Sengit, Menarik dan Panasnya Pertandingan Indonesia Lawan Singapura

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Minggu, 26 Desember 2021
Sengit, Menarik dan Panasnya Pertandingan Indonesia Lawan Singapura

Aksi Alfeandra Dewangga melawan Singapura. (Foto:PSSI)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Timnas Indonesia melaju ke final Piala AFF 2020. Kepastian ini didapat usai mengalahkan Singapura 4-2 melalui perpanjangan waktu, pada semifinal leg kedua Piala AFF 2020 di National Stadium, Singapura, Sabtu (25/12) malam.

Dalam laga tersebut, gol Timnas Indonesia dilesakkan oleh Ezra Walian (11'), Pratam Arhan (87'), Irfan Jaya (92'), dan Egy Maulana Vikri (107'). Sedangkan dua gol Singapura dicetak oleh Song Ui-young (49') dan Shahdan Sulaiman (75').

Pertandingan berlangsung sangat menarik, sengit dan tensi panas sampai akhir babak. Singapura walau bermain dengan 9 pemain tidak menyerah dan pasrah tetap bisa menghadang serangan-serangan dari Indonesia, terutama di saat perpanjangan waktu.

Baca Juga:

Taklukan Singapura 4-2, Indonesia Lolos ke Final AFF 2020

Sementara itu, Singapura harus bermain dengan 8 pemain di perpanjangan waktu. Tiga pemain mendapat kartu merah, usai menerima kartu kuning kedua. Kedua pemain itu adalah Safuwan Baharudin (45'), Irfan Fandi (66'), dan terakhir kiper Hassan Sunny (118').

Data Indonesia VS Singapura. (Foto: Bolaskor)
Data Indonesia VS Singapura. (Foto: Bolaskor)

Pertandingan tersebut melahirkan sejumlah fakta menarik, apa saja itu? Berikut fakta menarik usai Timnas Indonesia ke final Piala AFF 2020, yang disusun BolaSkor.com:

  1. Ini merupakan kemenangan ke-40 bagi Timnas Indonesia atas Singapura di semua ajang. Skuat Garuda unggul 32 kemenangan, 11 imbang, dan 18 kalah.
  2. Ini kemenangan ketiga bagi Timnas Indonesia atas Singapura di Piala AFF. Skuat Garuda meraih 3 kemenangan, 2 imbang, dan 5 kekalahan.
  3. Gol yang dicetak Ezra Walian adalah gol keduanya di Piala AFF 2020.
  4. Gol yang dicetak Irfan Jaya merupakan gol keempatnya di Piala AFF 2020. Ia menjadi top skorer sementara turnamen bersama Teerasil Dangda (Thailand).
  5. Kartu merah Safuwan Baharudin merupakan kartu merah pertama di Piala AFF 2020.
  6. Dalam waktu normal, Indonesia tertinggal dari Singapura, sampai akhirnya menyamakan kedudukan 2-2 jelang menit akhir.
  7. Egy Maulana Vikri dan Kadek Agung menjalani debut di Piala AFF 2020.
  8. Egy Maulana Vikri mencetak gol debutnya di Piala AFF.
  9. Singapura bermain dengan 8 pemain, usai tiga pemain mendapat kartu merah. Ketiga pemain itu adalah Safuwan Baharudin (45'), Irfan Fandi (66'), kiper Hassan Sunny (118').
  10. Ini merupakan final keenam bagi Timnas Indonesia. Sebelumnya, Skuat Garuda ke final tahun 2000, 2002, 2004, 2010, dan 2016.
  11. Timnas Indonesia berhasil membalas dendam kepada Singapura. Di Piala Tiger 1998, Timnas Indonesia disingkirkan Singapura di semifinal. (Bolaskor.com )

Baca Juga:

Lawan 9 Pemain, Indonesia Vs Singapura Berlanjut ke Perpanjangan Waktu

#Piala AFF #Sepak Bola #PSSI #AFF
Bagikan

Berita Terkait

Olahraga
Petinggi Real Madrid Mulai Pantau Xabi Alonso, Ada Pemain yang Minta Ganti Pelatih!
Petinggi Real Madrid kini mulai memantau situasi Xabi Alonso. Beberapa pemain bahkan meminta Alonso dipecat.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Petinggi Real Madrid Mulai Pantau Xabi Alonso, Ada Pemain yang Minta Ganti Pelatih!
Olahraga
Harry Kane Akhirnya Bicara soal Masa Depannya, Tegaskan tak Gabung Barcelona Musim Depan
Harry Kane akhirnya buka suara soal masa depannya di Bayern Munich. Ia menegaskan, tidak akan bergabung dengan Barcelona musim depan.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Harry Kane Akhirnya Bicara soal Masa Depannya, Tegaskan tak Gabung Barcelona Musim Depan
Olahraga
Prediksi Susunan Pemain Barcelona saat Lawan Chelsea, Marcus Rashford dan Raphinha Siap Main
Susunan pemain Barcelona melawan Chelsea masih jadi teka-teki. Hansi Flick kemungkinan bingung memilih antara Marcus Rashford atau Raphinha.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Susunan Pemain Barcelona saat Lawan Chelsea, Marcus Rashford dan Raphinha Siap Main
Olahraga
Arsenal Punya Peluang 22,5 Persen Juara Liga Champions 2025/26, Kutukan Segera Berakhir?
Arsenal punya peluang 22,5 persen untuk juara Liga Champions musim ini. Hal itu diprediksi oleh superkomputer Opta.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Arsenal Punya Peluang 22,5 Persen Juara Liga Champions 2025/26, Kutukan Segera Berakhir?
Olahraga
3 Pemain Real Madrid Dikabarkan 'Musuhan' dengan Xabi Alonso, Mulai Gerah dengan Taktiknya
Tiga pemain bintang Real Madrid kabarnya tak akur dengan Xabi Alonso. Ketiga pemain itu mulai gerah dengan taktiknya.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
3 Pemain Real Madrid Dikabarkan 'Musuhan' dengan Xabi Alonso, Mulai Gerah dengan Taktiknya
Olahraga
Bikin Ulah di Laga Manchester United vs Everton, Idrissa Gueye Minta Maaf usai Tampar Michael Keane
Idrissa Gueye meminta maaf usai menampar Michael Keane. Hal itu terjadi saat laga Manchester United vs Everton, Selasa (25/11) dini hari WIB.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Bikin Ulah di Laga Manchester United vs Everton, Idrissa Gueye Minta Maaf usai Tampar Michael Keane
Olahraga
Superkomputer Prediksi Manchester United Lolos Liga Champions, Arsenal Kunci Gelar Liga Inggris 2025/26
Superkomputer memprediksi Manchester United lolos ke Liga Champions musim depan. Lalu, Arsenal berhasil menjuarai Liga Inggris 2025/26.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Superkomputer Prediksi Manchester United Lolos Liga Champions, Arsenal Kunci Gelar Liga Inggris 2025/26
Olahraga
Jelang Laga Chelsea vs Barcelona, Andres Iniesta Kenang Momen Indah Cetak Gol di Stamford Bridge
Jelang laga Chelsea vs Barcelona, Andres Iniesta mengenang momen indah saat cetak gol di Stamford Bridge.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Jelang Laga Chelsea vs Barcelona, Andres Iniesta Kenang Momen Indah Cetak Gol di Stamford Bridge
Olahraga
Vinicius Junior Tolak Perpanjang Kontrak di Real Madrid, Ternyata ini Penyebabnya!
Vinicius Junior menolak perpanjang kontrak di Real Madrid. Hubungannya dengan Xabi Alonso masih buruk.
Soffi Amira - Selasa, 25 November 2025
Vinicius Junior Tolak Perpanjang Kontrak di Real Madrid, Ternyata ini Penyebabnya!
Olahraga
Situasi di Real Madrid Sedang Tegang, Xabi Alonso Hadapi Kritik Tajam
Situasi di Real Madrid kini sedang tegang. Xabi Alonso sedang menghadapi sorotan tajam.
Soffi Amira - Senin, 24 November 2025
Situasi di Real Madrid Sedang Tegang, Xabi Alonso Hadapi Kritik Tajam
Bagikan