Real Madrid Incar Alberto Moreno
Bek Kiri Liverpool, Alberto Moreno (Foto: Sky Sports)
MerahPutih Sepak Bola - Raksasa La Liga Spanyol, Real Madrid dikabarkan tengah mengincar bek kiri Liverpool, Alberto Moreno. Los Blancos itu berencana memulangkan bek Spanyol tersebut sebelum bursa transfer ditutup.
Sebagaimana dikabarkan oleh Sportsmole, Bek berkebangsaan Spanyol itu baru saja tiba dari Sevilla tahun lalu, tapi ia urung dipercaya sebagai pemain utama sejak kedatangan Joe Gomez ke Anfield.
Benitez pun melemparkan pandangan bahwa bek kiri asal Spanyol itu disinyalir sudah tidak merasa nyaman di Anfield karena tak diberi kesempatan bermain.
Moreno diplot sebagai pengganti Fabio Coentrao yang dipinjamkan ke AS Monaco. Bek sayap 23 tahun itu akan jadi pelapis Marcelo di sisi kiri pertahanan El Real.
Alberto Moreno hijrah ke Liverpool dari Sevilla pada Agustus 2014. Di musim lalu, ia membukukan 41 penampilan di semua ajang dan mengoleksi dua gol.
Baca Juga:
Van Gaal Sebut Swansea Sulit Dikalahkan Dipertengahan Babak
Gaet Kevin De Bruyne, Manchester City Lanjutkan Kebahagian
Dua Faktor yang Wajib Diperbaiki Manchester United
Klasemen Sementara Liga Jerman: Dortmund Teratas Usai Menang Telak
Bagikan
Rendy Nugroho
Berita Terkait
Liverpool Pesta Gol di Kandang Marseille, 1 Poin Lagi Otomatis Lolos 16 Besar Liga Champions
Link Live Streaming Marseille vs Liverpool, 22 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Olympique Marseille Vs Liverpool di Matchday 7 Liga Champions
Arne Slot Mengutarakan Rasa Kagum terhadap Roberto De Zerbi Jelang Marseille Vs Liverpool
Mohamed Salah Sudah Kembali ke Liverpool, Siap Main Lawan Marseille
Prediksi Marseille vs Liverpool Versi Superkomputer Opta: Les Olympiens Ingin Hattrick Kemenangan, The Reds Cari Pelampiasan
Legenda Hidup Liverpool Ini Nyinyir Kebijakan MU Tunjuk Michael Carrick: Enggak Bakal Juara Pakai Pelatih 'Biasa'
Dominik Szoboszlai Buka Suara soal Masa Depan di Liverpool, Negosiasi Kontrak Masih Berlangsung
Liverpool Incar Alessandro Bastoni, Inter Milan Kemungkinan Siap Lepas demi Rp 1,8 Triliun
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA: Liverpool Hadapi Brighton, Arsenal dan Chelsea Diprediksi Melenggang Mulus