude'

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - 1 jam, 3 menit lalu
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
ShowBiz
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
Gilr band Indonesia No Na merilis single 'Sizzle' yang terpilih sebagai lagu resmi M7 World Championship Mobile Legends: Bang Bang.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 7 menit lalu
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
ShowBiz
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
Lirik berbahasa Jawa dalam Bocah Cilik-Cilik mengajak anak-anak untuk berpakaian rapi dan berperilaku baik.
Dwi Astarini - 1 jam, 14 menit lalu
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
ShowBiz
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
Hilary Duff melanjutkan comeback pop lewat single “Roommates”, lagu reflektif tentang kehidupan dewasa jelang album luck… or something yang rilis 2026.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 39 menit lalu
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
8 Tahun Vakum, A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
A$AP Rocky resmi comeback setelah delapan tahun vakum lewat album DON’T BE DUMB, menampilkan kolaborator bintang dan visual garapan Tim Burton.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 45 menit lalu
8 Tahun Vakum,  A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
ShowBiz
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
The Chasmala merilis single terbaru 'Cinta Tapi Terluka', lagu emosional yang mengangkat kisah toxic relationship dan cinta yang penuh luka.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
Acara ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu, 28 Februari 2026, bertempat di Co-op Live Arena, Manchester.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
ShowBiz
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
Arc Yellow dan Timur Dalam siap jalani Macam Gila Tour 2026 ke Malaysia dan Singapura untuk memperkenalkan album Ruam Lebam dan single Vulgar.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
ShowBiz
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
Canti kembali dengan single terbaru 'Anggap Aku Ada', lagu R&B intim yang mengangkat kisah jarak emosional dalam hubungan menuju album terbarunya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
ShowBiz
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Drama Korea Can This Love Be Translated? menghadirkan kisah cinta hangat yang diperkuat OST 'Love Language' dari Kim Min Seok.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Bagikan