K-Pop

Sempat Ditunda, Video Klip ’Monster’ Irene dan Seulgi Red Velvet Akhirnya Rilis

Muchammad YaniMuchammad Yani - Selasa, 07 Juli 2020
Sempat Ditunda, Video Klip ’Monster’ Irene dan Seulgi Red Velvet Akhirnya Rilis

Akhirnya rilis di YouTube. (Foto: Soompi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PERILISAN video klip Monster miliki sub unit Red Velvet, Irene dan Seulgi akhirnya resmi rilis Selasa (7/7) di akun YouTube SMTOWN. Sebelumnya, para penggemar kecewa karena sang agensi sempat menunda perilisan video klip yang dijadwalkan akan rilis pada Senin (6/7) pukul 18.00 KST atau pukul 16.00 WIB. Para penggemar membuat tagar #Where’stheMV dan tagar #RedVelvet_IRENE_SEULGI di Twitter.

Debut Monster merupakan lagu yang sudah lama dinantikan para Reveluv dan merupakan album mini perdana. Lagu ini mengisahkan tentang monster yang memasuki mimpi seseorang, kemudian menari dan bermain. SM Entertainment sebelumnya juga telah mengumumkan penundaan jadwal rilis mini album sub-unit Irene dan Seulgi dari pertengahan Juni hingga awal Juli.

Baca juga:

Son Ye Jin, Lee Sun Gyun, dan Sam Worthington akan Beradu Akting dalam film 'Cross'

Mengutip laman Koreaboo, perilisan video klip Monster sempat ditunda dan membuat para penggemar tidak sabar sekaligus kecewa. Padahal satu jam sebelumnya, Irene dan Seulgi sempat membawakan siaran langsung yang membahas mini album mereka dengan para penggemar. Ketika pukul 16.00 WIB, mereka sudah menunggu dan mengulang terus halaman YouTube. Video klip itu tak kunjung ditemukan dan belum ada tanda-tanda perilisannya.

Baca juga:

Drama Korea 'Miss Independent Jieun 2' Mengajarkan Kita untuk Jadi Mandiri

Sementara itu, mini album ini sudah tersedia di platform streaming musik, seperti Spotify dan YouTube. Beberapa jam kemudian, RVSmtown mengumumkan di Twitter bahwa video klip Monster akan dirilis di YouTube pada Selasa (7/7) pukul 12.00 KST atau 10.00 WIB.



Dalam waktu satu jam, video tersebut sudah ditonton sebanyak 452 ribu kali dan mendapatkan like 527 ribu. Video berdurasi 3 menit 1 detik tersebut menampilkan riasan wajah yang cukup menyeramkan menyerupai monster dan dipadukan dengan tarian yang kompak. Meski ditunda, para penggemar merasa video klip tersebut sangat worth it untuk ditunggu-tunggu. Mereka pun menyampaikan kesenangannya di kolom komentar.

“Video musik, lagu, Irene dan Seulgi, dan koreografi membuat saya gila!!!!,” ujar akun Rex Ruitor.

“Saya pikir tidak ada video musik yang berkesan tahun ini, tapi saya salah, ini adalah mahakarya!,” kata akun Nothing B..

“Saya juga perlu belajar koreo yang sangat seksi dan luar biasa ini. Saya suka lagu ini,” kata akun C. (and)

Baca juga:

Charlize Theron Punya Kehidupan Abadi di Film Terbarunya

#KPop
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Blue' dari DXS
Liriknya menggambarkan sepasang insan yang secara fisik masih berdampingan, namun telah terpisah secara emosional.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
Lirik Lengkap Lagu 'Blue' dari DXS
ShowBiz
ENHYPEN Wujudkan Konsep Vampir, Kumpulkan Darah Bersama Palang Merah Korea
Melalui kerja sama ini, ENHYPEN berencana mempromosikan berbagai kampanye donor darah di masa depan.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
 ENHYPEN Wujudkan Konsep Vampir, Kumpulkan Darah Bersama Palang Merah Korea
ShowBiz
Terjadi lagi Fan Datangi Rumah Jungkook BTS, Perempuan asal Brasil Ditangkap
Polisi menyebut perempuan itu membuat keributan di depan rumah, termasuk melemparkan surat.
Dwi Astarini - Rabu, 07 Januari 2026
Terjadi lagi Fan Datangi Rumah Jungkook BTS, Perempuan asal Brasil Ditangkap
ShowBiz
4 Tahun Vakum, BTS Resmi Comeback: Umumkan Album Baru dan Tur Dunia
BTS resmi mengumumkan album studio kelima yang akan dirilis pada 20 Maret. Comeback setelah seluruh anggota menyelesaikan wajib militer.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 06 Januari 2026
4 Tahun Vakum, BTS Resmi Comeback: Umumkan Album Baru dan Tur Dunia
Lifestyle
Lirik Lagu HANDO-CHOGUA, Tanda Comeback Daesung Jelang Pergantian Tahun 2025
Lagu “HANDO-CHOGUA” sendiri menggambarkan makna “melampaui batas”, baik dalam urusan cinta maupun dalam mengejar mimpi.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 14 Desember 2025
Lirik Lagu HANDO-CHOGUA, Tanda Comeback Daesung Jelang Pergantian Tahun 2025
ShowBiz
NewJeans Kembali ke Agensi, ADOR Siapkan Pertemuan dengan Setiap Member demi Pastikan Komitmen Mereka
Menunjukkan perlunya dialog yang memadai, mengingat beberapa member dilaporkan memberi tahu ADOR tentang keputusan mereka secara sepihak.
Dwi Astarini - Jumat, 14 November 2025
NewJeans Kembali ke Agensi, ADOR Siapkan Pertemuan dengan Setiap Member demi Pastikan Komitmen Mereka
ShowBiz
Kembali tanpa Konsultasi dengan Agensi, Minji, Danielle, dan Hanni NewJeans Mungkin Ditolak ADOR
Cara Minji dan Hanni bersikap dalam konferensi pers darurat dan audit Majelis Nasional mungkin merusak kepercayaan ADOR terhadap mereka.
Dwi Astarini - Jumat, 14 November 2025
Kembali tanpa Konsultasi dengan Agensi,  Minji, Danielle, dan Hanni NewJeans Mungkin Ditolak ADOR
ShowBiz
Kembali ke Jakarta, ATEEZ Hadirkan Tur Spektakuler 'In Your Fantasy' Awal 2026
ATEEZ 2026 WORLD TOUR [IN YOUR FANTASY] IN JAKARTA dijadwalkan berlangsung pada Sabtu, 31 Januari 2026, di ICE BSD City
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 12 November 2025
Kembali ke Jakarta, ATEEZ Hadirkan Tur Spektakuler 'In Your Fantasy' Awal 2026
ShowBiz
Netflix Siapkan Sekuel K-Pop Demon Hunters 2, Intip Bocoran Sinopsisnya
Film ini akan melanjutkan kisah girl group pemburu iblis Huntr/x yang sukses besar sejak debutnya pada awal 2025.
Wisnu Cipto - Minggu, 09 November 2025
Netflix Siapkan Sekuel K-Pop Demon Hunters 2, Intip Bocoran Sinopsisnya
ShowBiz
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi
MAMA 2025 mengusung tema 'Hear My Roar', menggambarkan semangat para musisi untuk bersuara dan mengekspresikan kreativitas mereka di panggung global.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi
Bagikan