Rayakan Ulang Tahun ke-125, Barcelona Luncurkan Jam Tangan Spesial

Soffi AmiraSoffi Amira - Kamis, 12 September 2024
Rayakan Ulang Tahun ke-125, Barcelona Luncurkan Jam Tangan Spesial

Barcelona dan Jacob & co luncurkan jam tangan edisi spesial. Foto: FC Barcelona

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Menandai perayaan ulang tahun Barcelona yang ke-125, Jacob & Co meluncurkan jam tangan 'Epic X Tourbillon'. Edisi terbatas eksklusif tersebut hanya tersedia sebanyak 125 jam tangan saja.

Jam tangan tersebut terinspirasi dari lambang resmi klub, elemen merek, dan warna ikonik Barca. Jam tangan ini merupakan kreasi unik dan dipersonalisasi, kemudian dibuat oleh merek mewah asal New York yang bekerja sama dengan klub Catalan. Jam tangan ini menjadikannya sebagai desain pertama mereka untuk Blaugrana.

Selain itu, Epic X Tourbillon dilengkapi casing emas mawar 18k yang menakjubkan, lalu menampilkan lambang FC Barcelona serta warna-warna cerah yang dikenal dan disukai para penggemar.

Desainnya pun menghormati kekayaan sejarah Klub sekaligus menonjolkan keahlian inovatif Jacob & Co. Ini adalah perpaduan indah dari kedua warisan tersebut, yang pasti akan dihargai oleh para kolektor dan penggemar.

Baca juga:

Barcelona Targetkan Jonathan Tah dan Joshua Kimmich Musim Depan

Jam tangan Epic X Tourbilion dilengkapi casing emas mawar 18k
Jam tangan Epic X Tourbilion dilengkapi casing emas mawar 18k. Foto: FC Barcelona

Pada bagian pelat jamnya, ada ukiran “1899” dan “2024”, yang menandai perjalanan klub dari sejak berdiri hingga tonggak penting ini.

Penempatan 2024 di atas dan 1899 di bawah melambangkan perjalanan waktu yang menyenangkan. Seiring berjalannya waktu, jarum jam bergerak dari masa kini ke masa lalu, kemudian melewati tanda “125 tahun”.

Pelat jam terbuka yang dirancang secara rumit, menampilkan mekanisme tourbillon, berfungsi sebagai penghormatan visual terhadap sejarah legendaris Klub dan pendekatan khasnya terhadap keunggulan. (sof)

Baca juga:

Casio MQ24-7B2, Jam Tangan Fungsional Berdesain Simpel dan Minimalis

#Jam Tangan #Barcelona #Jam Tangan Mewah
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Olahraga
Laga Villarreal vs Barcelona di Miami Batal, Ternyata Ada Peran Real Madrid di Balik Layar!
Ternyata ada peran Real Madrid di balik batalnya laga Villarreal vs Barcelona di Miami. La Liga resmi membatalkan pertandingan tersebut.
Soffi Amira - 1 jam, 47 menit lalu
Laga Villarreal vs Barcelona di Miami Batal, Ternyata Ada Peran Real Madrid di Balik Layar!
Olahraga
Cetak Hattrick Lawan Olympiakos, Fermin Lopez Mulai Buktikan Dirinya di Barcelona
Fermin Lopez mencetak hattrick ke gawang Olympiakos. Hal itu pun membuktikan, bahwa dirinya bisa memberikan pengaruh bagi Barcelona.
Soffi Amira - Rabu, 22 Oktober 2025
Cetak Hattrick Lawan Olympiakos, Fermin Lopez Mulai Buktikan Dirinya di Barcelona
Olahraga
Hasil Liga Champions: Barcelona Sikat Olympiakos 6-1, Fermin Lopez Hat-trick
Marcus Rashford mencetak dua gol, sementara satu gol lagi dibuat Lamine Yamal untuk membuat Barcelona sikat Olympiacos 6-1
Frengky Aruan - Rabu, 22 Oktober 2025
Hasil Liga Champions: Barcelona Sikat Olympiakos 6-1, Fermin Lopez Hat-trick
Olahraga
Prediksi Barcelona vs Olympiakos di Matchday 3 Liga Champions, Rekor Mentereng Tuan Rumah Jaminan 3 Poin
Barcelona akan menjamu Olympiakos pada matchday ketiga Liga Champions 2025/26 yang digelar di Estadi Olímpic Lluis Companys, Selasa (21/10) malam nanti pukul 23.45 WIB.
Wisnu Cipto - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi Barcelona vs Olympiakos di Matchday 3 Liga Champions, Rekor Mentereng Tuan Rumah Jaminan 3 Poin
Olahraga
Barcelona Vs Olympiakos di Matchday 3 Liga Champions, Hansi Flick Harus Putar Otak Memutuskan Lini Depan
Barcelona akan menghadapi Olympiakos di matchday 3 Liga Champions 2025/2026 di Stadion Olimpiade Lluis Companys, Selasa (21/10) malam WIB.
Frengky Aruan - Selasa, 21 Oktober 2025
Barcelona Vs Olympiakos di Matchday 3 Liga Champions, Hansi Flick Harus Putar Otak Memutuskan Lini Depan
Olahraga
Pemain Kunci Cidera, Hansi Flick Akui Latih Barcelona Bikin Gampang Emosi
Hansi Flick menyinggung insiden kartu merah yang diterimanya saat kemenangan dramatis 2-1 atas Girona di La Liga
Wisnu Cipto - Selasa, 21 Oktober 2025
Pemain Kunci Cidera, Hansi Flick Akui Latih Barcelona Bikin Gampang Emosi
Olahraga
Jadwal Lengkap Matchday 3 Liga Champions 2025/2026: Dihiasi Duel Real Madrid Vs Juventus
Laga Real Madrid vs Juventus dijadwalkan Kamis (23/10) dini hari WIB di Santiago Bernabeu.
Frengky Aruan - Selasa, 21 Oktober 2025
Jadwal Lengkap Matchday 3 Liga Champions 2025/2026: Dihiasi Duel Real Madrid Vs Juventus
Olahraga
Pelatih Barcelona Hansi Flick Membantah Isu Perpecahan Internal terkait Persoalan Lamine Yamal
Isu itu yakni tekanan Direktur Olahraga, Deco untuk memainkan Lamine Yamal saat melawan Paris Saint-Germain di Liga Champions pada 2 Oktober.
Frengky Aruan - Sabtu, 18 Oktober 2025
Pelatih Barcelona Hansi Flick Membantah Isu Perpecahan Internal terkait Persoalan Lamine Yamal
Olahraga
Cedera Membaik, Barcelona Sebut Raphinha Berpeluang Main Lawan Real Madrid
Barcelona mengumumkan, bahwa Raphinha berpeluang main di El Clasico. Kini, cederanya mulai membaik.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Cedera Membaik, Barcelona Sebut Raphinha Berpeluang Main Lawan Real Madrid
Olahraga
Deco Akui Barcelona Sedang Negosiasi dengan Dusan Vlahovic, Incar Bursa Transfer Januari
Barcelona sedang bernegosiasi dengan Dusan Vlahovic. Penyerang Juventus itu bisa didatangkan pada bursa transfer Januari 2026.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Deco Akui Barcelona Sedang Negosiasi dengan Dusan Vlahovic, Incar Bursa Transfer Januari
Bagikan