Shye Lepas 'can't you see' Sebagai Single Pertama di 2024

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Rabu, 17 April 2024
Shye Lepas 'can't you see' Sebagai Single Pertama di 2024

Shye lepas single terbaru. (Foto: Instagram/Shye)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Penyanyi asal Singapura Shye akhirnya melepas single can’t you see sebagai single pertamanya di 2024. Lagu yang menceritakan tentang usaha untuk mengungkapkan rasa cinta kepada seseorang selain lewat kata-kata.

“Untuk single pertamaku di 2024 ini, aku ingin membagikan sesuatu yang ringan dan santai,” ucap Shye dalam keterangan tertulis yang diterima MerahPutih.com, Selasa (16/4).

Baca juga:

Laufey Lepas Video Musik 'Goddess' Arahan Sutradara Celine Song

Adapun beberapa musisi yang menginspirasi Shye dalam penciptaan single can’t you see, Rex Orange Country menjadi salah satunya.

“Aku waktu itu sedang merasa sedikit nostaljik terhadap tren musik dream-pop pada 2018 dan 2019. Hal itu kemudian menginspirasiku untuk membuat lagu ini yang terinspirasi musisi-musisi seperti boy pablo, Clairo, Dayglow and Rex Orange County,” lanjutnya.

Lebih lanjut tentang arah musik dari single can’t you see, Shye mencoba hal berbeda untuk musiknya.

“EP 9LIVES yang aku rilis Oktober lalu penuh dengan nuansa rock alternatif yang penuh distorsi. Hampir bertolak belakang dengan jenis musik yang aku buat saat aku pertama kali merilis musik yaitu lewat lagu-lagu bergenre dream pop dan aku seakan selalu kembali ke genre itu. Suara bell synth yang ringan di lagu ini adalah suara yang aku pakai di EP debutku Augus7ine,” tutur Shye.

Baca juga:

Indra Lesmana Garap Album Baru di Sydney

Shye merupakan seorang musisi independen, produser, dan penulis lagu berusia 20 tahun dari Singapura. Seorang musisi yang menjunjung tinggi semangat do it yourself (diy), Shye juga menulis, merekam, dan melakukan mixing dan mastering musiknya sendiri dari rumah.

Musiknya terinspirasi oleh beragam genre mulai dari pop elektronik yang dreamy, pop-punk 2000an, dan band-band rock Inggris tahun 80an. (far)

Baca juga:

We The Fest 2024 Umumkan Fase Pertama, Ada Turnstile Hingga XG

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
T.O.P Comeback, Rilis Video Teaser untuk Album Baru ‘Top Spot – Another Dimension’
Pada 1 Januari, T.O.P mengunggah sebuah video pendek di Instagram miliknya dengan menuliskan kata-kata ‘Top Spot – Another Dimension’.
Dwi Astarini - Kamis, 01 Januari 2026
 T.O.P Comeback, Rilis Video Teaser untuk Album Baru ‘Top Spot – Another Dimension’
ShowBiz
Deretan Musisi Indonesia yang Wafat Sepanjang 2025, Dari Titiek Puspa hingga Gusti Irwan Wibowo
Industri musik Indonesia berduka. Berikut daftar musisi Tanah Air yang meninggal dunia sepanjang 2025, dari Titiek Puspa hingga Ecky Lamoh.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Deretan Musisi Indonesia yang Wafat Sepanjang 2025, Dari Titiek Puspa hingga Gusti Irwan Wibowo
ShowBiz
Dari Garam dan Madu hingga Nina, Ini Lagu TikTok Paling Viral Sepanjang 2025
TikTok kembali melahirkan tren musik. Berikut 10 lagu TikTok viral 2025 yang diprediksi masih sering muncul di FYP hingga 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Dari Garam dan Madu hingga Nina, Ini Lagu TikTok Paling Viral Sepanjang 2025
ShowBiz
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift menyuguhkan narasi duka dan konflik batin terinspirasi dari tokoh Ophelia dalam Hamlet karya William Shakespeare.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Makna Duka di Balik Lirik Lagu 'The Fate of Ophelia' Taylor Swift, Terinspirasi dari Tragedi Hamlet
ShowBiz
Beyonce Resmi Masuk Jajaran Miliarder, Sejajar dengan Taylor Swift
Bergabung dengan kelompok elite musisi dengan kekayaan bernilai 10 digit bersama Taylor Swift, Rihanna, Bruce Springsteen, serta suaminya, Jay-Z.
Dwi Astarini - Rabu, 31 Desember 2025
 Beyonce Resmi Masuk Jajaran Miliarder, Sejajar dengan Taylor Swift
ShowBiz
dia & INDAHKUS Rilis Lagu 'Malu Malu', Cerita Cinta Anak Muda yang Canggung
INDAHKUS menghadirkan lagu terbaru 'Malu Malu', kolaborasi bernuansa ringan yang menceritakan kisah cinta anak muda penuh rasa sungkan dan harapan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
dia & INDAHKUS Rilis Lagu 'Malu Malu', Cerita Cinta Anak Muda yang Canggung
ShowBiz
Single Perdana TEMPRA 'Insomnia' Angkat Frustrasi dan Malam Tanpa Tidur
TEMPRA resmi debut lewat single 'Insomnia', lagu rock emosional yang menggambarkan kegelisahan, frustrasi, dan malam panjang tanpa istirahat.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Single Perdana TEMPRA 'Insomnia' Angkat Frustrasi dan Malam Tanpa Tidur
ShowBiz
'Selamat Tahun Baru', Lagu Endank Soekamti yang Selalu Relevan di Momen Pergantian Tahun
Lagu 'Selamat Tahun Baru' dari Endank Soekamti mengajak pendengar menyambut pergantian tahun dengan sukacita dan harapan akan masa depan yang lebih baik.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
'Selamat Tahun Baru', Lagu Endank Soekamti yang Selalu Relevan di Momen Pergantian Tahun
ShowBiz
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
Lagu 'Wood' milik Taylor Swift ramai dibicarakan sepanjang 2025. Liriknya masuk peringkat keempat paling banyak diakses versi Genius.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Kontroversial, Lirik Lagu 'Wood' Taylor Swift Jadi Salah Satu yang Paling Banyak Diakses di 2025
ShowBiz
Makna Lirik Lagu 'Bila' Raisa, tentang Penantian dan Keikhlasan Cinta
Lagu 'Bila' Raisa mengisahkan penantian dan harapan cinta yang tak kunjung pasti. Liriknya menggambarkan konflik batin, perpisahan, dan keikhlasan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 Desember 2025
Makna Lirik Lagu 'Bila' Raisa, tentang Penantian dan Keikhlasan Cinta
Bagikan