Smart Ultra 6, Android 4G Berbasis Octa Core

Rendy NugrohoRendy Nugroho - Sabtu, 20 Juni 2015
Smart Ultra 6, Android 4G Berbasis Octa Core

Foto: engadget

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Teknologi - Smartphone Android Smart Ultra 6 digadang-gadang sebagai handset yang menawarkan spesifikasi tinggi dengan harga terjangkau. Smartphone tersebut memiliki unggulan dengan konektivitas 4G.

Seperti dilansir laman Coolsmartphone, Selain menggunakan konektivitas jaringan generasi keempat, Smart Ultra 6 dibekali dengan prosesor octa core berkecepatan 1,5 GHz dari Qualcomm. Harga handset canggih itu senilai USD125 atau sekitar Rp1,6 juta

Demi menunjang kebutuhan fotografi, smartphone ini dilengkapi kamera yang mampu menembak gambar dengan resolusi 13 MP (utama) dan 5 MP (depan). Adapun sistem operasi yang ditanamkan pada Smart Ultra 6 adalah Android Lollipop.

Selain itu, perangkat dibekali RAM 2 GB, memori internal 16 GB serta slot microSD. Smart Ultra menggunakan bentang layar seluas 5,5 inci, beresolusi 1.080 x 1.920. Smartphone ini ditawarkan melalui operator Vodafone.

Baca Juga:

Oukitel Siap Luncurkan Smartphone dengan Baterai Super Awet

Asus Zenfone 2 Versi 128GB Segera Rilis

DxO Siap Puaskan Hasrat Fotografi Pengguna iPhone 6

#Android Lollipop #Smartphone
Bagikan
Ditulis Oleh

Rendy Nugroho

Berita Terkait

Tekno
Bocoran OPPO Find X10 Pro Terungkap, Usung Layar LTPO 1,5K dan Bezel Ultra Tipis
Spesifikasi OPPO Find X10 Pro kini mulai bocor. HP tersebut akan membawa layar LTPO 1,5K dan bezel ultra tipis.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X10 Pro Terungkap, Usung Layar LTPO 1,5K dan Bezel Ultra Tipis
Tekno
Galaxy S25 Plus Terbakar saat Dicas, Samsung Akhirnya Bertanggung Jawab
Insiden Galaxy S25 Plus meledak saat dicas kini terungkap. Samsung akan bertanggung jawab dan mengganti kerugian pemilik.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Galaxy S25 Plus Terbakar saat Dicas, Samsung Akhirnya Bertanggung Jawab
Tekno
OPPO Find X9s Siapkan Inovasi Gila, Ada 2 Kamera 200MP dalam 1 HP!
OPPO Find X9s akan membawa dua kamera 200MP dalam satu genggaman. Lalu, ada pula baterai jumbo 7.000mAh.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
OPPO Find X9s Siapkan Inovasi Gila, Ada 2 Kamera 200MP dalam 1 HP!
Tekno
Desain Samsung Galaxy A57 Terungkap di TENAA, Lebih Ramping dengan Kamera Baru
Desain Samsung Galaxy A57 kini sudah terungkap di TENAA. Bodinya lebih ramping dengan modul kamera baru.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Desain Samsung Galaxy A57 Terungkap di TENAA, Lebih Ramping dengan Kamera Baru
Tekno
OPPO Find N6 Kantongi Sejumlah Sertifikasi, Peluncuran Global Makin Dekat
OPPO Find N6 sudah meraih sejumlah sertifikasi. Peluncuran global HP ini semakin dekat. Berikut adalah spesifikasi lengkapnya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
OPPO Find N6 Kantongi Sejumlah Sertifikasi, Peluncuran Global Makin Dekat
Tekno
POCO X8 Pro Iron Man Edition Muncul di NBTC Thailand, Peluncuran Semakin Dekat
POCO X8 Pro Iron Man Edition sudah muncul di NBTC Thailand. HP ini kemungkinan bakal rilis akhir Januari 2026.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
POCO X8 Pro Iron Man Edition Muncul di NBTC Thailand, Peluncuran Semakin Dekat
Tekno
Samsung Galaxy S26 Disebut tak Lagi Punya Memori 128GB, Bocoran Retailer Ungkap Detailnya
Samsung Galaxy S26 tidak akan memiliki memori internal 128GB. Nantinya, semua varian akan dimulai dari 256GB.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Disebut tak Lagi Punya Memori 128GB, Bocoran Retailer Ungkap Detailnya
Tekno
OPPO Reno15 Series Andalkan Kamera AI dan Video 4K untuk Kreator Mobile
OPPO memperkenalkan Reno15 Series dengan kamera depan 50MP Ultra Wide, fitur AI editing, baterai hingga 7.000mAh, dan 80W SUPERVOOC™ untuk kreator mobile.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Reno15 Series Andalkan Kamera AI dan Video 4K untuk Kreator Mobile
Tekno
OPPO Perkenalkan Reno15 Series: Desain Aurora Dreamy, Tahan Air hingga IP69
OPPO resmi meluncurkan Reno15 Series. Mengusung desain aurora dreamy, layar 120Hz, dan ketahanan air hingga IP69.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Perkenalkan Reno15 Series: Desain Aurora Dreamy, Tahan Air hingga IP69
Tekno
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
OPPO resmi meluncurkan Reno15 Series dan menghadirkan pengalaman kreatif Reno Land di M Bloc, lengkap dengan fitur kamera AI, baterai besar, dan aktivitas seru.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
Bagikan