Tak Peduli Eks Pelatih, Mauricio Souza Targetkan Persija Bantai Persita di Laga Perdana

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Minggu, 10 Agustus 2025
Tak Peduli Eks Pelatih, Mauricio Souza Targetkan Persija Bantai Persita di Laga Perdana

Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza. (Media Persija)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Merahputih.com - Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza, menegaskan bahwa fokus timnya adalah memenangkan pertandingan perdana Super League musim ini melawan Persita Tangerang di Jakarta International Stadium (JIS) pada hari Sabtu, 10 Agustus. Ia tidak terlalu memikirkan kehadiran mantan pelatih Persija, Carlos Pena, di kubu lawan.

“Carlos Pena adalah pelatih yang hebat. Dia pernah melatih di sini musim lalu dan saya mendapat informasi yang bagus tentang dia. Namun, bagi kami itu tidak terlalu penting. Kami tidak terlalu memikirkan lawan. Target kami adalah mengalahkan semua tim,” ujar Souza dalam konferensi pers sebelum pertandingan.

Baca juga:

Bersama Persita, Carlos Pena Bertekad Kalahkan Mantan Timnya Persija

Pelatih asal Brasil itu menilai kemenangan di laga perdana sangatlah krusial sebagai modal awal, meskipun ia juga mengutamakan perkembangan tim dalam setiap sesi latihan.

“Memulai kompetisi dengan tiga poin itu sangat penting. Namun, yang paling utama adalah terus berkembang melalui latihan agar kami mencapai level terbaik,” tambahnya.

Souza juga menyoroti hasil imbang PSM dan kekalahan Persebaya di laga perdana yang digelar di kandang masing-masing. Menurutnya, hal ini menunjukkan ketatnya persaingan di Super League.

Baca juga:

Alan Cardoso Diperkenalkan Persija Jakarta, Jadi Pemain Asing Ketujuh

PSM bermain imbang 1-1 melawan tim promosi Persijap Jepara, sementara Persebaya kalah 0-1 dari tim promosi lainnya, PSIM Yogyakarta.

“Bermain di kandang memang penting, tapi jika tidak bisa memanfaatkannya dengan baik, kita tidak akan menang. Ini membuktikan bahwa kompetisi sangat sengit dan seimbang. Tim yang tidak fokus bisa saja mendapat kejutan,” jelas Souza.

Pertandingan melawan Persita ini akan menjadi debut Souza bersama Persija. Sebelumnya, ia berhasil membawa Madura United ke final Liga 1 2023/2024, di mana mereka kalah dari Persib Bandung.

#Persija #Super League #Indonesia Super League #Mauricio Souza
Bagikan

Berita Terkait

Olahraga
Jalani Penyembuhan di Italia, Federico Barba Dinantikan untuk Tampil saat Persib Vs Dewa United
Jelang laga melawan Selangor FC pada 6 November, Frederico Barba sempat disebut dalam kondisi kurang baik.
Frengky Aruan - Jumat, 14 November 2025
Jalani Penyembuhan di Italia, Federico Barba Dinantikan untuk Tampil saat Persib Vs Dewa United
Olahraga
Gol Rizky Ridho Masuk Nominasi Puskas Award 2025, Bersaing dengan Declan Rice dan Lamine Yamal
Gol apik Rizky Ridho ke gawang Arema FC masuk nominasi Puskas Award 2025. Ia kini bersaing dengan Declan Rice dan Lamine Yamal.
Soffi Amira - Jumat, 14 November 2025
Gol Rizky Ridho Masuk Nominasi Puskas Award 2025, Bersaing dengan Declan Rice dan Lamine Yamal
Olahraga
Bos Persija Ikut Senang Gol Rizky Ridho Masuk Nominasi Puskas Award 2025
Prapanca berharap pencapaian dan pengakuan dunia itu bukan hanya digapai Ridho, tetapi juga para pemain lainnya.
Frengky Aruan - Jumat, 14 November 2025
Bos Persija Ikut Senang Gol Rizky Ridho Masuk Nominasi Puskas Award 2025
Olahraga
Libur yang Menyenangkan bagi Marc Klok dan Eliano Reijnders, Pemain Persib Kini Lebih Fresh Jelang Hadapi Dewa United
Persib akan menghadapi Dewa United Banten FC di pekan 13 Super League 2025/2026, Jumat (21/11) malam.
Frengky Aruan - Jumat, 14 November 2025
Libur yang Menyenangkan bagi Marc Klok dan Eliano Reijnders, Pemain Persib Kini Lebih Fresh Jelang Hadapi Dewa United
Olahraga
Bek Persija Rizky Ridho Tidak Pernah Membayangkan Golnya Masuk Nominasi Puskas Award 2025
Gol yang dicetak Rizky Ridho ke gawang Arema FC pada Liga 1 2024/2025 (9/3/2025) masuk nominasi The FIFA Puskas Award 2025, sebuah penghargaan bergengsi FIFA untuk gol terbaik di berbagai ajang dunia.
Frengky Aruan - Jumat, 14 November 2025
Bek Persija Rizky Ridho Tidak Pernah Membayangkan Golnya Masuk Nominasi Puskas Award 2025
Olahraga
Rizky Ridho Bocorkan Rahasia di Balik Gol Jarak Jauh yang Tembus Nominasi FIFA Puskas Award 2025
Ridho menunjukkan bahwa mimpi tidak pernah mengenal batas
Angga Yudha Pratama - Jumat, 14 November 2025
Rizky Ridho Bocorkan Rahasia di Balik Gol Jarak Jauh yang Tembus Nominasi FIFA Puskas Award 2025
Olahraga
Gol Tengah Lapangan Rizky Ridho ke Gawang Arema FC Resmi Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025, Netizen +62 Siap-Siap Dukung Lewat Voting FIFA.com
Gol spektakuler bek Persija Rizky Ridho masuk nominasi FIFA Puskas Award 2025, bersaing dengan Lamine Yamal dan Declan Rice. Dukung Ridho di voting FIFA.com!
Angga Yudha Pratama - Jumat, 14 November 2025
Gol Tengah Lapangan Rizky Ridho ke Gawang Arema FC Resmi Masuk Nominasi FIFA Puskas Award 2025, Netizen +62 Siap-Siap Dukung Lewat Voting FIFA.com
Olahraga
Persib Bandung Didenda hingga 115 Juta atas 3 Pelanggaran, Berdasarkan Sidang Komdis pada 6 November
Pelanggaran terjadi saat Persib dijamu Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, 1 November.
Frengky Aruan - Kamis, 13 November 2025
Persib Bandung Didenda hingga 115 Juta atas 3 Pelanggaran, Berdasarkan Sidang Komdis pada 6 November
Olahraga
Borneo FC Diyakini Ujung-ujungnya ‘Kehabisan Bensin’ Usai Cetak Sejarah Awal Musim, Fabio Lefundes: Mereka Tidak Tahu Tangki Kami
Borneo FC menyapu bersih 10 laga yang sudah dijalani dengan kemenangan.
Frengky Aruan - Kamis, 13 November 2025
Borneo FC Diyakini Ujung-ujungnya ‘Kehabisan Bensin’ Usai Cetak Sejarah Awal Musim, Fabio Lefundes: Mereka Tidak Tahu Tangki Kami
Olahraga
Biar Maksimal Hadapi Persija 20 November Nanti, Persik Kediri Antisipasi ‘Gangguan’ Hujan
Selain program tidak berjalan ideal, berlatih di bawah guyuran hujan dinilai bisa memengaruhi kondisi pemain.
Frengky Aruan - Kamis, 13 November 2025
Biar Maksimal Hadapi Persija 20 November Nanti, Persik Kediri Antisipasi ‘Gangguan’ Hujan
Bagikan