Shin Tae-yong Enggan Buru-buru Libatkan Jens Raven di Timnas Senior

Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 16 Agustus 2024
Shin Tae-yong Enggan Buru-buru Libatkan Jens Raven di Timnas Senior

Jens Raven saat Timnas Indonesia U-19 Vs Timor Leste. (Dok. PSSI)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong enggan buru-buru melibatkan Jens Raven di skuad senior. Ia ingin Jens matang lebih dahulu.

Hal ini disampaikan Shin Tae-yong terkait peluang memanggil Jens Raven. Pemain yang resmi menjadi WNI pada 27 Juni 2024 itu sebelumnya tampil gemilang bersama Timnas U-19 di ASEAN U-19 Boys Championship di Surabaya, beberapa waktu lalu.

Raven mencetak empat gol dan tiga asis dari lima laga, dengan satu gol di antaranya terjadi pada laga final melawan Thailand U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Golnya menjadi penentu kemenangan yang mengantar Skuad U-19 juara.

Jens Raven merasa terhormat apabila dipanggil ke Timnas senior. Namun, ia masih harus bersabar.

Baca juga:

26 Pemain Dipanggil ke Timnas Indonesia, Akan Kumpul di Jeddah Arab Saudi

“Saya dulu lihat berangkat langsung ke Belanda pemain tersebut saya lihat ada kekurangan, jadi harus step by step,” kata Shin di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (16/8), dikutip dari Antara.

Shin Tae-yong tidak ingin memberatkan beban Raven yang saat ini sedang berkembang bersama tim muda asuhan Indra Sjafri.

“Kita membuat suasana yang baik agar dia up sendiri dan jangan sampai dia tidak fokus meningkatkan potensi dan kemampuan dia. Jadi kita lihat proses dia seperti apa,” tambahnya. (*)

#Jens Raven #Timnas #Shin Tae-yong
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Timnas Bulgaria Akan Tampil di Indonesia dalam FIFA Series, Legenda: Perjalanan Abnormal, Menguntungkan secara Finansial
Legenda sepak bola Bulgaria, Rosen Kirilov mengomentari tim nasional, termasuk agenda yang akan dijalani, yaitu FIFA Series 2026.
Frengky Aruan - Senin, 26 Januari 2026
Timnas Bulgaria Akan Tampil di Indonesia dalam FIFA Series, Legenda: Perjalanan Abnormal, Menguntungkan secara Finansial
Olahraga
John Herdman Tangani Timnas Indonesia, Fajar Fathurrahman Berharap ‘Dilirik’
Fajar Fathurrahman mencatatkan debutnya bersama Persija melawan Madura United, yang disaksikan John Herdman.
Frengky Aruan - Senin, 26 Januari 2026
John Herdman Tangani Timnas Indonesia, Fajar Fathurrahman Berharap ‘Dilirik’
Indonesia
John Herdman Belum Mulai Bekerja, DPR Sudah Mulai Kirim Ultimatum
Hetifah meminta PSSI berhenti menjadikan pergantian pelatih sebagai "obat darurat" setiap kali target gagal tercapai
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
John Herdman Belum Mulai Bekerja, DPR Sudah Mulai Kirim Ultimatum
Olahraga
Pelatih Timnas Bulgaria: Sepak Bola adalah Agama di Indonesia
Alexander Dimitrov pernah menjadi pemain Persipura Jayapura. Selain itu, asisten pelatih Persipura dan Timnas Indonesia.
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Pelatih Timnas Bulgaria: Sepak Bola adalah Agama di Indonesia
Olahraga
Pelatih Timnas Bulgaria Alexander Dimitrov Andalkan Pemain Muda Termasuk Debutan di FIFA Series 2026 di Indonesia
Pemain berpengalaman Timnas Bulgaria akan diparkir.
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Pelatih Timnas Bulgaria Alexander Dimitrov Andalkan Pemain Muda Termasuk Debutan di FIFA Series 2026 di Indonesia
Olahraga
Timnas Indonesia Akan Jajal Bulgaria, Kepulauan Salomon, atau St. Kitts Nevis, Erick Thohir: Ujian Bersaing di Level Dunia
Pada edisi 2026, Indonesia ditunjuk sebagai salah satu tuan rumah yang akan menampilkan Bulgaria, Kepulauan Salomon, dan St.Kitts Nevis Selain Skuad Garuda.
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Timnas Indonesia Akan Jajal Bulgaria, Kepulauan Salomon, atau St. Kitts Nevis, Erick Thohir: Ujian Bersaing di Level Dunia
Olahraga
Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Tampilkan Timnas Bulgaria, Kepulauan Salomon, dan St.Kitts Nevis Selain Skuad Garuda
FIFA mengumumkan sebanyak 48 tim dari enam konfederasi akan berkompetisi di FIFA Series 2026.
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Indonesia Tuan Rumah FIFA Series 2026, Tampilkan Timnas Bulgaria, Kepulauan Salomon, dan St.Kitts Nevis Selain Skuad Garuda
Olahraga
John Herdman Jadi Pelatih, Saddil Ramdani Ungkap Kerinduan Berseragam Timnas Indonesia
Saddil Ramdani juga menyampaikan harapan menyusul penunjukan John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia.
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
John Herdman Jadi Pelatih, Saddil Ramdani Ungkap Kerinduan Berseragam Timnas Indonesia
Olahraga
Jadi Lawan Pertama Timnas Indonesia di ASEAN Championship 2026, Kamboja Buat Pijakan Awal
Timnas Kamboja berada di Grup A ASEAN Championship 2026 atau Piala AFF bersama Vietnam, Indonesia, Singapura, pemenang playoff (Brunei/Timor Leste)
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Jadi Lawan Pertama Timnas Indonesia di ASEAN Championship 2026, Kamboja Buat Pijakan Awal
Olahraga
Jadwal Lengkap ASEAN Championship 2026: Timnas Indonesia Buka Kiprah Hadapi Kamboja, Singapura Lawan Terakhir
Jadwal lengkap ASEAN Championship 2026 atau sebelumnya dikenal sebagai Piala AFF sudah dirilis, di mana Timnas Indonesia akan membuka kiprah melawan Kamboja.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Jadwal Lengkap ASEAN Championship 2026: Timnas Indonesia Buka Kiprah Hadapi Kamboja, Singapura Lawan Terakhir
Bagikan