Musik

Single 'Kursi Goyang' Fourtwnty Jadi Pertanda Album Ketiga

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Jumat, 26 Februari 2021
Single 'Kursi Goyang' Fourtwnty Jadi Pertanda Album Ketiga

Fourtwnty rilis single kedua untuk persiapan album ketiga. (Foto: Istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SETELAH single Nematomorpha rilis pada pertengahan 2020 kemarin, trio folk yang dikenal sebagai Fourtwnty kembali menggoda para penggemarnya dengan rilisan single kedua yang diambil untuk persiapan album ketiga yang berjudul Kursi Goyang pada 23 Februari 2021 kemarin.

Bersamaan dengan perilisan tersebut, single ini telah menyertakan video lirik yang sudah bisa ditonton melalui kanal YouTube Fourtwnty Music. Hingga artikel ini tertulis, video tersebut telah ditonton sebanyak 70 ribu kali.

Baca juga:

NonaRia: 'Malu Dong' Hari Gini Masih Buang Sampah Sembarangan

Single Kursi Goyang terinspirasi dari kisah orang-orang yang tengah berada di puncak kehidupan mereka, namun lupa untuk bersantai yang sebenarnya cukup dilakukan dengan cara sesederhana seperti bersandar di ‘kursi goyang’ dan bertemu siapapun dan apapun yang membuat kamu semua merasa ‘hangat’.

“Hidup tidak selalu tentang apa yang kamu capai, tapi lebih kepada apa yang membuatmu santai,” ungkap Ari Lesmana dalam keterangan resmi yang diterima Merah Putih Kamis (24/2).

Ditulis oleh Ari Lesmana dan dibantu oleh Roots dan Nuwi. Pandemi COVID-19 tidak menjadikan Fourtwnty dalam menciptakan sebuah karya, terbukti dengan hadirnya single Kursi Goyang ini, yang pengerjaannya dibantu banyak oleh Andika Dwi Putra Arman sebagai produser.

Selain itu, kabarnya single terbaru ini telah disiapkan sebagai original soundtrack untuk output ketiga dari film Filosofi Kopi. Single ini sudah bisa tersedia di berbagai platfom digital, seperti Spotify, JOOX dan Apple Music.

Baca juga:

Konser Amal untuk Dukung Orkes Moral PMR

Single 'Kursi Goyang' Fourtwnty Jadi Pertanda Album Ketiga
Artwork single 'Kursi Goyang'. (Foto: istimewa)

Sebelumnya, Fourtwnty telah merayakan satu dekade perjalanan bermusiknya pada 20 April 2020, dengan peluncuran lagu serta video musik berjudul Nematomorpha.

Melalui lagu ini, Fourtwnty menceritakan tentang sekumpulan anak muda yang mulanya memiliki mimpi yang sama, akan tetapi di tengah jalan, mimpi mereka ternyata menjadi berbeda.

"Fourtwnty ingin menyampaikan pesan untuk tetap berkarya apapun yang terjadi. Tujuan kami dalam berkarya untuk menyuarakan keresahan dan menjadi teman yang bisa menghibur bagi pendengar musik kami," ucap Ari Lesmana Senin (20/4).

Bersamaan dengan lagu tersebut, Fourtwnty juga memperkenalkan logogram terbaru pada peringatan satu dekade. Logogram ini berbentuk seperti tangan yang memiliki makna memberi dan menerima. (far)

Baca juga:

Video Musik Kece untuk Lagu 'Seventh' dari Direct Action

#Musik #Musik Indonesia #Fourtwnty #Album Baru #Single Baru
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Tak Hadir saat Pemakaman Lucky Widja, Didi Riyadi Ungkap Rasa Kehilangan Mendalam
Didi Riyadi tengah menjalankan ibadah umrah saat prosesi pemakaman berlangsung.
Dwi Astarini - 1 jam, 30 menit lalu
Tak Hadir saat Pemakaman Lucky Widja, Didi Riyadi Ungkap Rasa Kehilangan Mendalam
ShowBiz
Fakta Lagu 'Garden (Say It Like Dat)' SZA, Simak Makna Lirik Lengkapnya
'Garden (Say It Like Dat)' merupakan lagu R&B Soul karya SZA yang dirilis pada 2018 dan menjadi bagian dari album studio Ctrl yang memuat 14 lagu populer.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 54 menit lalu
Fakta Lagu 'Garden (Say It Like Dat)' SZA, Simak Makna Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Makna Lirik Lagu 'bad enough' Madison Beer, Angkat Kisah Cinta Melankolis
Single 'bad enough' Madison Beer mengangkat kisah cinta yang tidak sehat dan dilema untuk bertahan atau melepaskan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 30 Januari 2026
Makna Lirik Lagu 'bad enough' Madison Beer, Angkat Kisah Cinta Melankolis
ShowBiz
Stereowall Rilis Single 'Sisa Asa': tentang Bertahan, Kehilangan, dan Keteguhan Paling Sederhana
Stereowall merilis single 'Sisa Asa', lagu reflektif tentang kehilangan, penerimaan, dan keteguhan sederhana untuk terus melangkah di tengah rasa duka.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 30 Januari 2026
Stereowall Rilis Single 'Sisa Asa': tentang Bertahan, Kehilangan, dan Keteguhan Paling Sederhana
ShowBiz
Calvin Jeremy Kembali dengan 'Kita Sama-sama', Kolaborasi Spesial bersama Rio Febrian
Calvin Jeremy kembali berkolaborasi dengan sahabat lamanya Rio Febrian lewat lagu Kita Sama-sama. Mengangkat tema persahabatan, perjalanan hidup, dan perubahan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 30 Januari 2026
Calvin Jeremy Kembali dengan 'Kita Sama-sama', Kolaborasi Spesial bersama Rio Febrian
ShowBiz
Padi Reborn Rilis Single 'To The Sky' sebagai Perayaan 28 Tahun, ini Lirik Lengkapnya
Padi Reborn baru saja merilis single To The Sky. Lagu ini ambil bagian dalam album terbarunya, 28. Berikut adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Jumat, 30 Januari 2026
Padi Reborn Rilis Single 'To The Sky' sebagai Perayaan 28 Tahun, ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Menilik Kembali Makna Perpisahan dalam Lirik Lagu 'Maaf Ku Salah' Budi Doremi
Makna lagu Maaf Ku Salah karya Budi Doremi menggambarkan perpisahan, keikhlasan, dan keberanian melepaskan cinta demi menghindari luka yang lebih dalam.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 30 Januari 2026
Menilik Kembali Makna Perpisahan dalam Lirik Lagu 'Maaf Ku Salah' Budi Doremi
ShowBiz
Viral di TikTok, Lagu 'Kira Kira Dong' Vety Vera Kembali Jadi Sorotan
Lagu Kira Kira Dong yang dipopulerkan Vety Vera kembali viral di TikTok, usai dinyanyikan perempuan bersuara khas di acara hajatan.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 30 Januari 2026
Viral di TikTok, Lagu 'Kira Kira Dong' Vety Vera Kembali Jadi Sorotan
Lifestyle
Makna Rindu dan Perpisahan dalam Lagu “Mendengar Kabar” Milik The Rain, Begini Liriknya
Grup band pop rock The Rain merilis lagu “Mendengar Kabar” pada 2022.
Frengky Aruan - Kamis, 29 Januari 2026
Makna Rindu dan Perpisahan dalam Lagu “Mendengar Kabar” Milik The Rain, Begini Liriknya
ShowBiz
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
Zeke and The Popo akhirnya merilis single baru berjudul Ghost Circuit setelah lebih dari satu dekade. Jadi pembuka jelang album Crazy Life yang rilis Juni 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 29 Januari 2026
Zeke and The Popo Rilis 'Ghost Circuit', Penanda Album Baru Setelah 10 Tahun Lebih
Bagikan