Musik

Rossa Rilis Single Pop Religi 'Khanti'

Andreas PranataltaAndreas Pranatalta - Senin, 03 April 2023
Rossa Rilis Single Pop Religi 'Khanti'

Rossa berkolaborasi bersama Melly Geoslaw dan Andi Rianto di single Khanti. (Foto: Instagram@itsrossa910)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

ROSSA kembali bekejra sama dengan Melly Goeslaw dan Andi Rianto, untuk projek terbarunya berjudul Khanti. Lagu ini sekaligus menjadi OST serial Viu Original Bidadari Bermata Bening. Khanti menjadi tanda proyek pertama Rossa, Melly Goeslaw, dan Andi Rianto untuk Ramadan dan series Viu.

“Ini adalah pengalaman pertama aku bikin single Islami khusus di bulan Ramadan. Sebelumnya enggak pernah sama sekali. Jadi aku seneng aja, sebuah pengalaman yang baru buat aku. Apalagi series & soundtrack ini berkolaborasi dengan orang-orang yang udah expert di bidangnya masing-masing,” ungkap Rossa, dalam siaran pers yang diterima Merahputih.com.

Single ini dirilis pada 31 Maret 2023 di bawah naungan label Inspire Music bersamaan dengan penayangan series-nya di Viu. Khanti juga sudah tersedia dalam berbagai platform seperti Spotify, Apple Music, JOOX, Langit Musik, dan Resso.

Baca juga:

Album Baru Rossa, Penanda 25 Tahun Karier


"Menurut Teh Melly, Khanti itu artinya adalah orang yang teramat sabar. Sabar dalam artian yang luas. Enggak cuman dalam sabar menanti jodoh, tapi juga sabar dalam menghadapi segala ujian hidup baik secara lahir maupun batin,” tambah Rossa.

Bidadari Bermata Bening merupakan serial Viu Original terbaru yang diadaptasi berdasarkan novel karya Habiburahman El Shirazy. Habiburahman merupakan penulis sejumlah novel best seller seperti Ayat-Ayat Cinta, Ketika Cinta Bertasbih, Di Atas Sajadah Cinta, dan Pudarnya Pesona Cleopatra.

Baca juga:

Rossa Rilis 'Sekali Ini Saja' dengan Nuansa Baru



Serial romantis ini menggambarkan kesabaran dan pengorbanan dua insan demi cinta sejati yang dibalut dengan keimanan. Selain memiliki cerita yang menggugah, Bidadari Bermata Bening juga semakin menarik untuk ditonton karena dibintangi oleh selebriti muda berbakat Indonesia, yaitu Zoe Abbas Jackson dan Ari Ilham.

Serial Bidadari Bermata Bening mengisahkan tentang seorang remaja muda cantik yang harus memilih cinta dalam hidupnya ketika tiga pelamar berbeda bersaing untuk mendapatkan hatinya. Ayna (Zoe Abbas Jackson) pertama kali diperkenalkan kepada Gus Afif (Ari Irham), dan pertemuan pertama itu mampu membuat hati keduanya bergetar.

Namun, Ayna harus menghadapi dua laki-laki lainnya yang juga datang untuk melamarnya. Ayna harus dihadapkan dengan para pria dengan kepribadian dan latar belakang yang berbeda. (and)

Baca juga:

Rossa Libatkan Desainer Iris Van Herpen di '25 Shining Years Concert'

#Musik #Rossa
Bagikan
Ditulis Oleh

Andreas Pranatalta

Stop rushing things and take a moment to appreciate how far you've come.

Berita Terkait

Dunia
Peminat Konser BTS Membeludak, Presiden Meksiko Surati Presiden Korea Selatan Minta Tambah Jadwal Konser
Ada 1 juta anak muda ingin membeli tiket, tetapi tiket yang tersedia hanya 150.000.
Dwi Astarini - Selasa, 27 Januari 2026
Peminat Konser BTS Membeludak, Presiden Meksiko Surati Presiden Korea Selatan Minta Tambah Jadwal Konser
ShowBiz
Tiket Tur Dunia ARIRANG BTS Terjual Cepat, sudah Sold Out untuk Pertunjukan Amerika Utara dan Eropa
BigHit Music mengatakan tiket untuk 41 konser di kedua wilayah tersebut ludes dalam waktu singkat setelah mulai dijual pada Sabtu (24/1).
Dwi Astarini - Selasa, 27 Januari 2026
Tiket Tur Dunia ARIRANG BTS Terjual Cepat, sudah Sold Out untuk Pertunjukan Amerika Utara dan Eropa
ShowBiz
Krisna Trias dan Satine Zaneta Rayakan Perbedaan lewat Single 'Harmoni'
Krisna Trias berkolaborasi dengan Satine Zaneta dalam single “Harmoni”, balada bernuansa 70-an yang merayakan perbedaan, toleransi, dan penerimaan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 27 Januari 2026
Krisna Trias dan Satine Zaneta Rayakan Perbedaan lewat Single 'Harmoni'
ShowBiz
Harry Styles Comeback dengan Single 'Aperture', Kisah Membuka Hati untuk Cinta Baru
Harry Styles resmi comeback dengan merilis single terbaru berjudul 'Aperture'. Mengisahkan keberanian membuka hati pada cinta baru meski dibayangi keraguan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 27 Januari 2026
Harry Styles Comeback dengan Single 'Aperture', Kisah Membuka Hati untuk Cinta Baru
ShowBiz
Lirik Emosional 'Ego Wong Tuo' Bikin Lagu Pusma Shakira Jadi Perbincangan
Liriknya menyentuh dan merefleksikan realitas yang akrab bagi banyak keluarga.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
Lirik Emosional 'Ego Wong Tuo' Bikin Lagu Pusma Shakira Jadi Perbincangan
ShowBiz
'Jogja Istimewa', Penghormatan Jogja Hip Hop Foundation pada Identitas Budaya dan Filosofi Kepemimpinan Yogyakarta
Lagu ini menegaskan filosofi 'Takhta untuk Rakyat'.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
'Jogja Istimewa', Penghormatan Jogja Hip Hop Foundation pada Identitas Budaya dan Filosofi Kepemimpinan Yogyakarta
ShowBiz
'Tak Terbatas', Lagu Rohani Unlimited Fire Band tentang Iman dan Pemulihan
Melalui lirik yang sederhana tapi penuh makna, lagu ini menegaskan keyakinan Tuhan senantiasa memiliki jalan untuk memulihkan kehidupan umat-Nya yang percaya.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
'Tak Terbatas', Lagu Rohani Unlimited Fire Band tentang Iman dan Pemulihan
ShowBiz
Lucky Widja Tutup Usia, Ini Jejak Perjalanan Bersama Element
Vokalis Element Band, Lucky Widja, meninggal dunia. Berikut perjalanan karier dan karya-karya ikonisnya bersama Element.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Lucky Widja Tutup Usia, Ini Jejak Perjalanan Bersama Element
ShowBiz
SonicFlo, Band Baru Coki Bollemeyer yang Usung Musik Reflektif dan Spiritual
SonicFlo, band anyar beranggotakan Coki Bollemeyer, Boyi Tondo, dan Daffa Bagaskara, resmi debut lewat single 'Rayu Membiru'.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
SonicFlo, Band Baru Coki Bollemeyer yang Usung Musik Reflektif dan Spiritual
ShowBiz
Virgoun Rilis 'Tak Setara', Lagu tentang Hubungan yang Kehilangan Keseimbangan
Virgoun menandai comeback ke industri musik lewat single pop balada 'Tak Setara' yang mengisahkan hubungan tak berimbang.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Virgoun Rilis 'Tak Setara', Lagu tentang Hubungan yang Kehilangan Keseimbangan
Bagikan