Bikin Gebrakan, SZA dan Kendrick Lamar Bakal Garap Album Kolaborasi

Soffi AmiraSoffi Amira - Jumat, 10 Januari 2025
Bikin Gebrakan, SZA dan Kendrick Lamar Bakal Garap Album Kolaborasi

SZA dan Kendrick Lamar bakal garap album kolaborasi. Foto: Dok/Billboard

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - SZA baru-baru ini mengatakan, bahwa dirinya akan membuat album bersama teman baiknya, Kendrick Lamar.

Saat wawancara di acara Sherri Shepard pada Rabu (8/1) lalu, pelantun "30 for 30" itu ditanya apakah dia akan mempertimbangkan untuk membuat album kolaborasi dengan Lamar. Tanpa ragu, SZA menyebutkan, bahwa dia akan menyukai proyek tersebut.

“Saya pikir itu akan luar biasa. Dia sangat jenius, dan bagian dari kejeniusannya adalah dia begitu sulit dipahami dan misterius. Saya tidak tahu apa yang sedang terjadi, sama seperti Anda tidak tahu apa yang sedang terjadi," ujarnya dikutip dari iHeart, Jumat (10/1).

Baca juga:

Eminem Buka-bukaan Soal Kemungkinan Garap Album Bareng 50 Cent

SZA dan Kendrick Lamar juga sempat berkolaborasi dalam beberapa lagu hit selama 10 tahun terakhir. Keduanya berkolaborasi dalam lagu "Babylon" hingga hits terbarunya "Luther", "Gloria", dan "30 for 30".

Mereka juga bekerja sama dalam "All The Stars" untuk soundtrack film Black Panther, yang mendapatkan empat nominasi Grammy dan satu nominasi Golden Globe. SZA dan Lamar memiliki banyak materi untuk dibawakan saat berangkat bersama untuk "Grand National Tour" musim semi ini.

Pelantun "Drive" itu juga berbicara tentang filmnya yang akan datang bersama Keke Palmer, yakni One of That Days. (sof)

Baca juga:

Album Baru Robbie Williams Gandeng Gitaris Black Sabbath Tony Iommi

#Kolaborasi #Album Baru #Sza #Kendrick Lamar #Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

ShowBiz
Stevan Pasaribu Tegaskan Makna Cinta Sejati lewat Lagu 'Beri Aku Kesempatan'
Stevan Pasaribu refleksikan kematangan musikal dan emosionalnya sebagai penyanyi di lagu Beri Aku Kesempatan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 06 November 2025
Stevan Pasaribu Tegaskan Makna Cinta Sejati lewat Lagu 'Beri Aku Kesempatan'
ShowBiz
Mahalini Belajar Ikhlas lewat Single 'Untuk BersamaNya', Simak Lirik hingga Makna Lagunya
Lagu Untuk Yang BersamaNya Mahalini hadirkan kisah tentang keikhlasan seseorang yang belajar melepaskan cinta yang telah berakhir.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 06 November 2025
Mahalini Belajar Ikhlas lewat Single 'Untuk BersamaNya', Simak Lirik hingga Makna Lagunya
ShowBiz
Supple Hadirkan Single 'Terbelah Dua', Potret Dilema dan Konflik Batin yang Manusiawi
Terbelah Dua menghadirkan potret kegelisahan yang dekat dengan sisi manusiawi pendengarnya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 06 November 2025
Supple Hadirkan Single 'Terbelah Dua', Potret Dilema dan Konflik Batin yang Manusiawi
ShowBiz
Joji Segera Kembali Lewat Album 'Piss in The Wind', ini Jadwal Rilisnya
Joji segera meluncurkan album Piss in The Wind. Album keempatnya itu menjadi jembatan antara masa lalu dan masa kini perjalanan musiknya.
Soffi Amira - Kamis, 06 November 2025
Joji Segera Kembali Lewat Album 'Piss in The Wind', ini Jadwal Rilisnya
ShowBiz
G-DRAGON Curhat Kisah di Balik ‘POWER’, Lagu yang Dibawakan saat APEC
'POWER' terasa seperti sebuah kritik terbuka.
Dwi Astarini - Kamis, 06 November 2025
 G-DRAGON Curhat Kisah di Balik ‘POWER’, Lagu yang Dibawakan saat APEC
ShowBiz
Baila Gambarkan Kebingungan lewat Single 'Mau Sampai Kapan', Simak Lirik Lagunya
Mau Sampai Kapan memadukan lirik yang sederhana namun sarat emosi, menyalurkan rasa gelisah, bingung, dan putus asa akibat hubungan tanpa status (HTS).
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 06 November 2025
Baila Gambarkan Kebingungan lewat Single 'Mau Sampai Kapan', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Elizabeth Taylor' dari Taylor Swift, Gambarkan Kehidupan yang Penuh Kemewahan
Lirik lagu Elizabeth Taylor dari Taylor Swift menggambarkan kehidupan yang penuh kemewahan. Berikut adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Rabu, 05 November 2025
Lirik Lengkap Lagu 'Elizabeth Taylor' dari Taylor Swift, Gambarkan Kehidupan yang Penuh Kemewahan
ShowBiz
Iwan Fals dan Ebiet G. Ade Nyanyikan Kembali Lagu Ikonik 'Ibu', Simak Lagi Lirik Lengkapnya
Kolaborasi Iwan Fals dan Ebiet G. Ade meghadirkan dimensi baru untuk lagu Ibu.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Iwan Fals dan Ebiet G. Ade Nyanyikan Kembali Lagu Ikonik 'Ibu', Simak Lagi Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Padi Reborn Hadirkan Lagu 'Ego', Babak Baru Penanda 28 Tahun Bermusik
Ego menjadi lagu pembuka dari album penuh kedelapan Padi Reborn bertajuk Dua Delapan.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Padi Reborn Hadirkan Lagu 'Ego', Babak Baru Penanda 28 Tahun Bermusik
ShowBiz
Guyonwaton Hadirkan Lagu 'Cidera Serius', Ketika Cinta Dibalas dengan Pengkhianatan
Lagu Cidera Serius menyoroti rasa sakit dan kekecewaan seseorang yang cintanya tak pernah dihargai meski telah diberikan dengan sepenuh hati.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
Guyonwaton Hadirkan Lagu 'Cidera Serius', Ketika Cinta Dibalas dengan Pengkhianatan
Bagikan