Serangan Teror Barcelona, 13 Pejalan Kaki Tewas

Zulfikar SyZulfikar Sy - Jumat, 18 Agustus 2017
Serangan Teror Barcelona, 13 Pejalan Kaki Tewas

Ilustrasi. (ANTARA/REUTERS/Hannah McKay)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Menteri Dalam Negeri Catalan Joaquim Forn menyatakan tiga belas orang tewas dan setidaknya 50 lainnya mengalami luka dalam serangan teroris di kota Barcelona, Kamis (17/8) sore.

Seorang pria yang digambarkan berbadan langsing dan berusia pertengahan 20 tahunan mengendarai mobil van putih dengan kecepatan tinggi sepanjang beberapa ratus meter ke arah Las Ramblas. Tersangka menabrak orang-orang di hadapannya.

Las Ramblas adalah suatu daerah terkenal di Barcelona yang dikunjungi banyak wisatawan. Kawasan itu dipenuhi dengan toko, kedai minuman dan restoran.

Kepolisian Spanyol menggambarkan insiden itu sebagai serangan teror.

Kepolisian juga membenarkan bahwa mereka telah menahan seorang pria yang terkait dengan serangan itu.

Pria yang menubrukkan mobil van ke arah kerumunan itu diindentifikasi oleh media massa Spanyol sebagai Driss Oukabir. Media setempat juga melaporkan bahwa para pelaku teror Barcelona itu tewas ketika adu tembak dengan polisi.

BBC melaporkan, para saksi mata menceritakan bahwa mereka melihat sebuah mobil van warna putih mengebut di sepanjang trotoar secara sengaja mengincar orang-orang. Mobil itu menabrak banyak orang hingga mereka tersungkur ke tanah dan bercerai-berai lari ke arah toko-toko dan kedai untuk berlindung.

Stasiun televisi publik nasional Spanyol RTVE juga melaporkan bahwa kendaraan yang digunakan untuk melakukan serangan tersebut merupakan hasil sewaan dari kota itu.

Van kedua yang terkait dalam serangan telah ditemukan di kota kecil bernama Vic, yang berada di utara Barcelona.

Sejak awal 2015, Spanyol telah menahan lebih dari 230 tersangka teroris pegaris keras.

Barcelona merupakan kota tujuan utama wisatawan dan telah dikunjungi lebih dari 32 juta orang, banyak di antaranya wisatawan harian yang terhitung telah mengunjungi kota itu pada 2016. (*)

Sumber: ANTARA

#Aksi Teror #Barcelona
Bagikan
Ditulis Oleh

Zulfikar Sy

Tukang sihir

Berita Terkait

Olahraga
La Masia Masih Menggila, Barcelona Raup Rp 1 Triliun dari Penjualan Pemain Muda
Barcelona berhasil meraup Rp 1 triliun dari penjualan pemain muda. Hal itu membuktikan, bahwa La Masia masih menggila.
Soffi Amira - Rabu, 28 Januari 2026
La Masia Masih Menggila, Barcelona Raup Rp 1 Triliun dari Penjualan Pemain Muda
Olahraga
Ter Stegen Sudah Dipinjamkan ke Girona, Siapa Kapten Baru Barcelona?
Marc-Andre ter Stegen sudah dipinjamkan ke Girona. Lalu, siapa kapten baru Barcelona saat ini?
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Ter Stegen Sudah Dipinjamkan ke Girona, Siapa Kapten Baru Barcelona?
Olahraga
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Liga Champions 2025/2026 memasuki matchday 8 fase liga, sekaligus menjadi penentuan bagi sejumlah klub menuju babak 16 besar.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Olahraga
Julian Alvarez dan Dusan Vlahovic Masuk Radar Barcelona, Jadi Pengganti Robert Lewandowski
Barcelona mengincar Julian Alvarez dan Dusan Vlahovic. Keduanya menjadi calon pengganti Robert Lewandowski.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Julian Alvarez dan Dusan Vlahovic Masuk Radar Barcelona, Jadi Pengganti Robert Lewandowski
Olahraga
Klasemen Terbaru Liga Spanyol: Hansi Flick Bikin Barcelona Makin Gacor, Tapi Real Madrid Ogah Kasih Kendor
Tren positif ini memastikan perburuan gelar La Liga musim 2025/2026 tetap menjadi milik keduanya
Angga Yudha Pratama - Selasa, 27 Januari 2026
Klasemen Terbaru Liga Spanyol: Hansi Flick Bikin Barcelona Makin Gacor, Tapi Real Madrid Ogah Kasih Kendor
Olahraga
Berstatus Free Transfer Musim Depan, Barcelona Sudah tak Tertarik Datangkan Bernardo Silva
Barcelona sudah tak tertarik datangkan Bernardo Silva. Ia akan berstatus free transfer musim depan.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Berstatus Free Transfer Musim Depan, Barcelona Sudah tak Tertarik Datangkan Bernardo Silva
Olahraga
Barcelona Percepat Perpanjangan Kontrak Fermin Lopez, Gajinya Naik 50 Persen
Barcelona akan memperpanjang kontrak Fermin Lopez. Ia tampil mengesankan musim ini, yang mencetak 10 gol dan 10 assist.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Barcelona Percepat Perpanjangan Kontrak Fermin Lopez, Gajinya Naik 50 Persen
Olahraga
Barcelona Menunggu Kepergian Dro Fernandez ke PSG, Berharap Bisa Lepas dengan Harga Segini
Barcelona kini menunggu kepergian Dro Fernandez ke PSG. Blaugrana bisa mendapatkan biaya sekitar Rp 158 miliar dari transfernya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Barcelona Menunggu Kepergian Dro Fernandez ke PSG, Berharap Bisa Lepas dengan Harga Segini
Olahraga
Isu Transfer Julian Alvarez ke Barcelona Menguat, Sang Agen Buka Suara
Julian Alvarez dikabarkan mau pindah ke Barcelona. Kini, Barca dikabarkan sudah bertemu dengan agen Julian Alvarez.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Isu Transfer Julian Alvarez ke Barcelona Menguat, Sang Agen Buka Suara
Olahraga
Barcelona Mau Datangkan Alessandro Bastoni, Inter Milan Cuma Mau Lepas dengan Harga Segini
Barcelona masih ingin mendatangkan Alessandro Bastoni. Namun, Inter Milan ingin pemainnya itu bertahan atau dijual dengan harga fantastis.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Barcelona Mau Datangkan Alessandro Bastoni, Inter Milan Cuma Mau Lepas dengan Harga Segini
Bagikan