Rodgers di Ambang Pemecatan

Eddy FloEddy Flo - Selasa, 22 September 2015
Rodgers di Ambang Pemecatan

Pelatih Liverpool, Brendan Rodgers. (Foto: Official Liverpool)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Sepak Bola - Pelatih Liverpool Brendan Rodgers kini berada di ambang pemecatan menyusul hasil buruk yang di raih The Red dalam beberapa pertandingan terakhir di kompetisi Premier League atau Liga Inggris awal musim 2015-16 ini.

Seperti diketahui, dari enam pertandingan yang sudah dilalui di awal musim ini, Liverpol baru meraih dua kali menang, dua kali kalah dan dua kali imbang.

Kekalahan yang diterima The Red ini terbilang telak, masing-masing 13 danri Manchester united dan 03 dari West Ham United.

Kini, Liverpool hanya berada di posisi 13 puncak klasemen sementara Liga Inggris dengan raihan 13 poin dari enam pertandingan tersebut.

Selain itu, sudah tiga tahun Rodgers menjadi nahkoda Liverpool, belum satu pun pria berusia 42 tahun itu mempersembahkan gelar untuk tim yang bermarkas di Anfield. Liverpool sendiri, terakhir kali menjuarai Liga Inggris pada tahun 1990.

Jika Rodgers memang dipecat, eks pelatih Borussia Dortmund, Jurgen Klopp dinilai paling berpeluang mengasuh Jordan Henderson dan kawan-kawan.

"Klopp favorit untuk menjadi manajer baru Liverpool dan cocok untuk menduduki jabatan tersebut karena namanya sudah banyak dikenal," kata Joe Crilly, juru bicara rumah taruhan William Hill, seperti dikutip BBC dari harian sore London, Evening Standard.

Selain Klopp, ada juga beberapa jumlah nam yang masuk dalam bursa calon penggnati Rodgers diantaranya, bos Swansea, Gary Monk, dan mantan manajer Real Madrid, Carlo Ancelotti.

 

Baca juga:

  1. Brendan Rodgers Khawatir Penampilan Buruk Liverpool
  2. RCTI Siarkan Langsung Laga Penentu Isu Pemecatan Brendan Rodgers
  3. Brendan Rodgers Kecewa Liverpool Bergantung pada Benteke
#Jurgen Klopp #Brendan Rodgers #Liverpool
Bagikan
Ditulis Oleh

Eddy Flo

Simple, logic, traveler wanna be, LFC and proud to be Indonesian

Berita Terkait

Olahraga
Kalah 3-2 dari Bournemouth, Arne Slot Sebut Liverpool Kehabisan Energi di Menit Akhir
Liverpool harus kalah 3-2 dari Bournemouth. Arne Slot mengakui, bahwa tim asuhannya kehabisan energi di menit akhir.
Soffi Amira - 1 jam, 29 menit lalu
Kalah 3-2 dari Bournemouth, Arne Slot Sebut Liverpool Kehabisan Energi di Menit Akhir
Olahraga
Kontrak di Liverpool Segera Berakhir, Andy Robertson Pertimbangkan Hijrah ke Tottenham
Andy Robertson dikabarkan sedang mempertimbangkan pindah ke Tottenham. Liverpool kemungkinan akan kehilangan bek kirinya itu.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Kontrak di Liverpool Segera Berakhir, Andy Robertson Pertimbangkan Hijrah ke Tottenham
Olahraga
Jurgen Klopp Tegaskan Tolak Latih Real Madrid, Alvaro Arbeloa Masih Dipercaya
Jurgen Klopp menegaskan tidak akan melatih Real Madrid. Kini, Los Blancos percaya dengan Alvaro Arbeloa.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Jurgen Klopp Tegaskan Tolak Latih Real Madrid, Alvaro Arbeloa Masih Dipercaya
Olahraga
Cetak Gol Free Kick Indah, Dominik Szoboszlai Ikuti Jejak Trent Alexander-Arnold di Liverpool
Dominik Szoboszlai mencetak gol free kick indah saat melawan Marseille. Ia pun menjadi spesialis free kick baru di Liverpool.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Cetak Gol Free Kick Indah, Dominik Szoboszlai Ikuti Jejak Trent Alexander-Arnold di Liverpool
Olahraga
Hasil Lengkap Laga Matchday 7 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara
Matchday 7 Liga Champions rampung digelar setelah sembilan laga lain digulirkan pada Kamis (22/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Kamis, 22 Januari 2026
Hasil Lengkap Laga Matchday 7 Liga Champions Kamis Dini Hari dan Klasemen Sementara
Olahraga
Liverpool Pesta Gol di Kandang Marseille, 1 Poin Lagi Otomatis Lolos 16 Besar Liga Champions
Tambahan tiga poin menempatkan Liverpool di posisi kelima klasemen sementara Liga Champions Eropa dengan 15 poin
Wisnu Cipto - Kamis, 22 Januari 2026
Liverpool Pesta Gol di Kandang Marseille, 1 Poin Lagi Otomatis Lolos 16 Besar Liga Champions
Olahraga
Link Live Streaming Marseille vs Liverpool, 22 Januari 2026
Link live streaming Marseille vs Liverpool akan tersaji di sini. Keduanya sama-sama ingin memperebutkan tiket langsung ke babak 16 besar.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Link Live Streaming Marseille vs Liverpool, 22 Januari 2026
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Olympique Marseille Vs Liverpool di Matchday 7 Liga Champions
Sembilan laga lain pada matchday 7 fase liga Liga Champions akan digelar pada Kamis (22/1) dini hari WIB, termasuk laga Olympique Marseille versus (vs) Liverpool
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Olympique Marseille Vs Liverpool di Matchday 7 Liga Champions
Olahraga
Arne Slot Mengutarakan Rasa Kagum terhadap Roberto De Zerbi Jelang Marseille Vs Liverpool
Liverpool akan menghadapi Marseille di matchday 7 fase liga Liga Champions di Stade Velodrome, Kamis (22/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Arne Slot Mengutarakan Rasa Kagum terhadap Roberto De Zerbi Jelang Marseille Vs Liverpool
Olahraga
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Mohamed Salah kini sudah kembali ke Liverpool. Arne Slot mengisyaratkan, bahwa ia bisa bermain melawan Marseille di Liga Champions.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Bagikan