Semarak Aksi Arak-arakan Atlet Olimpiade Paris 2024 di Jakarta
MerahPutih.com - Sejumlah atlet dan ofisial mengikuti arak-arakan dengan menaiki bus tingkat terbuka dari Kantor Kemenpora menuju Istana Negara ketika melintas di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Kamis (15/8/2024).
Arak-arakan peraih medali Olimpiade Paris 2024 untuk Indonesia mulai dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Kemenpora menuju Istana Negara.Arak-arakan kendaraan yang membawa atlet peraih medali Olimpiade 2024 yakni Veddriq Leonardo, Rizki Juniansyah, dan Gregoria Mariska Tunjung melewati jalan protokol yakni Jalan Sudirman-Thamrin, Simpang Susun Semanggi, Bundaran HI dan berakhir di Istana Kepresidenan.
Arak-arakan yang diikuti atlet dan ofisial itu untuk menyambut atlet yang telah mempersembahkan dua medali emas melalui Rizki Juniansyah dari cabang olahraga angkat besi dan pemanjat tebing Veddriq Leonardo, serta satu perunggu melalui pebulu tangkis Gregoria Mariska Tunjung pada OIimpiade Paris 2024. (MP/Didik Setiawan).
Berita Terkait
Ada Stasiun MRT, Kawasan Harmoni Diproyeksikan Jadi Pusat Transit Oriented Development
Pramono Ingin Warga Jakarta Dibikin Senang Saat Imlek, Tebar Diskon Belanja
Transjabodetabek Bakal Layani Blok M ke Bandara Soekarno Hatta dan Cawang ke Jababeka
Momen Wali Kota Madiun Maidi Tiba di Gedung Merah Putih usai Terjaring OTT KPK
Operasi Modifikasi Cuaca Digelar hingga 22 Januari 2026, BPBD DKI Jakarta Tekan Dampak Banjir
Mantan Wamenaker Immanuel Ebenezer Jalani Sidang Pembacaan Dakwaan di PN Tipikor Jakarta
5 RT dan 3 Ruas Jalan di Jakarta masih Terendam Banjir, Minggu (18/1)
Pemprov DKI Jakarta Lakukan Pemotongan Tiang Monorel Mangkrak di Jalan HR Rasuna Said Kuningan
Aksi Band Sukatani Meriahkan Peringatan 19 Tahun Kamisan di Depan Istana Merdeka Jakarta
Penumpang Transjakarta Capai 1,4 Juta Per Hari, Layani 233 Rute