Rehat 3 Tahun dari Industri Hiburan, Kim Woo-bin Bawa Kabar Mengejutkan

Iftinavia PradinantiaIftinavia Pradinantia - Jumat, 13 Desember 2019
Rehat 3 Tahun dari Industri Hiburan, Kim Woo-bin Bawa Kabar Mengejutkan

Kim Woo-bin hengkang dari agensinya (Sumber: 1st Look)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

TAHUN 2017 menjadi tahun yang begitu menentukan karir Kim Woo-bin. Memiliki karir yang cemerlang berkat kesuksesannya bersama drama The Heirs, Kim Woo-bin didiagnosa kanker nasofaring. Hal tersebut tentu membuatnya harus menarik diri dari dunia hiburan.

Usai menjalani perawatan selama tujuh bulan, Woo-bin pun mengumumkan akan istirahat total dari industri yang membesarkan namanya tersebut. Tak tanggung-tanggung, tiga tahun sudah wajah tampannya absen dari layar kaca.Keputusan tersebut mendapat dukungan dari kekasihnya, Shin Min-ah dan agensi yang menaungi dirinya. Sidus HQ+.

Kim Woo-bin
Kim Woo-bin (Sumber: Sidus HQ)

Setelah rehat panjang, ia pun kembali menyapa penggemarnya pada Minggu (8/12) di fanmeeting '2019 Kim Woo Bin Thank You'. Selang beberapa hari setelah penampilan perdananya di publik ia membawa berita mengejutkan. Ia dikabarkan akan hengkang dari agensi yang sudah setia menunggunya selama tiga tahun. Kabar tersebut pertama kali disampaikan oleh TV Daily.

Berdasarkan informasi internal, Kim Woo-bin akan meninggalkan SidusHQ+ akhir Desember ketika kontraknya dengan agensi tersebut berakhir. "Kim Woo-bin memiliki ikatan yang begitu erat dengan agensinya. Agensi tersebut telah bersamanya sejak awal ia menjadi bintang dan baru-baru ini mendukung Woo-bin yang berjuang melawan penyakitnya. Sepertinya mereka menghormati keinginannya untuk meninggalkan agensi," ujar narasumber tersebut.

Kim Woobin
Kim Woo-bin (Sumber: Wallpaper Cave)

Kabar tersebut langsung mendapat respon dari pihak SidusHQ+. "Memang benar kontrak eksklusif Woo-bin dengan agensi kami akan berakhir pada akhir Desember. Namun belum ada keputusan tentang kemungkinannya untuk memperpanjang kontrak atau mengakhirinya," demikian klarifikasi pihak agensi. (avi)

#Kim Woo Bin #Artis Korea #Korea Selatan #Drama Korea #Film Korea
Bagikan
Ditulis Oleh

Iftinavia Pradinantia

I am the master of my fate and the captain of my soul

Berita Terkait

Fun
Tayang Februari, Intip Bocoran Sinopsis Humint Film Laga Korea Paling Ditunggu 2026
Film Humint yang penuh dengan intrik mata-mata ini dijadwalkan tayang di bioskop pada 11 Februari 2026
Wisnu Cipto - Sabtu, 10 Januari 2026
Tayang Februari, Intip Bocoran Sinopsis Humint Film Laga Korea Paling Ditunggu 2026
Indonesia
Aksi Kemanusiaan Nelayan Indramayu Sugianto di Korea Selatan Diganjar Penghargaan dari Presiden Lee Jae-myung
Pemerintah Korea Selatan menilai tindakan Sugianto sebagai bentuk kemanusiaan luar biasa yang dilakukan tanpa pamrih, meski dengan risiko besar terhadap keselamatan diri.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
Aksi Kemanusiaan Nelayan Indramayu Sugianto di Korea Selatan Diganjar Penghargaan dari Presiden Lee Jae-myung
Indonesia
5 Rekomendasi K-Drama Teranyar Yang Mulai Tayang di Januari 2026, Jangan Lewatkan
K-drama tersebut dibintangi banyak bintang aktris dan aktor terkenal di Negeri Gingseng.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 04 Januari 2026
5 Rekomendasi K-Drama Teranyar Yang Mulai Tayang di Januari 2026, Jangan Lewatkan
ShowBiz
Film Thriller Korea 'Sister' Siap Tayang Januari 2026, Jung Zi So Jadi Bintang Utama
Film thriller Korea Sister dibintangi Jung Zi So akan tayang di bioskop pada 28 Januari 2026. Kisah penculikan, rahasia keluarga, dan konflik emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Film Thriller Korea 'Sister' Siap Tayang Januari 2026, Jung Zi So Jadi Bintang Utama
ShowBiz
‘Every Day, We’ Tayang Februari 2026, Film Romansa Remaja Kim Sae-ron dan Lee Chae-min
Every Day, We merupakan film coming-of-age bergenre romansa yang diadaptasi dari webtoon KakaoPage yang telah meraih lebih dari 16 juta pembaca.
Dwi Astarini - Selasa, 30 Desember 2025
 ‘Every Day, We’ Tayang Februari 2026, Film Romansa Remaja Kim Sae-ron dan Lee Chae-min
ShowBiz
Jisoo BLACKPINK Bikin Geger Lewat K-Drama Baru 'Boyfriend on Demand', Bakal Jadi Tontonan Wajib Pencinta Drakor
Jisoo BLACKPINK kembali berakting di k-drama 'Boyfriend on Demand' bersama Seo In Guk, tayang Mei di Netflix
Angga Yudha Pratama - Jumat, 26 Desember 2025
Jisoo BLACKPINK Bikin Geger Lewat K-Drama Baru 'Boyfriend on Demand', Bakal Jadi Tontonan Wajib Pencinta Drakor
ShowBiz
Film Pendek Natal Shin Woo Seok Resmi Rilis, Lagu 'The Christmas Song' yang Byeon Woo Seok Jadi Sorotan
Film pendek Natal Shin Wooseok’s Urban Fairy Tale: The Christmas Song Part 1 resmi dirilis. Dibintangi Karina aespa, Jang Wonyoung, hingga Byeon Woo Seok.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 25 Desember 2025
Film Pendek Natal Shin Woo Seok Resmi Rilis, Lagu 'The Christmas Song' yang Byeon Woo Seok Jadi Sorotan
ShowBiz
Sah! Kim Woo-bin dan Shin Min-ah Resmi Menikah, sang Besti Lee Kwang-soo Jadi MC
Kedua aktor berjanji akan membalas cinta para fan dengan terus menampilkan karya terbaik mereka di layar di masa mendatang.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
  Sah! Kim Woo-bin dan Shin Min-ah Resmi Menikah, sang Besti Lee Kwang-soo Jadi MC
ShowBiz
Film Korea 'Boy' Tampilkan Dunia Distopia Masa Depan, Siap Tayang Januari 2026
Film Korea Boy merilis poster terbaru bergaya neon-noir berlatar dunia distopia masa depan. Dibintangi Cho Byeong Kyu, Yoo In Soo, JINI, dan Seo In Guk.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 18 Desember 2025
Film Korea 'Boy' Tampilkan Dunia Distopia Masa Depan, Siap Tayang Januari 2026
ShowBiz
Film Horor Korea 'Perfect Girl' Siap Tayang 2026, Dibintangi Jeon Somi dan Nancy Momoland
Film horor Korea Perfect Girl siap tayang awal 2026. Dibintangi Jeon Somi, Nancy Momoland, hingga Siyoon Billlie, film ini menggabungkan dunia K-pop dan teror berdarah.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 Desember 2025
Film Horor Korea 'Perfect Girl' Siap Tayang 2026, Dibintangi Jeon Somi dan Nancy Momoland
Bagikan